Kamis, 16 Okt 2025
light_mode

Gubernur Ahmad Luthfi Cari Cara Antisipasi Dampak Ekonomi Trump Effect

  • calendar_month Kam, 10 Jul 2025

PUSKAPIK.COM, Semarang – Pemerintah Provinsi Jawa Tengah mulai bersiap menghadapi kemungkinan diberlakukannya tarif impor oleh Presiden AS Donald Trump pada 1 Agustus 2025. Gubernur Ahmad Luthfi telah menyiapkan berbagai langkah agar perekonomian Jawa Tengah tetap stabil dan terus berkembang.

Sebagaimana surat resmi Donald Trump pada Pemerintah Indonesia, Amerika akan mengenakan tarif impor atau bea masuk negara AS 32% mulai 1 Agustus 2025.

Gubernur Ahmad Luthfi gerak cepat untuk mengantisipasi kemungkinan tersebut. Terlebih lagi sejumlah produk yang dihasilkan wilayah Jawa Tengah menyasar pasar internasional dan salah satunya Amerika Serikat. Badan Pusat Statistik (BPS) Jawa Tengah mencatat nilai ekspor Jawa Tengah periode Maret 2025 sebesar 1.010,70 juta dolar AS.

Langkah pertama yang dilakukan Gubernur Ahmad Luthfi adalah Berkomunikasi dengan Hipmi Jateng dan Kadin Jateng untuk membuat rumah kurasi. Rumah Kurasi ini berisikan produk-produk asli Jateng yang akan dibawa ke pasar-pasar baru.

“Lewat Rumah Kurasi ini, produk-produk Jateng dibawa ke pasar baru di regional maupun internasional,” kata Ahmad Luthfi, Kamis, 10 Juli 2025.

Langkah kedua adalah berkomunikasi dengan sister province yang telah bekerja sama dengan Pemprov Jateng. Saat ini ada tiga wilayah yang telah bekerjasama, yakni Fujian (China), Melaka (Malaysia) dan Singapura.

“(Produk ukir)Jepara misalnya, produk dari sana tak hanya tergantung satu negara saja. Singapura kita tawari, Fujian, Melaka juga. Jadi tumbuhkan perekonomian baru,” tandas mantan Inspektur Jenderal Kementerian Perdagangan ini.

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik

Rekomendasi Untuk Anda

  • Bawaslu Pemalang Ingatkan Kampanye di Hari Tenang Pilkada Bisa Dipenjara

    Bawaslu Pemalang Ingatkan Kampanye di Hari Tenang Pilkada Bisa Dipenjara

    • calendar_month Sab, 5 Des 2020
    • 16Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Selama masa tenang Pilkada Pemalang 2020, seluruh kegiatan yang bersifat kampanye pasangan calon Bupati-Wakil Bupati dihentikan dan dilarang. Jika terbukti melanggar, maka ancaman sanksi pidana menanti mereka. Koordinator Divisi Penyelesaian Sengketa, Bawaslu Pemalang, Awaludin menuturkan, kampanye saat hari tenang sama dengan kampanye di luar jadwal. Masa tenang Pilkada Pemalang 2020 dimulai dari […]

    Bagikan Ke Teman
  • Seleksi CPNS, Pemkot Pekalongan Patok  IPK Minimal 3,00

    Seleksi CPNS, Pemkot Pekalongan Patok IPK Minimal 3,00

    • calendar_month Sel, 6 Jul 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pekalongan – Pemerintah Kota Pekalongan mensyaratkan Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) minimal 3.00 untuk pendaftaran Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Tahun 2021. IPK minimal 3.00 ini dikecualikan untuk formasi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (P3K) Guru yang menyesuaikan ketentuan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek). Itu dikatakan Kepala Badan Kepegawaian, Pendidikan, dan Pelatihan Daerah […]

    Bagikan Ke Teman
  • Asik Pesta Miras, 7 Pemuda di Pekalonhan Dihukum Push Up

    Asik Pesta Miras, 7 Pemuda di Pekalonhan Dihukum Push Up

    • calendar_month Sab, 28 Agu 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pekalongan – Tujuh orang pemuda di Kecamatan Bojong, Kabupaten Pekalongan dihukum fisik berupa push-up oleh aparat kepolisian karena lantaran kedapatan tengah berpesta miras, Jumat malam, 27 Agustus 2021. Saat tim yang dipimpin Kapolsek Bojong AKP Suhadi tengah berpatroli, petugas melihat sejumlah pemuda yang sedang berkerumun tanpa memperhatikan protokol kesehatan seperti memakai masker. Melihat hal […]

    Bagikan Ke Teman
  • Wahyudin Noor Aly Dorong Penyederhanaan Sistem Pemilu

    Wahyudin Noor Aly Dorong Penyederhanaan Sistem Pemilu

    • calendar_month Ming, 6 Jul 2025
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Tegal – Kompleksitas Pemilu 2024 mendapat sorotan dari Anggota Komisi II DPR RI, Wahyudin Noor Aly. Dia menilai banyaknya jenis pemilihan dalam satu waktu justru membingungkan masyarakat dan menguras anggaran negara secara tidak efisien. Hal itu diungkapkan dalam kegiatan sosialisasi dan penguatan pengawasan partisipatif terhadap penyelenggaraan Pemilu yang digelar di Hotel Premiere Tegal, Minggu […]

    Bagikan Ke Teman
  • Harga Pangan Selama Ramadan di Pemalang Terkendali, Ini Alasannya

    Harga Pangan Selama Ramadan di Pemalang Terkendali, Ini Alasannya

    • calendar_month Sen, 12 Apr 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Stok sembako bagi masyarakat Kabupaten Pemalang memasuki Bulan Suci Ramadan 1442 H dipastikan tercukupi. Tak hanya itu, harga kebutuhan pokok ini juga diprediksi stabil hingga Lebaran mendatang. “Ini baru untuk ketersediaan sampai dengan antara 1 minggu, sampai 10 hari.” ujar Hepi Priyanto, Kepala Diskoperindag Pemalang, Senin 12 April 2021. Perihal harga 9 […]

    Bagikan Ke Teman
  • Hari Santri Nasional, Paslon Agus-Eko Inginkan Santri Sehat

    Hari Santri Nasional, Paslon Agus-Eko Inginkan Santri Sehat

    • calendar_month Rab, 21 Okt 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Setiap 22 Oktober, Indonesia selalu memperingati Hari Santri Nasional. Memperingati momentum yang jatuh pada besok hari, pasangan calon bupati dan wakil bupati Pemalang nomor urut 1, Agus Sukoco-Eko Priyono memanfaatkan untuk lebih dekat dengan para santri dan tokoh agama. Memaknai Hari Santri Nasional Agus Sukoco mengingatkan kembali perjuangan para santri dalam merebut […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less