Minggu, 23 Nov 2025
light_mode

Permen Davos, Produk Legendaris sejak Tahun 1931, Masih “Semriwing” hingga Sekarang

  • calendar_month 54 menit yang lalu

Dengan usia hampir satu abad, sejarah panjang, dan konsistensi rasa yang tak berubah, Permen Davos kini diakui sebagai pabrik permen tertua di Indonesia.

Status ini menjadikan pabrik Davos tidak hanya pusat produksi, tetapi juga destinasi wisata sejarah bagi pengunjung yang ingin melihat langsung bagaimana legenda ini terus bertahan.

Kini, Permen Davos telah menjadi ikon resmi kebanggaan Purbalingga. Di era serba cepat dan serba baru, Davos membuktikan bahwa sebuah produk lokal bisa menjadi legenda nasional selama setia pada kualitas dan kejujuran rasa.

Davos bukan hanya permen. Davos adalah sejarah, identitas, keselamatan, dan kebanggaan yang diwariskan dari generasi ke generasi.

Jika Anda berkunjung ke Purbalingga, jangan lupa pulang dengan sebungkus legenda dari pabrik permen tertua di Indonesia ini. Semriwing-nya masih sama, dari 1931 sampai hari ini.***

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: Guntur
  • Editor: dwa

Rekomendasi Untuk Anda

  • Ratusan Prajurit Dikerahkan, Keruk Sedimentasi Sungai Mlangi

    Ratusan Prajurit Dikerahkan, Keruk Sedimentasi Sungai Mlangi

    • calendar_month Jum, 27 Sep 2024
    • 0Komentar

    Selain pembersihan sungai, Kodim Batang juga akan melakukan pembersihan pantai, tempat ibadah, fasilitas umum sertai lembaga pendidikan. “Proses pengerukan sedimen tanah serta batu berlangsung cepat dan efisien, dengan hasil yang dapat terlihat dalam waktu beberapa jam,” tandasnya. (**) Bagikan Ke Teman

    Bagikan Ke Teman
  • BPS Pemalang Siapkan Sensus Ekonomi 2026, Ajak Media Pahami Makna Data

    BPS Pemalang Siapkan Sensus Ekonomi 2026, Ajak Media Pahami Makna Data

    • calendar_month Sel, 11 Nov 2025
    • 0Komentar

    Sementara itu, Kepala Diskominfo Kabupaten Pemalang, Djoko Ngatmo, menuturkan bahwa Pemkab Pemalang telah memiliki portal Satu Data Pemalang yang memuat data lintas sektoral, termasuk data dari BPS. Portal tersebut diluncurkan pada 18 Juni 2025. Sebelumnya, Pemkab Pemalang telah menetapkan Peraturan Bupati Nomor 23 Tahun 2021 tentang Penyelenggaraan Satu Data Indonesia di tingkat daerah. Dalam pelaksanaannya, […]

    Bagikan Ke Teman
  • Bakesbangpol Jateng Tingkatkan Koordinasi di Pemalang, Ini yang Dibahas

    Bakesbangpol Jateng Tingkatkan Koordinasi di Pemalang, Ini yang Dibahas

    • calendar_month Sen, 29 Mar 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Bakesbangpol) Propinsi Jawa Tengah, menggelar kegiatan peningkatan koordinasi dan komunikasi politik di Kabupaten Pemalang. Peningkatan koordinasi dan komunikasi politik ini digelar di Aula Sekolah Luar Biasa (SLB) Negeri 1 Pemalang, Sore ini, Senin 29 Maret 2021. Mengundang seluruh komponen terkait di Kabupaten Pemalang, acara ini diisi berbagai […]

    Bagikan Ke Teman
  • Warga Kembali Bokir Jalan Secara Permanen

    Warga Kembali Bokir Jalan Secara Permanen

    • calendar_month Jum, 18 Jan 2019
    • 0Komentar

    PEMALANG – Tidak menghiraukan himbauan dari petugas keamanan untuk membongkar Penutupan jalan dan cabuti tanaman pohon, warga kembali melakukan penutupan jalan di perbatasan jalan antara desa Wonogiri dan desa Kendalsari kabupaten Pemalang, Jumat (18/01). Sebelumnya, sekitar pukul 09.00 wib beberapa warga dari desa Blimbing, Wonogiri dan Kendalsari melakukan aksi tanam pohon pisang dan blokir jalan […]

    Bagikan Ke Teman
  • Lopis Raksasa Jadi Simbol Persatuan

    Lopis Raksasa Jadi Simbol Persatuan

    • calendar_month Sel, 8 Apr 2025
    • 0Komentar

    “Lopis ini terbuat dari beras ketan yang simbolnya merekatkan. Ini adalah simbol bahwa meski berbeda agama, suku, maupun golongan, warga Krapyak, warga Pekalongan, bahkan Indonesia harus tetap erat dalam persatuan,” tutup Asror. (**) Bagikan Ke Teman

    Bagikan Ke Teman
  • Dijadikan Istri Siri, TKW Ditipu Pria Brebes hingga Miliaran Rupiah

    Dijadikan Istri Siri, TKW Ditipu Pria Brebes hingga Miliaran Rupiah

    • calendar_month Jum, 31 Des 2021
    • 0Komentar

    Hingga waktu yang dijanjikan yakni 5 Agustus 2020 uang pinjaman itu tidak dikembalikan. Pasangan nikah siri ini pun memutuskan untuk bercerai. Selanjutnya, Yuliati melaporkan masalah ini ke Mapolres Brebes. “Yusuf ditahan karena dilaporkan oleh NY yang merasa ditipu,” katanya. Akibat perbuatannya itu, Yusuf dikenakan Pasal 378 tentang Penipuan dan 372 tentang Penggelapan. Ancaman hukuman dua […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less