Jumat, 24 Okt 2025
light_mode

Aplikasi e-Jakon, Permudah Pekerja Konstruksi Terlindungi Jamsostek

  • calendar_month Sen, 18 Nov 2024

“Misalnya iurannya Rp200 ribu, pekerja yang ada di proyek tersebut ada 20 orang, maka Rp200 ribu untuk 20 orang sampai dengan rentan waktu proyeknya selesai, bahkan hingga pemeliharaan proyeknya. Pembayarannya juga bisa dilakukan secara termin,”bebernya.

Adapun manfaat yang didapatkan dalam program perlindungan sosial di sektor jasa kontruksinya sama dengan program penerima upah, yakni mendapatkan 2 program, yaitu Jaminan Kecelakaan Kerja (JKK) dan Jaminan Kematian (JKM). Yang membedakan hanya pada JKM. Dimana, JKM pada penerima upah mendapatkan beasiswa anak pekerja dengan kepesertaan minimal 3 tahun, sementara untuk JKM pada jasa kontruksi tidak ada beasiswa sekolah bagi anak pekerja. Sedangkan, untuk JKK manfaatnya sama.

“Untuk aplikasi e-Jakon bisa diakses lewat smartphone peserta BPJamsostek, namun untuk klaimnya memang harus datang langsung ke Kantor BPJamsostek setempat. Untuk klaim JKK dan JKM bisa dilakukan 7 hari kerja. Ketika berkas lengkap, kami terima, langsung dilakukan pembayaran,” tandasnya. (**)

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik

Rekomendasi Untuk Anda

  • Efektifkan Pengelolaan Pemerintah, Pemkab Pemalang Luncurkan Tata Naskah Dinas Elektronik

    Efektifkan Pengelolaan Pemerintah, Pemkab Pemalang Luncurkan Tata Naskah Dinas Elektronik

    • calendar_month Rab, 28 Des 2022
    • 0Komentar

    Penulis : Nailil Inayah / Minarni Salisa Bagikan Ke Teman

    Bagikan Ke Teman
  • Marak Tarif Parkir Tak Sesuai Perda, Dishub Kota Tegal Lakukan Pembinaan Jukir

    Marak Tarif Parkir Tak Sesuai Perda, Dishub Kota Tegal Lakukan Pembinaan Jukir

    • calendar_month Rab, 14 Okt 2020
    • 1Komentar

    Seperti diketahui, kawasan Pancasila dan Alun-alun kini tengah dilakukan revitalisasi. Sedang di kawasan Balai kota Lama serta Lapangan Tegal Selatan ditutup sementara karena pandemi Covid-19. Salah seorang warga, Fauzan, mengatakan, kerap menemui oknum juru parkir yang melanggar perda parkir. “Meski sudah jelas tarif parkir sepeda motor Rp1.000 tapi sering ada yang menarik melebihi aturan perda,” […]

    Bagikan Ke Teman
  • Dangdutan di Kendalsari Tuai Kritik, Bupati Pemalang: Untuk Kebersamaan Saja

    Dangdutan di Kendalsari Tuai Kritik, Bupati Pemalang: Untuk Kebersamaan Saja

    • calendar_month Sel, 21 Des 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Bupati Pemalang Mukti Agung Wibowo menerima kritik atas aksinya bernyanyi dan berjoget dangdut di Desa Kendalsari, beberapa waktu lalu. Menurutnya, aksi itu dilakukan demi kebersamaan. “Ya wajar, namanya ada masukan, kami terima,” kata Mukti Agung ditemui usai menghadiri rapat paripurna di DPRD Pemalang, Selasa, 21 Desember 2021. “Memang dalam situasi kondisi seperti […]

    Bagikan Ke Teman
  • Jelajah Gunung Wangi, Ajang Uji Nyali Offroader

    Jelajah Gunung Wangi, Ajang Uji Nyali Offroader

    • calendar_month Sel, 10 Mar 2020
    • 0Komentar

    Bupati Pemalang, Junaedi, menyampaikan, banyak potensi ekowisata di kawasan hutan dan kaki Gunung Wangi dimana kawasannya kebanyakan berupa hutan dan perkebunan. “Para peserta akan mendapat suguhan panorama alam yang cantik dan medan yang menarik di Pemalang,” ujarnya. Even offroad dan trabas motor trail diharapkan memberikan dampak positif untuk perkembangan wisata kreatif daerah. Penulis : Heru […]

    Bagikan Ke Teman
  • Jembatan Kereta Api di Tonjong, Brebes, Ambruk Diterjang Banjir

    Jembatan Kereta Api di Tonjong, Brebes, Ambruk Diterjang Banjir

    • calendar_month Sel, 12 Jan 2021
    • 0Komentar

    “Makanya sejak sore itu kami pantau kondisi jembatan. Kereta juga sudah tidak ada yang melintas. Baru setelah isya, pilar itu roboh. Tapi sekitar jam lima sore sempat ada kereta Pertamina yang melintas,” tutur Sugeng Riyadi. Dengan kejadian ini, untuk sementara perjalanan kereta api yang melintas di jembatan ini dialihkan melalui Tegal dan Kroya. “Setiap hari […]

    Bagikan Ke Teman
  • RSUD Bendan Siapkan Ruang Persalinan Khusus Ibu Hamil Positif Covid-19

    RSUD Bendan Siapkan Ruang Persalinan Khusus Ibu Hamil Positif Covid-19

    • calendar_month Rab, 13 Jan 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Kota Pekalongan – Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Bendan Pekalongan tengah menyiapkan ruang persalinan khusus bagi ibu hamil yang terkonfirmasi positif COVID-19. Ruangan ini pun bakal dipusatkan di belakang bangunan gedung lama RSUD Bendan dan terpisah dengan ruang perawatan pasien umum. “Kami sudah menyiapkan petugas-petugas medis untuk menangani pasien-pasien ibu hamil suspect maupun terkonfirmasi […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less