Jumat, 10 Okt 2025
light_mode

Wahyudin Noor Aly: Pemilu 2024 Brutal, Reformasi Politik Harus Dimulai Sekarang

  • calendar_month 11 jam yang lalu

BREBES, puskapik.com – Anggota Komisi II DPR RI dari Daerah Pemilihan IX Jawa Tengah (Brebes, Tegal, Kota Tegal), Wahyudin Noor Aly, menyoroti dampak serius dari putusan Mahkamah Konstitusi (MK) Nomor 135/PUU-XXI/2024 yang membelah pelaksanaan pemilu menjadi dua, yaitu pemilu nasional dan pemilu regional.

Ia juga menggarisbawahi perlunya evaluasi menyeluruh terhadap Pemilu 2024 yang dianggap brutal dan buruk, dengan menekankan lima aktor penentu kualitas demokrasi.

Pemilu Terpisah: Nasional 2029, Regional Mundur ke 2031

Putusan MK menetapkan bahwa pemilu nasional untuk DPR RI dan Presiden akan digelar pada tahun 2029, sementara pemilu regional yang meliputi Gubernur, Bupati/Wali Kota, serta DPRD provinsi dan kabupaten/kota akan dilaksanakan pada tahun 2031. Imbasnya, akan terjadi kekosongan jabatan selama dua tahun di level daerah.

“PJ DPRD kan nggak mungkin. Itulah yang masih perlu kita bahas,” ujar Wahyudin, yang akrab disapa Goyud.

Ia menekankan perlunya desain kelembagaan dan regulasi yang matang agar transisi ini tidak menimbulkan instabilitas politik lokal.

Evaluasi Pemilu 2024: Brutal, Jelek, dan Penuh Ketimpangan

Goyud menyebut Pemilu 2024 sebagai pemilu paling brutal dan jelek. Ia mempertanyakan apakah akar masalahnya terletak pada regulasi yang tidak memadai, regulasi yang saling bertentangan, atau pelaksana regulasi yang menyimpang.

“Kalau regulasi itu kan Komisi II DPR RI yang membidangi pemilu, maka harus ada revisi undang-undang. Tapi kalau pelaksananya yang jelek, itu juga harus dibahas,” tegasnya.

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: Gusti
  • Editor: Nia

Rekomendasi Untuk Anda

  • Polrestabes Semarang Buka Drive Thru Swab Antigen di Rest Area Tol

    • calendar_month Sab, 3 Apr 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Semarang – Mengantisipasi persebaran Covid-19, Polrestabes Semarang menyediakan fasilitas swab antigen dan pembagian masker gratis di Rest Area Tol Jatingaleh KM 424 Semarang. Kasatlantas Polrestabes Semarang AKBP Sigit mengatakan, kegiatan dilaksanakan, Jumat hingga Minggu, 2-4 Maret 2021 karena libur panjang Paskah diperkirakan arus lalu lintas dari Jakarta ke Semarang dan sebaliknya akan meningkat. “Belum […]

    Bagikan Ke Teman
  • Sempat Dihentikan, Layanan Perpustakaan Keliling di Kota Pekalongan Kembali Aktif

    • calendar_month Sen, 29 Mar 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Kota Pekalongan – Sempat terhenti akibat adanya pandemi Covid-19, Mobil Perpustakaan Keliling (MPK) milik Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Pekalongan mulai aktif kembali mengunjungi Perpustakan RW maupun taman baca masyarakat. “Tahun sebelumnya kami memang menyasar ke sekolah-sekolah, karena adanya pandemi pembelajaran sekolah dilakukan secara daring (online). Sehingga di tahun 2021, perpustakaan keliling menyasar taman […]

    Bagikan Ke Teman
  • Klenteng Po An Thian Pekalongan Gelar Kirab Ritual dan Budaya lmlek 2020

    • calendar_month Jum, 7 Feb 2020
    • 1Komentar

    PEKALONGAN (PUSKAPIK) – Menyambut Cap Go Meh Tahun Baru Imlek 2571 Kongzili/4718 Huangli, Klenteng Po An Thian Pekalongan melaksanakan Kirab Ritual dan Budaya Imlek 202O. Kirab yang digelar di hari ke-14 Imlek mendapat sambutan antusias dari masyarakat. Kirab ini dimulai dari depan klenteng kemudian menempuh rute sejumlah jalan protokol Kota Pekalongan dan finish di halaman […]

    Bagikan Ke Teman
  • Bantuan Sembako Mulai Disalurkan ke Warga Pekalongan Terdampak Covid-19

    • calendar_month Sab, 17 Jul 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pekalongan – Kapolres Pekalongan AKBP Darno dengan didampingi Pabung Kodim 0710/Pekalongan Kapten Inf Nurkhan melepas kegiatan pembagian bantuan sosial paket sembako. Acara ditandai dengan penyerahan paket sembako secara simbolis kepada Kasat Binmas Iptu Qurotul Aini sebagai perwakilan anggota Bhabinkamtibmas dan Babinsa. Usai pelepasan, Kapolres dan pejabat utama Polres Pekalongan turun langsung membagikan sembako kepada […]

    Bagikan Ke Teman
  • Berikan Pemahaman, Satlantas Polres Pemalang Adakan Road Show Safety Riding

    • calendar_month Sab, 28 Okt 2017
    • 0Komentar

    PEMALANG (PuskAPIK) – Hampir satu bulan terakhir jajaran Satlantas Polres Pemalang dengan dipimpin oleh kanit dikyasa satlantas Polres Pemalang Ipda Joko Srihartono,.keluar masuk sekolah dalam rangka melakukan road show untuk mengajarkan safety riding kepada siswa SMA di wilayah Kabupaten Pemalang. Kasat Lantas Polres Pemalang AKP Ahmad Nur Ari, S.I.K menyampaikan bahwa dirinya sebagai Kasat Lantas […]

    Bagikan Ke Teman
  • 440 Pasangan di Pekalongan Akan Ikut Sidang Isbath Nikah Massal

    • calendar_month Sen, 24 Feb 2020
    • 0Komentar

    PEKALONGAN (PUSKAPIK) – Pengadilan Agama Kajen Kelas IB tahun ini akan kembali menggelar sidang isbath nikah massal yang pernah dilaksanakan dua tahun lalu. Sidang isbath kali ini akan diikuti sekitar 400 pasangan yang merupakan warga Kabupaten Pekalongan. Isbath nikah merupakan pengesahan dan pencatatan pernikahan resmi bagi mereka yang telah menikah di bawah tangan tapi sudah […]

    Bagikan Ke Teman
error: Konten dilindungi oleh Hak Cipta!!
expand_less