
FPPP Siap Mengawal Program Kegiatan Bupati dan Wakil Bupati Pemalang
FPPP DPRD Pemalang menyatakan kesiapan mengawal dan mengamankan program Bupati dan Wakil Bupati demi kebijakan yang berpihak pada kesejahteraan masyarakat.

FPPP DPRD Pemalang menyatakan kesiapan mengawal dan mengamankan program Bupati dan Wakil Bupati demi kebijakan yang berpihak pada kesejahteraan masyarakat.

Bupati Pemalang kunjungi instansi vertikal perkuat sinergi lintas sektor guna dukung program strategis nasional tahun 2026.

Pemkab Pemalang menata ulang 30 perangkat daerah sesuai Perda 4/2025, dorong birokrasi modern, adaptif teknologi, dan berorientasi hasil.

Tiga relawan PMI Pemalang mendapat penghargaan dari Bupati usai menuntaskan misi WASH penyaluran air bersih bagi korban banjir dan longsor di Sumut.

Birokrasi diminta hadir untuk semua lapisan masyarakat, bukan hanya untuk kelompok tertentu. Jabatan tidak hanya melayani yang dekat, tetapi melayani semua lapisan masyarakat.

Kami harap ke depan kita lebih sinergi, antara legislatif dan eksekutif, ada kolaborasi-kolaborasi yang baik. Tentunya dengan dukungan masyarakat Kabupaten Pemalang." ujar Aris Ismail, Wakil Ketua III DPRD Pemalang.

Bupati Anom Widiyantoro menekankan bahwa perombakan tersebut adalah langkah akseleratif membentuk birokrasi modern yang efisien, berbasis data, adaptif terhadap teknologi, serta berorientasi hasil.

Pemerintah Kabupaten Pemalang merombak ratusan pejabat pimpinan tinggi pratama dan administrasi menyusul penataan kelembagaan perangkat daerah yang baru.

PEMALANG, puskapik.com – Bupati Pemalang, Anom Widiyantoro, turun menyapa ribuan warga yang merayakan malam pergantian tahun baru 2026 di Kawasan City Walk Pemalang, Rabu 31 Desember 2025. Anom Widiya...

PEMALANG, puskapik.com – Kejaksaan Negeri (Kejari) Pemalang mencatatkan penyelamatan uang negara hingga ratusan juta rupiah sepanjang 2025 dari perkara korupsi. Lembaga ini pun bersiap menyita aset-as...