Rabu, 19 Nov 2025
light_mode

OKP Lintas Iman Jateng Serukan Perdamaian dan Deklarasikan Pernyataan Sikap

  • calendar_month Sen, 1 Sep 2025

PUSKAPIK.COM, Semarang – Organisasi Kepemudaan Lintas Iman Jawa Tengah menyuarakan pesan damai melalui pernyataan sikap yang dideklarasikan usai doa lintas agama di Wisma Perdamaian, Semarang, Minggu malam (31/8/2025).

Pernyataan sikap tersebut disampaikan untuk menyikapi perkembangan dinamika sosial politik yang terjadi akhir-akhir ini, baik di wilayah Provinsi Jawa Tengah maupun secara nasional. Pernyataan sikap OKP Lintas Agama Jawa Tengah tersebut berisi tujuh poin penting. Berikut naskah lengkap pernyataan sikap tersebut.

Kami OKP Lintas Iman Jawa Tengah dengan penuh rasa tanggung jawab moral, kebangsaan, dan kemanusian, menyampaikan sikap sebagai berikut:

1. Menyampaikan Duka Cita.
Kami turut berbelasungkawa yang sedalam-dalamnya atas jatuhnya korban jiwa maupun luka-luka akibat peristiwa yang terjadi belakangan ini. Semoga keluarga yang ditinggalkan diberi kekuatan dan ketabahan dan para korban mendapatkan kedamaian sisi Tuhan Yang Maha Esa.

2. Menyerukan Ketenangan dan Kebijaksanaan.
Kami mengimbau masyarakat Jawa Tengah, khususnya pemuda lintas iman, agar tetap tenang, menahan diri, serta tidak terprovokasi oleh ajakan pihak-pihak yang tidak bertanggung jawab. Bijak dalam menerima dan menyebarkan informasi, terutama yang beredar melalui media sosial, pesan berantai, atau berita yang belum jelas kebenarannya. Kandis damai adalah modal utama menjaga kehidupan bersama.

3. Mengingatkan Bahaya Benturan Adu Domba.
Kami menegaskan pentingnya kewaspadaan terhadap segala bentuk upaya adu domba antaragama, antarsuku, maupun antargolongan, serta benturan antara mayarakat dan aparat keamanan. Aspirasi dan pendapat hendaknya disampaikan dalam bingkai kebenaran, kasih, dan keadilan. Perbedaan adalah bagian dari demokrasi, tetapi jangan sampai diperalat untuk merusak persatuan dna kesatuan masyarakat Jawa Tengah.

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: Kurniawan
  • Editor: Nia

Rekomendasi Untuk Anda

  • Cek Kelaikan Bus Jelang Nataru, Dishub Kota Pekalongan Gelar Ramp Check

    Cek Kelaikan Bus Jelang Nataru, Dishub Kota Pekalongan Gelar Ramp Check

    • calendar_month Jum, 18 Des 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pekalongan – Libur akhir tahun periode Natal 2020 dan Tahun Baru 2021 (Nataru) akan tiba dalam waktu dekat. Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Pekalongan bersama instansi terkait melakukan giat ramp check terhadap seluruh armada di Terminal Tipe A Kota Pekalongan. Giat ramp check ini dimulai dari Kamis-Jumat,17-18 Desember 2020. Kepala Dishub Kota Pekalongan, Slamet Prihantono […]

    Bagikan Ke Teman
  • Menteri Edhy: Jaring Cantrang Tak Merusak Lingkungan, Ikan Kecil Aman

    Menteri Edhy: Jaring Cantrang Tak Merusak Lingkungan, Ikan Kecil Aman

    • calendar_month Sel, 7 Jul 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Tegal – Dalam kunjungan kerjanya di Kota Tegal, Menteri Kelautan dan Perikanan Edhy Prabowo menggelar dialog dengan nelayan cantrang di Pelabuhan Perikanan Tegalsari, Selasa siang, 7 Juli 2020. Di hadapan para nelayan, Edhy menegaskan, ke depan tidak ada lagi nelayan yang tidak diperhatikan. “Setiap ada secuil keluhan dari nelayan itu tugasnya menteri. Bahwa menteri […]

    Bagikan Ke Teman
  • Guru Ngaji di Slawi Dianiaya Hingga Meregang Nyawa

    Guru Ngaji di Slawi Dianiaya Hingga Meregang Nyawa

    • calendar_month Sen, 26 Agu 2024
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Slawi – Nurkholis (45), guru ngaji di Slawi, Kabupaten Tegal, Jawa Tengah, tewas setelah dianiaya, Minggu (25/8/2024). Warga Dukuh Cergomas Timur RT 03 RW 07, Kelurahan Pakembaran, Slawi ini, tewas dengan kondisi mengenaskan. Meski sempat dilarikan ke RSUD dr Soeselo, tetapi nyawanya tak bisa diselamatkan. Sementara itu, pelaku langsung kabur setelah menganiaya korban dengan […]

    Bagikan Ke Teman
  • Hari Ini Agung-Mansur Divaksin Covid-19

    Hari Ini Agung-Mansur Divaksin Covid-19

    • calendar_month Rab, 10 Mar 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Bupati dan Wakil Bupati Pemalang, Mukti Agung Wibowo-Mansur Hidayat divaksin Covid-19 hari ini, Rabu 10 Maret 2021 di Puskesmas Kebondalem. Dengan peci hitam dan kemeja putih Agung-Mansur langsung menuju loket pendaftaran vaksinasi dan dilanjutkan proses secreening dan menuju ruang vaksinasi. “Kami Agung-Mansur sudah melaksanakan vaksinasi, ini ada suratnya. Kami mengajak seluruh masyarakat […]

    Bagikan Ke Teman
  • Edarkan Narkoba, Pemuda asal Brebes Dibekuk Satres Narkoba Polres Tegal

    Edarkan Narkoba, Pemuda asal Brebes Dibekuk Satres Narkoba Polres Tegal

    • calendar_month Sel, 7 Sep 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Slawi – Satuan Reserse Narkoba Polres Tegal mengamankan seorang pemuda AZ (27). Warga Desa Jatirokeh, Kecamatan Songgom, Kabupaten Brebes itu dibekuk saat sedang bertransaksi narkoba di jalan raya Slawi-Jatibarang, tepatnya di Desa Dukuhwaru, Kecamatan Dukuhwaru, Kabupaten Tegal pada Jumat, 3 September 2021. Saat Polisi melakukan upaya penangkapan, tersangka sedang bersama seorang temannya menggunakan sepeda […]

    Bagikan Ke Teman
  • Menteri Hadi Tjahjanto Bagi-bagi Sertifikat Redistribusi Tanah Eks HGU di Pemalang

    Menteri Hadi Tjahjanto Bagi-bagi Sertifikat Redistribusi Tanah Eks HGU di Pemalang

    • calendar_month Sel, 9 Mei 2023
    • 3Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Menteri Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Hadi Tjahjanto, menyerahkan ratusan sertifikat bagi penggarap tanah eks-Hak Guna Usaha (HGU) PT Kencana Sikasur, Pemalang. Hadi Tjahjanto secara simbolis menyerahkan sertifikat tanah eks HGU yang berada di Desa Sodong Basari Kecamatan Belik itu kepada 10 petani penggarap di Posko Kelompok Tani Bhakti Mandiri, […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less