Rabu, 22 Okt 2025
light_mode

Stone Cluster di Wilayah Kedungwuni Terbakar, Diduga Akibat Korsleting Listrik

  • calendar_month Jum, 17 Jan 2025

PUSKAPIK.COM, Pekalongan – Kebakaran terjadi di area lokasi alat pemecah batu/stone cluster yang berada di Desa Langkap Kecamatan Kedungwuni Kabupaten Pekalongan, Jumat (17/01/2025) dini hari. Dari hasil olah TKP sementara kebakaran diduga dari korsleting listrik yang berasal dari panel tempat operator mesin alat pemecah batu/Stone cluster.

Kapolres Pekalongan AKBP Doni Prakoso Widamanto, melalui Kasubsi Penmas Sihumas Iptu Suwarti, menyampaikan stone cluster yang terbakar merupakan milik Hj. Mustakimah (53) warga Dukuh Langkap.

Dari keterangan saksi yang merupakan karyawan pada stone cluster yang rumahnya tidak jauh dari lokasi mengatakan sebelum kebakaran terdengar suara ledakan dari lokasi stone cluster.

“Jadi, sekitar pukul 01.00 wib, karyawan pada stone cluster yang rumahnya terletak di depan seberang lokasi stone cluster itu mendengar suara ledakan, dan setelah di cek ternyata suara ledakan tersebut berasal dari panel tempat operator mesin alat pemecah batu/stone cluster,” ujarnya.

Saat di cek itu, saksi melihat sudah terjadi kobaran api, kemudian saksi mengajak rekannya untuk melaporkan kejadian kebakaran tersebut ke Polsek Kedungwuni.

Polsek Kedungwuni yang menerima laporan tersebut segera berkoordinasi dengan Damkar Kabupaten Pekalongan guna melakukan pemadaman.

“Tidak ada korban jiwa dalam kejadian itu, namun kerugian yang diderita korban diperkirakan mencapai Rp. 15 juta,” terang Kasubsi Penmas.

Lebih lanjut, Iptu Warti mengungkapkan, penyebab kebakaran diduga dari korsleting listrik yang berasal dari panel tempat operator mesin alat pemecah batu/Stone cluster. (**)

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik

Rekomendasi Untuk Anda

  • Salatiga Gelar Pembelajaran Tatap Muka Awal April

    Salatiga Gelar Pembelajaran Tatap Muka Awal April

    • calendar_month Rab, 10 Mar 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Salatiga – Wakil Wali Kota Salatiga Muh Haris berharap kegiatan pendidikan kembali normal seperti sebelum ada pandemi. Ini seiring dengan tingginya angka kesembuhan dan terus turunnya angka kematian akibat Covid-19 di Salatiga. “Untuk kegiatan pendidikan yaitu pembelajaran tatap muka (PTM) akan segera dilaksanakan, ini sedang tahap simulasi dan kajian. Pak Wali Kota juga sudah […]

    Bagikan Ke Teman
  • Optimis Menang Pemilu 2024, PKB Siapkan Iskandar Nyalon Bupati Pemalang

    Optimis Menang Pemilu 2024, PKB Siapkan Iskandar Nyalon Bupati Pemalang

    • calendar_month Sab, 8 Okt 2022
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) optimis bakal memenangkan Pemilu Legislatif (Pileg) pada 2024 di Kabupaten Pemalang. Partai berlambang sembilan bintang itu sudah menyiapkan kadernya untuk nyalon Bupati Pemalang. Hal ini disampaikan Sekretaris Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) PKB Jawa Tengah, Sukirman, saat menggelar pertemuan dengan jajaran pengurus PKB dan ulama di Desa Cibuyur Kecamatan […]

    Bagikan Ke Teman
  • Kasus Pertama! Dua Warga di Pemalang Positif Corona

    Kasus Pertama! Dua Warga di Pemalang Positif Corona

    • calendar_month Kam, 2 Apr 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Bupati Pemalang, DR H Junaedi SH MM mengumumkan dua warganya yang dinyatakan positif corona. Ini adalah kasus pertama positif corona di Kota Ikhlas setelah sebelumnya sempat bertahan di angka nol alias nihil. “Dengan ini kami menyampaikan informasi ke masyarakat bahwa ada dua warga kita (Pemalang) dinyatakan positif corona. Hasil tes sudah keluar, […]

    Bagikan Ke Teman
  • Klarifikasi Perempuan Bisa Hamil di Kolam Renang, Aliansi Pemuda dan Mahasiswa Geruduk KPAI

    Klarifikasi Perempuan Bisa Hamil di Kolam Renang, Aliansi Pemuda dan Mahasiswa Geruduk KPAI

    • calendar_month Sab, 29 Feb 2020
    • 0Komentar

    JAKARTA (PUSKAPIK) – Aliansi pemuda dan mahasiswa yang terdiri dari gabungan organisasi, di antaranya PP Perisai, PP Wanita Perisai, LKMI PB HMI, Perempuan Candradimuka, DPP IPTI, PB SEMMI dan PP SEPMI, mendatangi kantor KPAI yg bertempat di Jalan Teuku umar, Jakarta Pusat. Aliansi pemuda dan mahasiswa tersebut melakukan proses klarifikasi dan bertabayun kepada KPAI akibat […]

    Bagikan Ke Teman
  • Video Viral, Warga Brebes Desak Tindakan Tegas Pelaku Tawuran Pelajar 

    Video Viral, Warga Brebes Desak Tindakan Tegas Pelaku Tawuran Pelajar 

    • calendar_month Kam, 26 Sep 2024
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Brebes – Sebuah video yang memperlihatkan aksi tawuran antarpelajar di Brebes kembali ramai diperbincangkan di media sosial setelah diunggah oleh akun Instagram @InstaBumiayu. Peristiwa tersebut terjadi di Jalan Raya Tegal-Purwokerto, tepatnya di Blok Ciregol, Desa Kutamendala, Kecamatan Tonjong, Brebes. Viralnya video ini memicu keresahan warga terhadap maraknya aksi tawuran pelajar tersebut. Mereka mendesak agar […]

    Bagikan Ke Teman
  • Perangi Prostitusi dan Miras di Pemalang, Mahasiswa HMI Geruduk Pendopo Kantor Bupati

    Perangi Prostitusi dan Miras di Pemalang, Mahasiswa HMI Geruduk Pendopo Kantor Bupati

    • calendar_month Kam, 5 Jan 2023
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Puluhan mahasiswa HMI (Himpunan Mahasiswa Islam) menggeruduk Pendopo Kantor Bupati Pemalang. Mereka mendesak Pemkab Pemalang menindak prostitusi dan penjualan minuman keras di “Kota Ikhlas”. Massa HMI yang didominasi perempuan itu mendatangi Pendopo Kantor Bupati Pemalang dipimpin Korlap, Konita Hilmia Putri dan Ketua HMI Pemalang, Rabu 4 Januari 2023. Mereka beraudiensi dengan Kepala […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less