Rabu, 19 Nov 2025
light_mode

Putus Penyebaran Covid-19, Gedung DPRD Pemalang Disemprot Disinfektan

  • calendar_month Jum, 29 Mei 2020

PUSKAPIK.COM, Pemalang – Seluruh ruangan di gedung DPRD Kabupaten Pemalang, Jumat sore, 29 Mei 2020, disemprot disinfektan oleh petugas Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD). Penyemprotan disinfektan merupakan bagian dari rangkaian upaya memutus mata rantai penularan Covid-19.

Sekretaris DPRD Pemalang Abdulatif mengatakan, beberapa ruangan yang disemprot disinfektan antara lain ruang rapat paripurna, ruang Komisi dan Fraksi. Menurutnya, gedung DPRD adalah tempat yang paling banyak sirkulasi keluar masuk orang karena sering dijadikan lokasi rapat bersama dan pengaduan masyarakat.

“Sebelumnya juga sudah sering dilakukan hal yang sama yaitu disemprot disinfektan, dan baru-baru ini juga dilakukan rapid test untuk anggota dewan,” katanya.

Disampaikan Latif, jauh sebelum virus Covid-19 menyebar, setiap ruangan juga sudah dilengkapi dengan sarana cuci tangan dengan sabun dan hand sanitizer. Dia berharap semua pihak dapat mematuhi protokol kesehatan agar Covid-19 cepat hilang, khususnya di wilayah Kabupaten Pemalang, sehingga masyarakat bisa beraktifitas kembali seperti dahulu.

Penulis: Dedi Muhsoni
Editor: Faisal M

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik

Rekomendasi Untuk Anda

  • Tenaga Honorer Resah, DPRD Pemalang Minta Pemerintah Tak Asal Main PHK

    Tenaga Honorer Resah, DPRD Pemalang Minta Pemerintah Tak Asal Main PHK

    • calendar_month Sab, 12 Jul 2025
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Pemalang meminta agar pemerintah (eksekutif) tidak memutus hubungan kerja tenaga honorer secara massal. Pemerintah tak boleh tutup mata dengan sumbangsih pengabdian mereka. Anggota Komisi A Bidang Pemerintahan, Subur Musoleh, meminta BKD untuk memberikan kejelasan soal isu PHK massal terhadap tenaga honorer atau tenaga Non-ASN pasca dihapusnya pegawai […]

    Bagikan Ke Teman
  • Ajeng Triyani: Pesantren Sumber Ilmu dan Adab, Bukan Komoditas Sensasi Televisi

    Ajeng Triyani: Pesantren Sumber Ilmu dan Adab, Bukan Komoditas Sensasi Televisi

    • calendar_month Sel, 14 Okt 2025
    • 0Komentar

    PEMALANG, puskapik.com – Anggota DPRD Pemalang, Ajeng Triyani, menyesalkan munculnya tayangan salah satu program di Trans7 yang menampilkan narasi negatif terhadap pesantren dan kehidupan santri. Ajeng menilai tayangan tersebut tidak hanya melukai perasaan masyarakat pesantren, tetapi juga menunjukkan lemahnya sensitivitas media terhadap nilai-nilai keagamaan dan budaya lokal. “Saya menyesalkan tayangan yang menggambarkan pesantren secara keliru […]

    Bagikan Ke Teman
  • Digitalisasi Naskah Kuno di Pemalang, Ada Manuskrip dari Tahun 1700

    Digitalisasi Naskah Kuno di Pemalang, Ada Manuskrip dari Tahun 1700

    • calendar_month Sel, 15 Jul 2025
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Pemerintah tengah berupaya menyelamatkan naskah kuno yang menyimpan jejak sejarah dan kearifan lokal di Kabupaten Pemalang melalui proses digitalisasi. Naskah kuno yang terkumpul bahkan ada yang berusia ratusan tahun. Upaya penyelamatan naskah kuno itu dilakukan Dinas Arpus Provinsi Jawa Tengah dan Dinpusarda Kabupaten Pemalang dengan menggandeng Lembaga Seni dan Budaya Muslim Indonesia […]

    Bagikan Ke Teman
  • Gubernur Ahmad Luthfi Kumpulkan Bupati-Wali Kota, Instruksikan 4 Langkah Pemulihan Jateng

    Gubernur Ahmad Luthfi Kumpulkan Bupati-Wali Kota, Instruksikan 4 Langkah Pemulihan Jateng

    • calendar_month Kam, 4 Sep 2025
    • 0Komentar

    SEMARANG, puskapik.com – Sebanyak 35 Bupati/Wali Kota di Jawa Tengah menerima instruksi khusus dari Gubernur Ahmad Luthfi terkait pemulihan pascaaksi akhir Agustus hingga awal September 2025. Arahan mencakup pemulihan keamanan sekaligus perbaikan bangunan fisik yang terdampak aksi massa. Langkah cepat dilakukan Ahmad Luthfi. Bukan hanya memastikan pelayanan pada masyarakat tak terganggu, namun juga memberikan jaminan […]

    Bagikan Ke Teman
  • Gowes Bareng Bumdesma Rukun Makmur Ulujami Meriah

    Gowes Bareng Bumdesma Rukun Makmur Ulujami Meriah

    • calendar_month Ming, 30 Agu 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang- Gowes bareng semarak ulang tahun Badan Usaha Milik Desa Bersama (Bumdesma) ‘Rukun Makmur’ yang ke 2, Kecamatan Ulujami, Pemalang, Minggu pagi, 30 Agustus 2020 berlangsung meriah. Camat Ulujami, Yanuar Nitbani menyampaikan harapannya dengan acara gowes bareng Bumdesma bisa berbagi manfaat dengan masyarakat Ulujami dan sekitarnya. “Kita utamakan protokol kesehatan, gerakan minum vitamin C, […]

    Bagikan Ke Teman
  • Road To Kilau Raya MNCTV Goyang Pemalang Malam Ini

    Road To Kilau Raya MNCTV Goyang Pemalang Malam Ini

    • calendar_month Sab, 25 Jan 2020
    • 0Komentar

    PEMALANG (PUSKAPIK) – Artis-artis dangdut papan atas bakal menggoyang warga Pemalang dan sekitarnya malam nanti. Acara yang dibalut dalam Road to Kilau Raya itu akan disiarkan secara langsung oleh MNCTV pada Sabtu (25/1/2020) pukul 19.00 WIB di Pantai Widuri Pemalang. Kali ini akan menampilkan sederet artis dangdut nasional, di antaranya Inul Daratista, Dewi Persik, Ilux […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less