Jumat, 21 Nov 2025
light_mode

Perda Olahraga Jadi Kunci Kota Tegal Memiliki GOR Baru

  • calendar_month 36 menit yang lalu

Meski demikian, Bagas berharap Pemerintah Kota Tegal bisa mengambil alih penyusunan Perda DOD agar peluang bantuan sarpras dari pemerintah pusat tidak hilang.

“Komunikasi ke Kemenpora sudah kami bukakan. Harapannya Pemkot yang mengajukan DOD. Atau kalau kami yang mengusulkan, Pemkot bisa mengawal Perda Drainase lewat DPUPR,” kata Bagas.

Kepala Disporapar Kota Tegal, Irkar Yuswan Apendi, menyebut pihaknya akan menindaklanjuti arahan tersebut.

Kota Tegal, kata Irkar, memang membutuhkan sarpras olahraga yang lebih memadai untuk pembinaan dan peningkatan prestasi atlet.

“Termasuk rencana penyediaan running track di Stadion Yos Sudarso. Kami akan intens berkomunikasi dengan wali kota dan OPD terkait,” ujar Irkar. **

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: Muchammad
  • Editor: Nia

Rekomendasi Untuk Anda

  • Terpilih Jadi Kades Bulu, Muktar Akan Prioritaskan Dua Hal Ini

    Terpilih Jadi Kades Bulu, Muktar Akan Prioritaskan Dua Hal Ini

    • calendar_month Sen, 28 Des 2020
    • 0Komentar

    Penulis: Baktiawan Candheki Editor: Faisal M Bagikan Ke Teman

    Bagikan Ke Teman
  • DPRD Pemalang Mulai Godog Sembilan Raperda, Ini Rinciannya

    DPRD Pemalang Mulai Godog Sembilan Raperda, Ini Rinciannya

    • calendar_month Rab, 3 Jun 2020
    • 0Komentar

    Di tengah pandemi Covid-19, rapat paripurna dilakukan menggunakan protokol kesehatan, dengan jaga jarak setiap anggota yang hadir. Acara ditutup oleh pimpinan rapat Subur Musoleh dan menetapkan kembali menggelar rapat paripurna dengan agenda mendengar jawaban eksekutif pada Jumat, 5 Juni 2020. “Dengan mengucapkan alhamdulillah, rapat ini kita tutup dan akan dilanjutkan Jumat, 5 Juni 2020 dengan […]

    Bagikan Ke Teman
  • Istri Sah Adukan Suami yang Diduga Nikah Siri dan Tinggalkan Anak Balita

    Istri Sah Adukan Suami yang Diduga Nikah Siri dan Tinggalkan Anak Balita

    • calendar_month Kam, 3 Jul 2025
    • 0Komentar

    Brebes – Seorang perempuan bernama Indri menyampaikan aduan mengenai suaminya, Ahdi Diana, yang diduga telah menelantarkan dirinya dan anak balita mereka sejak tahun 2022. Indri menyebut, sang suami tidak lagi pulang dan kini diketahui tinggal bersama seorang perempuan bernama Casunah di Desa Prapag Kidul, Kabupaten Brebes. Perempuan tersebut diduga merupakan istri siri dari suaminya. Dalam […]

    Bagikan Ke Teman
  • Panen Raya, Petani di Tegal Merugi, Kenapa?

    Panen Raya, Petani di Tegal Merugi, Kenapa?

    • calendar_month Sen, 22 Mar 2021
    • 0Komentar

    “Kan kita ini kan punya spek, standar kualitas. Jadi, kalau mereka belum pernah mendengar atau mendapatkan sosialisasi dari petugas kami, kami akan turun ke lapangan, yang diinginkan Bulog itu berasnya seperti ini,” terang Heriswan. Heriswan menambahkan, jika sesuai standar kualitas, petani diminta tidak kuatir beras atau gabahnya tidak terjual, karena saat ini Bulog Cabang Pekalongan […]

    Bagikan Ke Teman
  • Buka POPDA dan FORDA, Bupati Brebes  Paramitha: Wadah Penting Pengembangan Prestasi Olahraga Brebes

    Buka POPDA dan FORDA, Bupati Brebes Paramitha: Wadah Penting Pengembangan Prestasi Olahraga Brebes

    • calendar_month Sel, 4 Nov 2025
    • 0Komentar

    Kepala Dindikpora Brebes Caridah MPd menjelaskan bahwa POPDA menjadi wadah pembinaan atlet pelajar dari jenjang SD/MI, SMP/MTs, hingga SMA/SMK/MA, dengan 17 cabang olahraga yang dipertandingkan. Sementara FORDA menyasar komunitas dan penggiat olahraga sebagai upaya memasyarakatkan olahraga dan mengolahragakan masyarakat. “Sedangkan maksud dari kegiatan FORDA yaitu memasyarakatkan olahraga dan mengolahragakan masyarakat sehingga masyarakat sehat, bugar dan […]

    Bagikan Ke Teman
  • Pendukung AMAN Sebut Kader dan Simpatisan PPP Pemalang yang Membelot, Serupa Pelakor

    Pendukung AMAN Sebut Kader dan Simpatisan PPP Pemalang yang Membelot, Serupa Pelakor

    • calendar_month Sel, 22 Sep 2020
    • 637Komentar

    “Dalam politik itu tidak ada kawan atau lawan yang abadi, hanyalah kepentingan yang abadi,” ujar Budi Rahardjo Penulis : Eriko Garda Demokrasi Editor : Amin Nurrokhman Bagikan Ke Teman

    Bagikan Ke Teman
expand_less