Rabu, 22 Okt 2025
light_mode

“PEJUANG VS NANAS”, Ini Penjelasannya

  • calendar_month Sen, 18 Des 2017

PEMALANG (PuskAPIK) – Maraknya pro dan kontra pembuatan ikon nanas yang menggeser keberadaan patung pejuang di Alun-alun kabupaten Pemalang dalam media sosial, dirasa perlu Pemkab Pemalang menjelaskan kepada masyarakat Pemalang dan semua pihak yang selama ini berpandangan negatif mengenai pembangunan tersebut.

Bupati Pemalang H. Junaedi melalui kepala dinas Permukiman dan Perumahan (Perkim) kabupaten Pemalang Mugiyatno, menyampaikan kepada beberapa media cetak, elektronik maupun online bahwa Pemkab Pemalang sangat menghargai jasa para pejuang secara keseluruhan, dimana di seluruh wilayah Indonesia masyarakat angkat senjata melawan penjajah, termasuk masyarakat Pemalang. Untuk menghargai para pahlawan dan pejuang tersebut maka dibuatlah patung pejuang. yang dulu terletak di alun-alun Pemalang

“Perlu kita luruskan bahwa patung pejuang itu bukan patung salah satu pahlawan kita, namun sebagai bentuk apresiasi pemkab Pemalang bersama masyarakat bahwa masyarakat Pemalang pernah berjuang bersama melawan penjajah,” jelas Mugiyatno (Senin, 18/12)

Ditambahkan bahwa pertimbangan patung pejuang hanya lihat orang atau masyarakat tertentu saja, maka pemkab Pemalang memfungsikan alun-alun Pemalang sebagai Ruang Terbuka Hijau (RTH) serta taman yang lebih representatif dan indah. Untuk itu, masih menurut Mugiyatno Pemerintah melalui Dinas Perkim melakukan perubahan-perubahan di alun-alun termasuk salah salah satunya menggantikan patung pejuang menjadi patung nanas sebagai icon kabupaten Pemalang.

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik

Rekomendasi Untuk Anda

  • Bekali Mahasiswa Siap Berumah Tangga, STIE Assholeh Pemalang Gelar Bimbingan Perkawinan Remaja

    Bekali Mahasiswa Siap Berumah Tangga, STIE Assholeh Pemalang Gelar Bimbingan Perkawinan Remaja

    • calendar_month Sab, 27 Nov 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – STIE Assholeh Pemalang menggelar bimbingan perkawinan remaja usia sekolah di aula kampus pada Kamis, 25/11/2021). Kegiatan ini sebagai bekal persiapan mahasiswa agar mampu membina rumah tangga dengan baik. Hadir sebagai narasumber Kepala Kantor Kementrian Agama (Kemenag) Pemalang, Fahrur Rozi dan perwakilan dari Dinas Kesehatan Pemalang. Kegiatan ini diikuti oleh puluhan mahasiswa. Ketua […]

    Bagikan Ke Teman
  • Teror Warga, Begal Payudara di Bodeh Pemalang Ditangkap

    Teror Warga, Begal Payudara di Bodeh Pemalang Ditangkap

    • calendar_month Rab, 3 Agu 2022
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Seorang pria hampir diamuk ratusan warga usai ketahuan melakukan pelecehan seksual di jalan Desa Kwasen, Kecamatan Bodeh, Kabupaten Pemalang, Rabu 3 Agustus 2022. Selama ini warga Desa Kwasen memang kerap diresahkan dengan aksi begal payudara. Pelaku pelecehan seksual ini menyasar para gadis hingga ibu muda yang tengah melintas di jalanan desa. “TKP […]

    Bagikan Ke Teman
  • Presiden Larang Daerah Terapkan Lockdown

    Presiden Larang Daerah Terapkan Lockdown

    • calendar_month Sen, 16 Mar 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Jakarta – Presiden Joko Widodo (Jokowi) melarang daerah untuk menerapkan status lockdown. Alasannya, kebijakan lockdown adalah kebijakan pemerintah pusat. Sehingga, kebijakan ini tidak boleh diambil pemerintah daerah. Bagikan Ke Teman

    Bagikan Ke Teman
  • Hari Kedua, Penghitungan Suara Kecamatan  Belum Ada Penghitungan Ulang

    Hari Kedua, Penghitungan Suara Kecamatan Belum Ada Penghitungan Ulang

    • calendar_month Sab, 20 Apr 2019
    • 0Komentar

      COMAL (PuskAPIK) – Rapat pleno rekapitulasi penghitungan suara untuk tingkat kecamatan Comal pemilu tahun 2019, sudah memasuki hari kedua. Dimulai pada Jumat, 19 April 2019 pelaksanaan penghitungan suara tingkat kecamatan Comal masih berlangsung penghitungan untuk 5 desa yaitu kelurahan Purwoharjo, desa Gandu, desa Sikayu, Sidorejo, dan Kauman (Sabtu, 20/04). Baca JugaBupati Pimpin Jamasan Kereta […]

    Bagikan Ke Teman
  • BREAKING NEWS, Ratusan Anggota Ormas di Kota Tegal Turun Patroli, Bantu Polisi Jaga Keamanan Pasca Kerusuhan

    BREAKING NEWS, Ratusan Anggota Ormas di Kota Tegal Turun Patroli, Bantu Polisi Jaga Keamanan Pasca Kerusuhan

    • calendar_month Ming, 31 Agu 2025
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Tegal – Upaya menjaga kondusivitas Kota Tegal pasca kerusuhan aksi solidaritas ojek online (ojol) pada Jumat malam (29/8/2025) terus dilakukan. Pada Minggu malam (31/8/2025), ratusan anggota organisasi masyarakat (ormas) di Kota Tegal bersinergi dengan Polres Tegal Kota menggelar patroli bersama. Para anggota ormas tersebut akan dibagi menjadi beberapa tim untuk menyisir empat kecamatan di […]

    Bagikan Ke Teman
  • Forum Anak Kota Pekalongan Dikukuhkan

    Forum Anak Kota Pekalongan Dikukuhkan

    • calendar_month Jum, 14 Feb 2020
    • 2Komentar

    KOTA PEKALONGAN (PUSKAPIK)- Untuk menjamin pemenuhan hak-hak anak, Pemerintah Kota Pekalongan mengukuhkan Forum Anak Kota Pekalongan Periode 2020-2022 Pengukuhan tersebut dilakukan oleh Walikota Pekalongan, HM Saelany Machfudz, SE kepada 19 anggota pengurus Forum Anak Kota Pekalongan dari perwakilan sekolah dan kelurahan yang ada di Kota Pekalongan, bertempat di Aula Dinas Pendidikan Kota Pekalongan, Kamis siang […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less