Kamis, 20 Nov 2025
light_mode

Hasil Rekap Pilkada Pemalang Berpeluang Jadi Dasar Gugatan ke MK

  • calendar_month Sel, 3 Des 2024

“Kalau tidak ada gugatan, ketentuannya adalah maksimal tiga hari setelah MK mengeluarkan list daerah yang gugat atau tidak gugat, kita wajib menetapkan pemenang pilkada serentak,” tegasnya.

Surat penetapan calon Bupati-Wakil Bupati pemenang di Pilkada 2024 itu nantinya akan diserahkan ke Gubernur atau Pemerintah Provinsi Jawa Tengah sebagai dasar pengangkatan Bupati-Wakil Bupati Pemalang 2024 – 2029.

Rapat pleno rekapitulasi hasil penghitungan suara Pilkada 2024 tingkat Kabupaten Pemalang ini turut diawasi langsung oleh Bawaslu Pemalang dan dihadiri seluruh Liaison Officer pasangan calon Bupati-Wakil Bupati Pemalang.

Hingga berita ini diunggah rapat pleno rekapitulasi hasil penghitungan suara Pilkada Serentak 2024 tingkat kabupaten tersebut masih berlangsung. (**)

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sindikat Pencurian Mobil Antar Kota, Ditangkap Aparat Polres Batang

    Sindikat Pencurian Mobil Antar Kota, Ditangkap Aparat Polres Batang

    • calendar_month Rab, 6 Nov 2024
    • 0Komentar

    Sementara itu, Polres Batang telah mengembalikan mobil Daihatsu Luxio kepada Wahyu Triyanto, pemilik kendaraan yang menjadi korban. (**) Bagikan Ke Teman

    Bagikan Ke Teman
  • Ny Erna Sulistyawati Dikukuhkan Menjadi Bunda Literasi Banyumas

    Ny Erna Sulistyawati Dikukuhkan Menjadi Bunda Literasi Banyumas

    • calendar_month Rab, 4 Mar 2020
    • 0Komentar

    Bupati juga terus mendorong keberadaan perpustakaan desa melalui kebijakan, program, dan kegiatan dalam upaya meningkatkan minat, kegemaran, budaya baca, dan pengembangan perpustakaan di Kabupaten Banyumas. Ny Erna Husein mengatakan, menjadi Bunda Literasi merupakan kehormatan sekaligus tantangan bagi dirinya, terutama dalam pengembangan budaya baca dan pembudayaan perpustakaan di Kabupaten Banyumas. Untuk bisa menjalankan tugas tersebut dirinya […]

    Bagikan Ke Teman
  • Hari Ini, 349 PNS Pemalang Dilantik

    Hari Ini, 349 PNS Pemalang Dilantik

    • calendar_month Rab, 8 Apr 2020
    • 0Komentar

    Penulis : Baktiawan Candheki Editor : Amin Nurrokhman Bagikan Ke Teman

    Bagikan Ke Teman
  • Curanmor hingga Narkoba, Polres Pekalongan Ungkap Kasus Menonjol Juli–Agustus 2025

    Curanmor hingga Narkoba, Polres Pekalongan Ungkap Kasus Menonjol Juli–Agustus 2025

    • calendar_month Sel, 26 Agu 2025
    • 0Komentar

    “Dalam kurun waktu 30 hari terakhir, Polres Pekalongan berhasil mengungkap 5 kasus tindak pidana umum dan 3 kasus narkoba. Semua tersangka sudah kami amankan di Mapolres Pekalongan,” tambah Kapolres. Ia juga menyampaikan apresiasi kepada rekan-rekan media yang turut berperan membantu pengungkapan kasus, terutama curanmor yang terbantu dengan adanya bukti rekaman CCTV. “Kami berharap komunikasi dan […]

    Bagikan Ke Teman
  • Jam Malam di Pekalongan, Begini Keluhan Pedagang Makanan

    Jam Malam di Pekalongan, Begini Keluhan Pedagang Makanan

    • calendar_month Kam, 2 Apr 2020
    • 0Komentar

    Seluruh kota dilakukan patroli keliling dibagi per kecamatan oleh tim gabungan tersebut dan akan terus dilakukan setiap malam. “Jam malam ini diharapkan bisa lebih efektif memutus rantai penularan virus corona. Kontributor : Suryo Sukarno Editor : Amin Nurrokhman Bagikan Ke Teman

    Bagikan Ke Teman
  • Aksi Anarkis di Brebes Berdampak Serius terhadap Kehidupan Warga dan Pelaku Usaha Kecil

    Aksi Anarkis di Brebes Berdampak Serius terhadap Kehidupan Warga dan Pelaku Usaha Kecil

    • calendar_month Ming, 31 Agu 2025
    • 0Komentar

    Perlu penegasan bahwa aksi anarkis, dengan perusakan fasilitas umum, pembakaran aset negara, dan gangguan terhadap ketertiban masyarakat, merupakan bentuk pelanggaran hukum. Berbeda dengan demonstrasi damai yang merupakan bagian dari hak konstitusional warga negara. Aksi anarkis justru menimbulkan kerugian luas dan memperburuk kondisi sosial. Oleh karena itu, perlu perhatian serius dari seluruh pihak untuk memberikan perlindungan […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less