Selasa, 18 Nov 2025
light_mode

Polres Tegal Kota

Manfaatkan Aplikasi Gay, Rahmad Gasak 7 Unit Motor di Tegal

Manfaatkan Aplikasi Gay, Rahmad Gasak 7 Unit Motor di Tegal

  • calendar_month Sel, 15 Des 2020
  • 0Komentar

PUSKAPIK.COM, Tegal – Rahmad, warga Gunungpati, Kota Semarang harus berurusan dengan polisi karena mencuri sepeda motor di sejumlah tempat di Kota Tegal. Tersangka ditangkap bersama seorang perempuan bernama Wartini asal Klaten. Wartini juga berstatus sebagai tersangka karena menjadi penadah hasil kejahatan tersangka Rahmad. Rahmad diketahui telah beraksi di tiga lokasi dengan hasil tiga unit sepeda […]

Dua Bulan, Polres Tegal Kota Bekuk 11 Pelaku Kejahatan

Dua Bulan, Polres Tegal Kota Bekuk 11 Pelaku Kejahatan

  • calendar_month Sen, 2 Nov 2020
  • 0Komentar

PUSKAPIK.COM, Tegal – Pandemi Covid-19 tak menyurutkan kinerja jajaran Satreskrim Polres Tegal Kota dalam mengungkap kasus kriminal. Semangat mereka patut mendapat apresiasinkarena dalam waktu relatif singkat, sejumlah kasus kejahatan berhasil diungkap. Kapolres Tegal Kota AKBP Rita Wulandari Wibowo saat menggelar konferensi pers di Mapolres Tegal Kota, Senin sore, 2 November 2020 mengatakan, sejak September hingga […]

Operasi Zebra 2020, Polres Tegal Kota Hanya Menyasar Pelanggaran Kasat Mata

Operasi Zebra 2020, Polres Tegal Kota Hanya Menyasar Pelanggaran Kasat Mata

  • calendar_month Sen, 26 Okt 2020
  • 0Komentar

PUSKAPIK.COM, Tegal – Ada sejumlah pelanggaran yang menjadi sasaran dalam Operasi Zebra yang digelar Satlantas Polres Tegal Kota mulai 26 Oktober-8 November 2020. Di antaranya untuk kendaraan roda dua, pengendara yang tidak mengenakan helm, melanggar marka jalan, rambu-rambu lalu lintas, kecepatan tinggi dan alat pemberi isyarat lalu lintas (Apil). “Untuk kendaraan roda empatnya, sasarannya antara […]

Buntut Dangdutan Hajatan Viral, Wakil Ketua DPRD Kota Tegal Tersangka

Buntut Dangdutan Hajatan Viral, Wakil Ketua DPRD Kota Tegal Tersangka

  • calendar_month Sen, 28 Sep 2020
  • 0Komentar

PUSKAPIK.COM, Tegal – ‎Polres Tegal Kota meningkatkan penyelidikan menjadi penyidikan penanganan kasus pelanggaran protokol kesehatan saat penyelenggaraan hajatan dan konser dangdut di lapangan Tegal Selatan, Kelurahan Kalinyamat Wetan, Kota Tegal yang sempat viral. Polisi menetapkan penyelenggara hajatan Wasmad Edi Susilo (WES), sebagai tersangka. Polisi menetapkan Wakil Ketua DPRD Kota Tegal tersebut sebagai tersangka setelah melakukan […]

Keroyok Pencuri Hingga Tewas, 9 Orang Jadi Tersangka

Keroyok Pencuri Hingga Tewas, 9 Orang Jadi Tersangka

  • calendar_month Kam, 27 Agu 2020
  • 0Komentar

PUSKAPIK.COM, Tegal – Setelah melakukan penyelidikan instensif dan memeriksa puluhan saksi, Satreskrim Polsek Tegal Barat, Kota Tegal, akhirnya menetapkan 9 orang tersangka penganiaya Suhar, pencuri dinamo kapal di kawasan Pelabuhan Perikanan Kota Tegal, pada Selasa lalu, 25 Agustus 2020. “Para tersangka ini ditangkap di kawasan Pelabuhan Jongor Tegal beberapa jam setelah kejadian,” kata Kapolsek Tegal […]

Kejari Tegal Musnahkan Puluhan Barang Bukti Kejahatan

Kejari Tegal Musnahkan Puluhan Barang Bukti Kejahatan

  • calendar_month Kam, 27 Agu 2020
  • 0Komentar

PUSKAPIK.COM, Tegal – Kejaksaan Negeri Kota Tegal memusnahkan puluhan barang bukti kejahatan. Pemusnahan dilakukan di halaman kantor kejaksaan Jalan Kolonel Sugiono, Kamis siang, 27 Agustus 2020. Hadir juga penyidik Polres Tegal dan pegawai Dinas Kesehatan Kota Tegal. Barang bukti yang dimusnahkan terdiri dari 11 buah telepon genggam, empat senjata tajam terdiri dari satu celurit dan […]

Operasi Patuh Candi, Satlantas Polres Tegal Kota Libatkan Kesenian Calung

Operasi Patuh Candi, Satlantas Polres Tegal Kota Libatkan Kesenian Calung

  • calendar_month Kam, 30 Jul 2020
  • 0Komentar

PUSKAPIK.COM, Tegal – Satlantas Polres Tegal Kota memiliki cara tersendiri dalam melaksanakan Operasi Patuh Candi 2020. Bukan dengan menggelar razia kendaraan di jalan raya seperti biasanya, tapi dilakukan dengan kegiatan simpatik, yakni sosialisasi tertib lalu lintas, protokol kesehatan dan adaptasi kebiasaan baru di tempat-tempat keramaian. “Hari ini kita melaksanakan Operasi Patuh Candi 2020 dengan kegiatan […]

Terjang Jalan Bergelombang, Truk Tronton Terguling

Terjang Jalan Bergelombang, Truk Tronton Terguling

  • calendar_month Jum, 17 Jul 2020
  • 0Komentar

PUSKAPIK.COM, Tegal – Akibat menerjang jalan bergelombang di ruas jalan arteri Krandon, Kecamatan Margadana, Kota Tegal, truk tronton terguling, sekitar pukul 14.00 Jumat, 17 Juli 2020. Beruntung tidak ada korban jiwa maupun luka-luka akibat kecelakaan ini. Informasi yang dihimpun puskapik.com di lokasi kejadian, truk naas bernomor polisi H 1443 SY dalam perjalanan dari Bandung ke […]

Aduh, Kaki Bocah 5 Tahun Terjepit Eskalator Pasar Pagi

Aduh, Kaki Bocah 5 Tahun Terjepit Eskalator Pasar Pagi

  • calendar_month Rab, 8 Jul 2020
  • 2Komentar

PUSKAPIK.COM, Tegal – Seorang bocah mengalami kecelakaan saat menaiki eskalator Pasar Pagi Kota Tegal, sekitar pukul 12.15 WIB, Rabu siang, 8 Juli 2020. Kaki kanan bocah yang diketahui bernama Raihan Arsyadulloh (5), warga Desa Pulau Gading, Kabupaten Brebes tersebut terjepit eskalator saat hendak naik bersama ibunya. Kecelakaan ini bermula saat korban yang digandeng ibunya hendak […]

Lahir di Hari Bhayangkara, 2 Bayi Dapat Bingkisan dan Dokumen Kependudukan

Lahir di Hari Bhayangkara, 2 Bayi Dapat Bingkisan dan Dokumen Kependudukan

  • calendar_month Rab, 1 Jul 2020
  • 1Komentar

PUSKAPIK.COM, Tegal – Walikota Tegal, Dedy Yon Supriyono bersama Kapolres Tegal Kota, AKBP Rita Wulandari, Wakapolres Tegal Kota, Kompol Joko Wicaksono, mengunjungi bayi yang lahir tepat di hari Bhayangkara, Rabu, 1 Juli 2020 di RSI Harapan Anda dan RSUD Kardinah Kota Tegal. Walikota dan Kapolres memberikan bingkisan perlengkapan ibu dan bayi yang lahir di HUT […]

expand_less