phd
Tiga Tokoh Pemalang Bersuara, Pesantren Pilar Moral dan Intelektual di Era Modern
- calendar_month Ming, 26 Okt 2025
- 0Komentar
PEMALANG, puskapik.com – Di tengah derasnya arus modernisasi, tiga tokoh Pemalang mengingatkan kembali bahwa pesantren bukan sekadar tempat menimba ilmu agama, melainkan kawah candradimuka yang melahirkan generasi berintegritas dan berdaya saing. Pandangan itu mengemuka dalam diskusi bertema “Berangkat dari Pesantren” yang digelar Forum Politics & Historical Discourse (PHD) di Sekretariat PHD, Jalan Baja Banyumudal, Moga, […]




























