Kamis, 23 Okt 2025
light_mode

Samsat Brebes

Kantor Samsat Brebes Dibanjiri Warga di Hari Terakhir Pemutihan Pajak

Kantor Samsat Brebes Dibanjiri Warga di Hari Terakhir Pemutihan Pajak

  • calendar_month Sen, 30 Jun 2025
  • 0Komentar

PUSKAPIK.COM, Brebes – Kantor Samsat Brebes dipadati ribuan warga, Senin (30/6), di hari terakhir pelaksanaan program pemutihan pajak kendaraan bermotor. Warga dari berbagai wilayah datang sejak pagi, menyebabkan seluruh area kantor penuh, termasuk halaman, loket, hingga sisi jalan sekitar kantor. Kepadatan terjadi karena banyak warga baru sempat mengurus tunggakan pajak mereka di hari terakhir program. […]

Parah, Banyak Mobil Dinas Pemkab Brebes Nunggak Pajak

Parah, Banyak Mobil Dinas Pemkab Brebes Nunggak Pajak

  • calendar_month Sel, 1 Okt 2024
  • 0Komentar

PUSKAPIK.COM, Brebes – Orang bijak bayar pajak, ini yang selalu digembor-gemborkan pemerintah kepada masyarakat. Sayangnya, slogan ini justru tak diterapkan oleh Pemkab Brebes. Hal itu terbukti dengan banyaknya mobil dinas yang nunggak pajak. Hal itu terungkap saat Pj Bupati Brebes Djoko Gunawan melakukan inspeksi mendadak (sidak) ke Kantor Unit Pelayanan Pendapatan dan Pemberdayaan Aset Daerah […]

expand_less