Kamis, 6 Nov 2025
light_mode

rtlh brebes

Ketimpangan di Brebes: 50 Rumah Wakil Rakyat Dibiayai, 20.767 Rumah Rakyat Tak Layak Huni

Ketimpangan di Brebes: 50 Rumah Wakil Rakyat Dibiayai, 20.767 Rumah Rakyat Tak Layak Huni

  • calendar_month Rab, 24 Sep 2025
  • 0Komentar

BREBES, puskapik.com – Sebuah video berdurasi 2 menit 35 detik yang beredar di media sosial menyorot kondisi mengenaskan rumah milik Sanmarta Al Carsan dan istrinya, Kaswiah, warga RT 002 RW 004 Dukuh Bentarsari, Desa Bentarsari, Kecamatan Salem, Kabupaten Brebes. Rumah berkerangka bambu itu tampak rapuh, atap bocor, dan bagian belakang bangunan sudah roboh. “Setiap hujan […]

Miris, Warga Brebes Tinggal di Rumah Tak Layak Belum Tersentuh Program RTLH

Miris, Warga Brebes Tinggal di Rumah Tak Layak Belum Tersentuh Program RTLH

  • calendar_month Sel, 23 Sep 2025
  • 0Komentar

BREBES, puskapik.com – Sepasang suami istri di Dukuh Bentarsari, Desa Bentarsari, Kecamatan Salem, Kabupaten Brebes, ternyata masih tinggal di rumah yang tak layak huni. Mirisnya, mereka selama ini belum tersentuh program bantuan Layak Huni (RTLH) maupun bantuan sosial lainnya. Padahal saat ini pemerintah lagi jor joran mengucurkan bantuan rehab bagi rumah tak layak huni. Video […]

expand_less