kabupaten pemalang

Tak Goyah Dihantam Pandemi, Pendapatan Perumda Tirta Mulia Pemalang Stabil
- calendar_month Sen, 4 Jan 2021
- 0Komentar
PUSKAPIK.COM, Pemalang – Pandemi COVID-19 rupanya tidak terlalu berpengaruh terhadap pendapatan Perusahaan Umum Daerah Air Minum Tirta Mulia Pemalang di 2020. Direktur Administrasi dan Keuangan Perumda Tirta Mulia, Moch Arif Setiyawan mengakui sebelumnya ada kekhawatiran di awal masa pandemi COVID-19, banyak pelanggan yang mengeluhkan keberatan pembayaran akibat terdampak secara ekonomi. “Ada penurunan jelas, tapi tidak […]

Jalur Igir Petir Majakerta Pemalang Longsor, Pengguna Jalan Kebingungan
- calendar_month Sel, 29 Des 2020
- 0Komentar
PUSKAPIK.COM, Pemalang – Akses jalan Dusun Penusupan, Desa Majakerta, Kecamatan Watukumpul tertutup akibat tertimbun material longsor, Selasa sore, 29 Desember 2020. Saat ini Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Pemalang dan warga setempat sedang berupaya membuka jalan yang tertimbun tanah. Puluhan pesepeda motor dan roda empat menumpuk dan ada beberapa yang terpaksa harus memutar arah […]

Dandim 0711/Pemalang Resmikan Hasil Karya Bakti Satkowil di Desa Surajaya
- calendar_month Sel, 29 Des 2020
- 0Komentar
PUSKAPIK.COM, Pemalang – Hasil Karya Bakti TNI Satuan Komando Kewilayahan (Satkowil) Tahun 2020, Kodim 0711/Pemalang bersama Pemerintah Kabupaten Pemalang, diresmikan. Hasil Karya Bakti TNI Satkowil itu adalah pembangunan talud jalan dan pengurukan jalan sepanjang 200 meter di Area Pintu Masuk Objek Wisata WIPPAS. Peresmian dilakukan oleh Dandim 0711/Pemalang Letkol Inf Irvan Christian Tarigan di Objek […]

Ngecor Rumah di Desa Sima Pemalang, Pekerja Bangunan Tewas Tersengat Listrik
- calendar_month Sen, 28 Des 2020
- 0Komentar
PUSKAPIK.COM, Pemalang – Warga Desa Sima, Kecamatan Moga, Kabupaten Pemalang, Agus Riyan (22), tewas seketika di lokasi proyek akibat tersengat aliran listrik saat akan melakukan pengecoran di lantai dua sebuah rumah, Senin, 28 Desember 2020. Korban kini telah dimakamkan di Tempat Pemakaman Umum (TPU) setempat. Kejadian ini membuat geger Desa Moga. Banyaknya warga yang ingin […]

Protes Pembangunan Lapangan, Warga Desa Semaya Mengadu ke Inspektorat Pemalang
- calendar_month Sen, 28 Des 2020
- 0Komentar
PUSKAPIK.COM, Pemalang – Belasan warga Desa Semaya, Kecamatan Randudongkal mengadu ke Inspektorat Kabupaten Pemalang. Mereka ingin, pembangunan lapangan sepak bola di atas tanah kas desa di batalkan karena termasuk zona hijau. Belasan warga Desa Semaya yang tergabung dalam Forum Masyarakat Desa Semaya Menggugat (FMDSM), Senin pagi, 28 Desember 2020, mendatangi kantor Inspektorat Kabupaten Pemalang. Mereka […]

Pilkades Serentak 2020, Ini Pesan Bupati Pemalang
- calendar_month Ming, 27 Des 2020
- 0Komentar
PUSKAPIK.COM, Pemalang – Bupati Pemalang Junaedi menilai pelaksanaan Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) Serentak 2020 sudah sesuai dengan penerapan protokol kesehatan. Ia mengimbau kepada masyarakat agar tetap menjaga kondusivitas pasca Pilkades. “Tingkat partisipasi masyarakat juga cukup tinggi, karena tadi rata-rata hampir 75%, dan juga ada yang mencapai 80%,” kata Junaedi usai monitoring pemungutan suara Pilkades Serentak […]

Monitoring Pilkades Serentak 2020, Bupati Pemalang: Yang Akur Ya
- calendar_month Ming, 27 Des 2020
- 0Komentar
PUSKAPIK.COM, Pemalang – Forum Pimpinan Daerah (Forpimda) Kabupaten Pemalang monitoring Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) Serentak 2020. Dipimpin Bupati Pemalang Junaedi, monitoring Pilkades diawali di Desa Cibelok Kecamatan Taman, Pemalang, Minggu, 27 Desember 2020. Dalam pantauan Pilkades, Bupati tampak meninjau kesiapan para panitia pesta demokrasi tingkat desa ini, termasuk protokol kesehatan di Tempat Pemungutan Suara (TPS). […]

Tercebur Sumur, Wanita Setengah Baya di Pemalang Meninggal Dunia
- calendar_month Sen, 21 Des 2020
- 0Komentar
PUSKAPIK.COM, Pemalang – Seorang wanita lanjut usia di Desa Wanarata, Kecamatan Bantarbolang, Kabupaten Pemalang, tercebur ke dalam sumur rumahnya sendiri. Senin sore, 21 Desember 2020, korban berhasil dievakuasi dalam kondisi meninggal dunia. Korban adalah Sumirah (58), warga RT 18/RW 04 Desa Wanarata. Musibah itu terjadi sekitar pukul 12.30 WIB, Senin, 21 Desember 2020. Kapolsek Bantarbolang […]

Penanganan Prostitusi Comal Baru Dibahas dalam Rapat Evaluasi Perda
- calendar_month Kam, 17 Des 2020
- 1062Komentar
PUSKAPIK.COM, Pemalang – Di pengujung akhir 2020, anggota DPRD Kabupaten Pemalang menggelar rapat evaluasi pelaksanaan peraturan daerah (perda) 2016-2020 di ruang rapat paripurna, Kamis, 16 Desember 2020. Dari puluhan perda yang dievaluasi, salah satunya mengenai penanganan prostitusi di wilayah Comal Baru, di mana praktik prostitusinya berkedok warung kopi di jalan pantura, Desa Jatirejo, Kecamatan Ampelgading. […]

Perkim Pemalang Sebut Program RTLH Terhambat Pandemi Covid-19
- calendar_month Rab, 16 Des 2020
- 0Komentar
PUSKAPIK.COM, Pemalang – Pembangunan 70.000 Rumah Tidak Layak Huni (RLTH) di Kabupaten Pemalang tahun ini terhambat lantaran adanya pandemi Covid-19. Sebab anggaran program ini tersedot untuk penanganan Covid-19. Pendemi Covid-19 di Tanah Air sejak Maret 2020 berdampak pada sektor, ekonomi, sosial, budaya hingga infrastruktur. Dampak itu juga dirasakan pada Dinas Perumahan dan Permukiman (Disperkim) Kabupaten […]