Kemenag Pemalang Imbau Warga Cek Kredibilitas Biro Jika Ingin Umrah
- calendar_month Kam, 13 Feb 2025


“Alhamdulillah hari ini kita memberangkatkan jemaah sebanyak 36 pax dari Cabang Temanggung, 40 Pax Cabang Banjarnegara dan 39 pax Kantor Pusat ACH Pemalang ini.” tuturnya.
Noto Priyogo pun memastikan, perusahaannya memiliki perizinan yang jelas dan berpengalaman dalam penyediaan jasa biro travel Umrah. Ia menggaransi pelayanan bagi jemaah, terutama ketepatan pemberangkatan.
“Biro kami berizin resmi Kemenag Provider Visa, kami selalu utamakan pelayanan agar ibadah para jemaah disana bisa khusyu dan barokah.” pungkasnya. (**)
- Penulis: puskapik



























