Selasa, 18 Nov 2025
light_mode

Hadiah Ultah Unik dan Menarik, Batik Costum Tematik Mulai Diminati

  • calendar_month Sel, 26 Agu 2025

PUSKAPIK.COM, Slawi – Batik costum tematik mulai diburu untuk kado ultah. Selain berbeda dengan kado ultah lainnya, batik tematik terbilang unik dan mantik. Tentunya akan lebih berkesan bagi penerima kado.

“Batik costum tematik semakin banyak diminati. Kebanyakan pesenan batik tematik untuk kado ulang tahun,” kata Pemilik Galeri Petik Desa Tegalandong, Kecamatan Lebaksiu, Kabupaten Tegal, Nur Anisa Amini, Selasa, 26 Agustus 2026.

Anisa mengakui, banyak pesanan batik costum tematik, akhir-akhir ini. Salah satunya, batik medis forensik yang dipesan oleh dokter di RS terkemuka di Tegal. Dokter tersebut memesan untuk hadiah ulang tahun untuk dokter ahli forensik. Dengan imajinasinya, Anisa membuat desain batik tengkorak dan gambar DNA. Tak hanya itu, pesenan juga untuk datang dari pejabat di Tegal untuk fashion show dengan tema Kemerdekaan RI.

“Kami mendesain tema Kemerdekaan dengan gambar lomba naik pohon pucang, dan lomba-lomba unik lainnya,” katanya.

Pesanan menarik lainnya, kata dia, yakni pesanan batik costum tematik untuk datang dari dokter untuk kado ulang tahun temennya yang merupakan dokter ahli bisa ular. Dengan imajinasinya, Anisa membuat gambar ular dengan desain menarik dan unik. Selain itu, ada juga pesanan dari orang yang suka kucing atau tumbuh-tumbuhan.

“Ada juga yang pesan soal batik jantung pisang, tebu, ikan koi, batik olahraga gambar paru-paru, dan banyak lagi,” terangnya.

Anisa juga siap membuat batik dengan tema apa pun. Biasanya, ia survai lapangan untuk buat gambar desain yang akan dituangkan dalam batik. Seperti halnya, desain kapal yang langsung ke pantai untuk melihat detailnya.

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik

Rekomendasi Untuk Anda

  • Menteri Koperasi Tinjau Implementasi Program MBG di Ma’had Islam Pekalongan, Ini Tujuannya

    Menteri Koperasi Tinjau Implementasi Program MBG di Ma’had Islam Pekalongan, Ini Tujuannya

    • calendar_month Ming, 23 Feb 2025
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pekalongan – Menteri Koperasi (Menkop) Republik Indonesia, Budi Arie Setiadi, melaksanakan kunjungan ke Perguruan Ma’had Islam Kota Pekalongan, Sabtu (22/2/2025). Ia datang untuk meninjau langsung pelaksanaan Program Makan Bergizi Gratis (MBG) bagi anak sekolah. Program ini merupakan inisiatif Kospin Jasa dan diharapkan dapat menjadi model keberhasilan dalam membangun semangat gotong royong serta sinergi berbagai […]

    Bagikan Ke Teman
  • Mansur Hidayat Lirik Wakil Bupati dari PKB, Siapa?

    Mansur Hidayat Lirik Wakil Bupati dari PKB, Siapa?

    • calendar_month Rab, 12 Jun 2024
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Sejumlah tokoh potensial pendamping petahana Mansur Hidayat bermunculan menjelang Pilkada Pemalang 2024. Bakal Calon Bupati incumbent ini disinyalir bakal menggandeng bakal calon Wakil Bupati dari Partai Kebangkitan Bangsa (PKB). Sinyal ini menguat usai Mansur Hidayat secara resmi mendaftar sebagai Bakal Calon Bupati di Kantor Dewan Pimpinan Cabang Partai Kebangkitan Bangsa Kabupaten Pemalang, […]

    Bagikan Ke Teman
  • Pandemi Covid-19, Proyeksi Pendapatan Daerah Pemalang Turun 4,96%

    Pandemi Covid-19, Proyeksi Pendapatan Daerah Pemalang Turun 4,96%

    • calendar_month Sen, 7 Sep 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Proyeksi Pendapatan Daerah Kabupaten Pemalang tahun ini dipastikan mengalami penurunan sebesar 4,96% sebagai salah satu dampak pandemi Covid-19. Hal tersebut disampaikan Bupati Pemalang Junaedi dalam rapat paripurna pembahasan Nota Keuangan Perubahan APBD Kabupaten Pemalang tahun anggaran 2020 di Gedung Paripurna DPRD Pemalang, Senin siang, 7 September 2020. “Pendapatan yang semula dianggarkan Rp2,581 […]

    Bagikan Ke Teman
  • Jenazah Atlet Bulu Tangkis Syabda Perkasa Belawa Dipulangkan ke Sragen

    Jenazah Atlet Bulu Tangkis Syabda Perkasa Belawa Dipulangkan ke Sragen

    • calendar_month Sen, 20 Mar 2023
    • 2Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Jenazah atlet bulu tangkis muda Indonesia, Syabda Perkasa Belawa dan ibunda, Anik Sulistyowati, dipulangkan ke rumah duka di Kabupaten Sragen Jawa Tengah siang ini, Senin 20 Maret 2023. Ambulans pengangkut jenazah Syabda Perkasa Belawa dan ibundanya meluncur dari Rumah Sakit Islam Al-Ikhlas Pemalang menuju rumah duka sekitar pukul 13.15 WIB dengan pengawalan […]

    Bagikan Ke Teman
  • Apel Operasi Zebra Candi 2021, Begini Kata Kapolres Pemalang

    Apel Operasi Zebra Candi 2021, Begini Kata Kapolres Pemalang

    • calendar_month Sen, 15 Nov 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Polres Pemalang melaksanakan apel gelar pasukan dalam operasi zebra candi 2021 pagi tadi. Para personil yang terlibat diminta melaksanakan tugas dengan humanis. Apel gelar pasukan operasi zebra candi 2021 itu digelar di halaman Mapolres Pemalang, Senin 15 November 2021, dipimpin Kapolres Pemalang, AKBP Ari Wibowo. Apel diikuti personil TNI-Polri dan petugas Dinas […]

    Bagikan Ke Teman
  • Wawalkot Pekalongan, Dandim, dan Kapolres Bagikan Sembako untuk Pengungsi

    Wawalkot Pekalongan, Dandim, dan Kapolres Bagikan Sembako untuk Pengungsi

    • calendar_month Jum, 5 Feb 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pekalongan – Wakil Walikota Pekalongan, HA Afzan Arslan Djunaid SE bersama Komandan Kodim 0710 Pekalongan, Letkol CZI Hamonangan Lumban Toruan SIP dan Kapolres Pekalongan Kota, AKBP Mochammad Irwan Susanto meninjau lokasi pengungsian di beberapa titik di Kota Pekalongan, Jumat 5 Februari 2021. Tinjauan mereka kali ini sekaligus memberikan bantuan sembako terhadap korban yang terdampak […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less