Satlantas Polres Tegal Kirim 333 Surat Konfirmasi Tilang Lewat Kurir di Operasi Zebra Candi 2025
- calendar_month 49 menit yang lalu


“Pengiriman bukti pelanggaran melalui kurir bukan hanya urusan administrasi. Ini merupakan upaya kami agar proses penegakan hukum berjalan lebih rapi, transparan, dan tepat sasaran. Sedangkan 303 teguran tertulis diberikan sebagai edukasi agar masyarakat tidak menunggu ditilang untuk mulai tertib,” ungkapnya.
Ipda Hendry juga menambahkan bahwa melalui Operasi Zebra 2025, Polres Tegal berharap masyarakat semakin memahami bahwa keselamatan di jalan adalah tanggung jawab bersama.
“Keselamatan berlalu lintas bukan pilihan, tetapi keharusan,” tegasnya.
Dengan langkah ini, Polres Tegal berkomitmen menciptakan Kamseltibcar Lantas dan meningkatkan budaya tertib berlalu lintas di wilayah Kabupaten Tegal.***
- Penulis: tim redaksi
- Editor: dwa




























