Kamis, 6 Nov 2025
light_mode

Wali Kota Pekalongan Minta OPD Tak Sepelekan Pengelolaan Arsip

  • calendar_month Rab, 8 Sep 2021

PUSKAPIK.COM, Kota Pekalongan – Wali kota Pekalongan Afzan Arslan Djunaid mengharapkan semua pihak tidak menganggap sepele arti dan fungsi arsip. Sebab penyelenggaraan tata pemerintahan yang baik dan bersih bisa terwujud melalui tata kelola arsip yang baik dan benar.

“Karena arsip ini penting, baik dokumen-dokumen kinerja dan sebagainya, seluruhnya harus terarsip dengan benar. Saya tekankan kepada seluruh ASN, jika semua arsip tersusun rapi dan terlaporkan secara rapi, baik dan benar. Maka, ketika ditemukan masalah cukup arsip saja yang berbicara,” kata Aaf, sapaan akrab wali kota usia pengarahan dan penyerahan laporan audit kearsipan internal, di Ruang Rapat lantai 3 BKD, Rabu, 8 September 2021.

Dalam kegiatan tersebut, Aaf juga menyerahkan secara simbolis penghargaan kepada tiga OPD dengan hasil laporan audit kearsipan internal. Kategori memuaskan diberikan kepada Bagian Umum Setda Kota Pekalongan, dan kategori sangat baik untuk Bappeda dan Dinperinaker Kota Pekalongan.

Plt Kepala Dinas Kearsipan dan Perpustakaan (Dinarpus) Kota Pekalongan, Erli Nufiati mengatakan, pad 2020 Dinarpus melakukan audit terhadap 14 OPD dan tahun ini meningkat.

“Alhamdulilah, tahun 2021 meningkat sebanyak 30 OPD sudah bisa kami audit. Hasilnya memang masih beragam. Tetapi, secara makro sudah ada peningkatan dibandingkan dengan audit tahun 2020,” kata Erli.

Ia menjelaskan, audit kearsipan ada dua jenis yakni audit internal dan eksternal. Audit eksternal dilaksanakan oleh Dinas Arpus Jateng dan arsip nasional republik Indonesia (ANRI) dengan bobot yakni 60% dari penilaian.

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik

Rekomendasi Untuk Anda

  • TNI Gotong Royong Buka Jalan Baru di Bulakan Pemalang

    TNI Gotong Royong Buka Jalan Baru di Bulakan Pemalang

    • calendar_month Sel, 6 Mei 2025
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Program TNI Manunggal Masuk Desa (TMMD) Sengkuyung Tahap II tahun 2025 bakal membuka jalan baru, jembatan, serta gorong-gorong di Desa Bulakan Kecamatan Belik Kabupaten Pemalang. Program sinergis antara TNI dengan pemerintah daerah itu secara resmi dibuka oleh Bupati Pemalang, Anom Widiyantoro dan disaksikan jajaran Forkopimda Pemalang di Lapangan Batur, Desa Bulakan, Selasa […]

    Bagikan Ke Teman
  • 21 Ormas Asing Berkiprah di Jateng, Ikut Berperan dalam Pembangunan

    21 Ormas Asing Berkiprah di Jateng, Ikut Berperan dalam Pembangunan

    • calendar_month Kam, 25 Sep 2025
    • 0Komentar

    SEMARANG, puskapik.com – Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Jawa Tengah, Sumarno, mengungkapkan bahwa terdapat 21 organisasi masyarakat (ormas) yang beraktivitas di wilayah ini dan turut memberikan kontribusi bagi pembangunan daerah. Hal itu disampaikan Sumarno dalam Rapat Koordinasi Fasilitasi Tim Perizinan Ormas Asing serta Penguatan Tata Kelola dan Pemberdayaan Ormas Asing di Wilayah Provinsi Jawa Tengah di […]

    Bagikan Ke Teman
  • Puluhan Warga Kabupaten Tegal Terserang Cikungunya

    Puluhan Warga Kabupaten Tegal Terserang Cikungunya

    • calendar_month Sen, 18 Okt 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Slawi – Puluhan warga Desa Luwijawa, Kecamatan Jatinegara, Kabupaten Tegal terserang Cikungunya. Sedikitnya 50 orang di desa tersebut yang terserang Cikungunya, sejak sepekan terakhir. Mereka mengalami demam, ruam pada kulit dan merasakan nyeri sendi serta sakit kepala sehingga tak bisa beraktifitas. Salah satu warga Dasri (65), mengaku sudah sepekan tak bisa melakukan aktivitas akibat […]

    Bagikan Ke Teman
  • Puting-beliung Sapu Tegal, Ratusan Rumah, 2 Sekolah, 1 Penggilingan Padi Rusak

    Puting-beliung Sapu Tegal, Ratusan Rumah, 2 Sekolah, 1 Penggilingan Padi Rusak

    • calendar_month Jum, 26 Feb 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Tegal – Angin puting beliung menerjang 8 desa di 5 Kecamatan di Kabupaten Tegal serta 1 Kelurahan di Kota Tegal. Di Kabupaten Tegal, terjangan angin yang terjadi Jumat pagi, 26 Februari 2021 sekitar pukul 04.00 WIB itu mengakibatkan sebanyak 84 rumah warga rusak ringan sampai berat, 2 bangunan sekolah dan 1 bangunan penggilingan padi […]

    Bagikan Ke Teman
  • Lagi, Fasilitas Umum di Pekalongan Disemprot Cairan Disinfektan

    Lagi, Fasilitas Umum di Pekalongan Disemprot Cairan Disinfektan

    • calendar_month Jum, 18 Jun 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pekalongan – Petugas gabungan yang terdiri dari TNI, Satpol PP, Damkar, BPBD, PMI dan Dinkes Kabupaten Pekalongan pagi tadi kembali menyemprotkan cairan disinfektan di sejumlah jalan protokol dan tempat-tempat fasilitas umum di Kecamatan Kedungwuni Kabupaten Pekalongan, Jumat, 18 Juni 2021. Ratusan personel gabungan dikerahkan untuk melakukan penyemprotan disinfektan pada sejumlah lokasi dan ruas jalan […]

    Bagikan Ke Teman
  • Baru Dua Kotak Suara Diterima PPK Comal

    Baru Dua Kotak Suara Diterima PPK Comal

    • calendar_month Rab, 10 Apr 2019
    • 0Komentar

      PEMALANG (PuskAPIK) – Sebanyak 710 kotak suara didistribusikan ke PPK Comal oleh KPU kabupaten Pemalang, masing-masing sebanyak 305 kotak suara yang berisi kertas suara untuk calon anggota DPD dan 305 kotak suara yang berisi kertas suara untuk calon anggota DPRD Propinsi, yang nantinya akan didrop ke 305 TPS di seluruh kecamatan Comal. Hal tersebut […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less