Jumat, 21 Nov 2025
light_mode

Bulog Tegal Mulai Salurkan Bantuan Pangan untuk 135 Ribu Warga Pemalang

  • calendar_month 39 menit yang lalu

 PEMALANG, puskapik.com – Perum BULOG Cabang Tegal mulai menyalurkan bantuan pangan untuk ratusan ribu warga Kabupaten Pemalang. Penerima manfaat bakal mendapat beras dan minyak goreng.

Sekretaris Dinas Pertanian Kabupaten Pemalang bersama Kepala Bulog Cabang Tegal melakukan pelepasan pengiriman di Gudang Perum BULOG Cabang Tegal, Jumat 21 November 2025, pagi.

Kepala Bulog Cabang Tegal, Agung Rohman, menyampaikan bahwa penyaluran bantuan pangan untuk alokasi Oktober–November resmi di mulai dan berjalan secara bertahap.

“Penyaluran di Kabupaten Pemalang sebanyak 135.096 penerima, di salurkan secara bertahap, semoga tertib dan lancar hingga di terima penerima manfaat.” ungkap Agung Rohman.

Agung Rohman menyebut, dalam program bantuan pangan ini setiap penerima manfaat akan mendapatkan 20 kilogram beras dan 4 liter minyak goreng untuk alokasi dua bulan.

Pihaknya mengharapkan agar bantuan pangan tersebut benar-benar menjangkau penerima yang di tetapkan dan betul-betul bermanfaat untuk kebutuhan pangan di Kabupaten Pemalang.

“Khususnya menjelang Natal dan tahun baru dan awal tahun di mana biasanya harga-harga cukup tinggi.” jelasnya.

Sementara itu, Sekdin Dinas Pertanian Kabupaten Pemalang, Akhmad Helmi, menerangkan, penerima bantuan berasal dari Data Tunggal Sosial dan Ekonomi Nasional (DTSEN) yang dikelola Kemensos.

“Penerimanya nanti berdasarkan dari desil satu sampai empat, itu yang mengelola Kementerian Sosial.” kata Helmi.

Pengiriman perdana ini menyasar ke Kecamatan Pemalang sebanyak 11.655 penerima manfaat. Bulog mengirimkan bantuan bertahap ke seluruh wilayah Kabupaten Pemalang kepada 135.096 penerima.

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: Eriko Garda Demokrasi
  • Editor: Nia

Rekomendasi Untuk Anda

  • Baru Masuk Kampus, 22 Taruna-Taruni PKTJ Tegal Terpapar Corona

    Baru Masuk Kampus, 22 Taruna-Taruni PKTJ Tegal Terpapar Corona

    • calendar_month Sel, 15 Jun 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Tegal – Sebanyak 22 Taruna Taruni Politeknik Keselamatan Transportasi Jalan (PKTJ) Kota Tegal terpapar Covid-19. Itu diketahui setelah para Taruna Taruni menjalani rapid tes antigen di Rumah Sakit Mitra Siaga. Kepala Dinas Kesehatan Kota Tegal, Sri Primawati Indraswari, saat dikonfirmasi membenarkan adanya 22 Taruna Taruni PKTJ yang terpapar Covid-19. Prima menjelaskan, rapid tes antigen […]

    Bagikan Ke Teman
  • Pejabat dan Staff Disdukcatpil Pemalang Di-rapid Test Covid-19

    Pejabat dan Staff Disdukcatpil Pemalang Di-rapid Test Covid-19

    • calendar_month Sel, 11 Agu 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Untuk memutus mata rantai penyebaran Covid-19, seluruh staff Dinas Kependudukan Dan Catatan Sipil (Disdukcatpil) Pemalang menjalani rapid test pada Selasa 11 Agustus 2020. Menurut, Kepala Disdukcatpil Pemalang, Ni Wayan Asrini, langkah tersebut dilakukan untuk memastikan keamanan para staff Kantor Disdukcatpil Pemalang maupun Tempat Perekaman Data Kependudukan (TPDK) yang ada di 14 Kecamatan […]

    Bagikan Ke Teman
  • Harlah 88, PAC Ansor Pemalang Bagi-bagi Takjil

    Harlah 88, PAC Ansor Pemalang Bagi-bagi Takjil

    • calendar_month Jum, 22 Apr 2022
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Pimpinan Anak Cabang (PAC) Gerakan Pemuda Ansor Pemalang bersama Banom Nahdatul Ulama (NU) lainnya membagikan ribuan bungkus takjil kepada warga di jalanan kota, Jumat 22 April 2022. Bungkusan takjil itu mereka bagikan kepada warga yang melintas di traffic light pertigaan Jalan Ahmad Yani Pemalang saat waktu-waktu ngabuburit menjelang berbuka puasa. “Kita ingin […]

    Bagikan Ke Teman
  • Bupati Pemalang : “Laksanakan Ibadah Haji Dengan Sungguh-sungguh,  Khusyu Dan Penuh Keikhlasan”

    Bupati Pemalang : “Laksanakan Ibadah Haji Dengan Sungguh-sungguh, Khusyu Dan Penuh Keikhlasan”

    • calendar_month Kam, 19 Jul 2018
    • 0Komentar

    PEMALANG (PuskAPIK) – Bupati Pemalang H. Junaedi didampingi Asisten Ekonomi Pembagunan dan Kesra Supa’at, beberapa kepala OPD serta para ulama, memimpin upacara upacara pemberangkatan Jama’ah Calon Haji Kabupaten Pemalang Tahun 1439 H. di Halaman Pendopo Kabupaten Pemalang, Kamis dini hari (19/07) sekitar pukul 00.05 wib. Bupati berpesan dalam sambutannya Bahwa agar pelaksanaan ibadah haji yang […]

    Bagikan Ke Teman
  • Pamit Bermain, Dua Anak Pemalang Hilang

    Pamit Bermain, Dua Anak Pemalang Hilang

    • calendar_month Sen, 22 Mar 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang- Minggu sore, 21 Maret 2021, Desa Surajaya, Kecamatan/Kabupaten Pemalang, digegerkan dengan hilangnya 2 anak warga desa tersebut saat bermain. Dari informasi yang dihumpun puskapik. com, kedua anak tersebut adalah Helmi dan Dimas. Keduanya beralamat, Di RT 02/04, Desa Surajaya, Kecamatan Pemalang, masih duduk di bangku kelas 2 dan 3, SDN 01 Surajaya Pemalang. […]

    Bagikan Ke Teman
  • Simak! Inilah Daftar Pelajar Calon Paskibraka HUT RI ke-80 di Pemalang

    Simak! Inilah Daftar Pelajar Calon Paskibraka HUT RI ke-80 di Pemalang

    • calendar_month Ming, 20 Jul 2025
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Setelah melalui proses seleksi ketat, Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Kabupaten Pemalang telah mengumumkan 75 peserta yang lolos seleksi calon Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka). Siswa-siswi dari berbagai SMA/SMK sederajat di Kabupaten Pemalang yang terpilih ini akan bertugas dalam upacara peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia di Alun-alun Kabupaten […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less