Penyerapan Pupuk Bersubsidi di Brebes 64 Persen, Pupuk Indonesia Akui Belum Optimal, Ini Penyebabnya
- calendar_month Rab, 15 Okt 2025


“Kalau soal stok pupuk di Brebes untuk menghadapi musim tanam, kami menjamin stok aman,” katanya.
Dalam sosialisasi itu, Drikarsa juga menyinggung soal Harga Eceran Tertinggi (HET) pupuk bersubsidi. Berdasarkan aturan Menteri Perdagangan dan Menteri Pertanian, HET pupuk urea Rp 2.250/kg, ZA Rp 1.700/kg, dan NPK Rp 2.300/kg.
“Yakni, karena pembelian tidak dalam kemasan utuh, pembayarannya tidak secara tunai dan pupuk yang dibeli di minta di antar ke lokasi. Ini yang menyebabkan HET pupuk tidak bisa terpenuhi,” pungkasnya.***
- Penulis: Gusti
- Editor: dwa