Kamis, 20 Nov 2025
light_mode

Banteng ‘Mbedhal Kandang’ Ketua PAC PDIP Moga Tolak Dukung Mansur, Pilih Vicky Prasetyo

  • calendar_month Sab, 28 Sep 2024

PUSKAPIK.COM, Pemalang – Ketua Pengurus Anak Cabang (PAC) PDIP Moga, Johan Kurniawan, pilih ‘mbedhal kandang’ menarik dukungan dari Mansur Hidayat, calon bupati yang diusung partainya dan membelot mendukung Vicky Prasetyo di Pilkada Pemalang 2024.

 

Johan mengambil keputusan ekstrem itu lantaran didorong hati nurani. Dirinya yakin, Vicky Prasetyo bakal punya gaya kepemimpinan yang berbeda dari Mansur Hidayat maupun Anom Widiyantoro. Pemalang, kata Johan, butuh sosok pemimpin yang egaliter macam Vicky.

 

“Iya, saya lihat ada yang beda dengan Mas Vicky. Kalau yang dua calon itu potongannya agak ningrat, saya enggak pengen punya pemimpin yang seperti itu. Saatnya rakyat Pemalang memiliki pemimpin yang membumi.” tuturnya kepada puskapik.com, Sabtu (28/9/2024).

 

Disamping gaya kepemimpinan, Johan juga menilai, visi dan misi pasangan Vicky Prasetyo – Mochammad Suwendi di Pilkada Pemalang 2024 ini jauh lebih realistis dibanding calon lainnya. Visi dan misi tersebut, menurut Johan tak muluk-muluk, namun relevan dengan kondisi Pemalang.

 

“Sebelumnya kalau Pilkada, saya enggak pernah lihat visi dan misi, jadi hanya karena ego sektoral. Tapi kali ini baru pernah saya lihat visi misi, yang benar benar dipikir dan konsepnya jelas ya memang nomor 1 (Vicky – Suwendi).” ungkapnya.

 

“Pemalang memang butuh revolusi dari segala bidang” imbuh Johan Kurniawan.

 

Dikatakan Johan, dirinya tak memiliki kedekatan apapun dengan Vicky Prasetyo. Keputusannya ini memang benar-benar murni dari hati nurani atas pandangan politiknya. “Tidak ada transaksional apapun, jadi ini memang dari hati. Sudah saatnya Pemalang revolusi.” ujarnya.

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik

Rekomendasi Untuk Anda

  • Mansur-Bobby Resmikan Rumah Pemenangannya di Pilkada Pemalang 2024

    Mansur-Bobby Resmikan Rumah Pemenangannya di Pilkada Pemalang 2024

    • calendar_month Jum, 16 Agu 2024
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Bakal calon Bupati – Wakil Bupati Pemalang, Mansur – Bobby, meresmikan rumah pemenangannya jelang Pilkada 2024. Rumah pemenangan ini bakal jadi tempat konsolidasi tim sukses Mansur-Bobby. Peresmian rumah pemenangan Mansur-Bobby yang didirikan di Jalan Wahidin Sudirohusodo Kaligelang, Jumat (16/8/2024) tampak dihadiri seluruh ketua partai koalisi serta para relawan pendukung. Mereka diantaranya Ketua […]

    Bagikan Ke Teman
  • Mageri Segoro, Polres Pekalongan Tanam 2.500 Pohon Mangrove di Pantai Depok dan Wonokerto

    Mageri Segoro, Polres Pekalongan Tanam 2.500 Pohon Mangrove di Pantai Depok dan Wonokerto

    • calendar_month Sen, 4 Okt 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pekalongan – Polres Pekalongan menanam ribuan pohon bakau atau mangrove di kawasan pesisir wilayah Kapupaten Pekalongan. Sebanyak 1.0000 batang ditanam di Pantai Depok, Kecamatan Siwalan dan 1.500 batang di Pantai Wonokerto. “Program yang digagas Kapolda Jateng Irjen Pol Ahmad Luthfi ini dalam rangka mendukung pemerintah, khususnya program Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN) di tengah pandemi […]

    Bagikan Ke Teman
  • Di Brebes, Puluhan Santri Alami Gejala Mirip Covid-19

    Di Brebes, Puluhan Santri Alami Gejala Mirip Covid-19

    • calendar_month Kam, 7 Okt 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Brebes – Setelah melaksanakan kerja bakti, puluhan santri Pondok Pesantren Bustanul Arifin Desa Bangbayang, Kecamatan Bantarkawung, Brebes, mengalami gejala demam mirip Covid-19. Sedikitnya ada 35 santri di Pondok Pesantren Bustanul Arifin Bangbayang mengalami gejala demam dan badan pegal-pegal. Gejala tersebut mulai dirasakan para santri pada hari Senin lalu. Camat Bantarkawung, Slamet Budi Raharjo mengatakan, […]

    Bagikan Ke Teman
  • Liburan Lebaran, Harga Ikan di TPI Tanjungsari Naik 

    Liburan Lebaran, Harga Ikan di TPI Tanjungsari Naik 

    • calendar_month Jum, 4 Apr 2025
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Liburan Lebaran Idul Fitri tahun 2025, diduga menjadi faktor naiknnya sejumlah iklan laut di TPI Tanjungsari di Kelurahan Sugiwaras, Kecamatan/ Kabupaten Pemalang. Selain itu, tangkapan nelayan juga tengah berkurang seiring cuaca ekstrim di Laut Jawa. Lokasi TPI Tanjungsari berada di pelabuhan kapal Tanjungsari yang masih dalam kawasan Pantai Widuri. Pemandangan TPI Tanjungsari […]

    Bagikan Ke Teman
  • Libur Nataru, Wisata di Batang Alami Lonjakan Pengunjung Hingga 50 Persen

    Libur Nataru, Wisata di Batang Alami Lonjakan Pengunjung Hingga 50 Persen

    • calendar_month Sel, 31 Des 2024
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Batang – Liburan Natal dan Tahun Baru (Nataru) mengalami lonjakan pengunjung wisata hingga 50 persen dibandingkan hari biasanya. Kepala Dinas Pariwisata, Kepemudaan dan Olahraga (Disparpora) Batang Ulul Azmi mengatakan, bahwa lonjakan pengunjung wisata di Kabupaten Batang terlihat mulai ramai sejak hari Minggu 22 Desember 2024. “Destinasi wisata di Kabupaten Batang mengalami kenaikan pengunjung 50 […]

    Bagikan Ke Teman
  • Beri Pembinaan, Polisi Sambangi Gadis Viral Minta Skincare Todong Ibu di Pemalang 

    Beri Pembinaan, Polisi Sambangi Gadis Viral Minta Skincare Todong Ibu di Pemalang 

    • calendar_month Ming, 2 Feb 2025
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Usai videonya viral di media sosial, gadis yang menodong ibunya dengan pisau gara-gara tak diberi uang untuk membeli skincare di Kabupaten Pemalang akhirnya didatangi petugas kepolisian. Mereka menyambangi gadis yang diketahui berinisial ANZ (15) itu di kediamannya di Desa Kejambon, Kecamatan Taman, Kabupaten Pemalang dan juga bertemu langsung dengan kedua orang tua […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less