Rabu, 19 Nov 2025
light_mode

Netralitas Penyelenggara Pilkada Pemalang Diragukan

  • calendar_month Sen, 25 Nov 2024

“Kemudian politisasi program pemerintah. Mulai bantuan sosial (bansos) seperti BPNT (Bantuan Pangan Non Tunai) dan PKH (Program Keluarga Harapan), warga penerima diancam akan dicabut jika tidak mau memilih calon tertentu. Program lain seperti UHC juga sama, hak warga akan dicabut jika tak sejalan,” jelasnya.

Tak sampai disitu saja, disinyalir kuat ada upaya memanfaatkan kekuasaan dalam penggunaan anggaran daerah dalam pemungutan suara yang akan dilaksanakan tanggal 27 November 2024 mendatang.

“Dana-dana yang bersumber dari APBD (Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah) Pemalang, disulap sedemikian rupa untuk kepentingan calon teetentu dalam hajatan politiknya sendiri.” kata Bambang Mugiarto.

“Dari pemberian bantuan pada ormas termasuk ormas keagamaan, dana optimalisasi pemerintah desa dan yang lainnya diberikan disaat timing-nya dekat masa kampanye,” papar pria yang akrab disapa BM.

Jubir paslon An-Nur itu menyampaikan, hal serupa diduga dilakukan pada organisasi pemerintah lainnya.

“Berani tidak Baznas Pemalang buka-bukaan. Selama ini akuntabilitasnya seperti apa, peruntukannya kemana,” ujarnya.

Bambang Mugiarto merasa paslon yang ia dukung diserang dengan sejumlah isu miring. “Kami paslon An-Nur diserang terus dengan berbagai isu. Utamanya isu primordial politik identitas yang berasal dari pendukung paslon petahana,” tambahnya.

“Coba cek, siapa sih paslon yang sesungguhnya bukan penduduk pemalang dengan identitas data kependudukan 3327 dengan kiprah bagi masyarakat di Pemalang sudah begitu lama?” pungkas Bambang Mugiarto. (**)

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik

Rekomendasi Untuk Anda

  • OW Guci Ditutup Sementara, Begini Cara Pemkab Tegal Menjamin Kelangsungan Usaha Pedagang

    OW Guci Ditutup Sementara, Begini Cara Pemkab Tegal Menjamin Kelangsungan Usaha Pedagang

    • calendar_month Sen, 28 Jun 2021
    • 0Komentar

    Hasib mengungkapkan, ada 450 pedagang yang diikutsertakan dalam program GPP. Mereka tergabung dalam paguyuban pedagang Guci. Untuk mekanismenya, sambung Hasib, penjualan sayuran dan buah-buahan dilakukan bergilir. Ada yang dibayar langsung, ada yang menggunakan model titip barang atau konsinyasi. “Ada yang sistemnya langsung kita beli ada yang titipan atau konsinyasi. setiap hari itu pedagangnya bergilir. karena […]

    Bagikan Ke Teman
  • Kasus Pertama, Warga Batang Terpapar Covid-19 Meninggal Dunia

    Kasus Pertama, Warga Batang Terpapar Covid-19 Meninggal Dunia

    • calendar_month Sel, 21 Apr 2020
    • 0Komentar

    Kontributor: Suryo Sukarno Editor: Faisal M Bagikan Ke Teman

    Bagikan Ke Teman
  • Tahapan Pencalonan Bupati dan Wakil Bupati Dibuka 27 Agustus 2024

    Tahapan Pencalonan Bupati dan Wakil Bupati Dibuka 27 Agustus 2024

    • calendar_month Jum, 16 Agu 2024
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Batang – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Batang menggelar Press Conference tentang pencalonan Bupati dan Wakil Bupati serta pendaftaran pemantauan pemilihan tahun 2024 di Aula KPU Batang, Kabupaten Batang, Kamis (15/8/2024). Ketua KPU Batang Susanto Waluyo mengatakan, bahwa tahapan Pilkada serentak tahun 2024 sudah sampai pencalonan Bupati dan Wakil Bupati yang akan dilakukan pendaftaran pada […]

    Bagikan Ke Teman
  • 10 Warga Korban Banjir Warureja Terima Bantuan Perbaikan Rumah

    10 Warga Korban Banjir Warureja Terima Bantuan Perbaikan Rumah

    • calendar_month Sab, 6 Mar 2021
    • 0Komentar

    Kepala Dinas Sosial Kabupaten Tegal Nurhayati mengatakan, bantuan untuk para korban banjir ini merupakan respon positif dari RS Mitra Siaga dan Baznas Kabupaten Tegal serta Bulog, setelah pihaknya melalui forum tanggung jawab sosial lingkungan perusahaan telah mengkoordinasikan kejadian bencana alam. “Alhamdulillah, pihak RS Mitra Siaga langsung cepat merespon ini, termasuk dari Baznas Kabupaten Tegal dan […]

    Bagikan Ke Teman
  • Mayat Tanpa Identitas Ditemukan di Hutan Pegongsoran Pemalang, Begini Ciri-cirinya

    Mayat Tanpa Identitas Ditemukan di Hutan Pegongsoran Pemalang, Begini Ciri-cirinya

    • calendar_month Kam, 26 Jun 2025
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Sesosok mayat perempuan tanpa identitas ditemukan di area perhutanan Dusun Pesalakan Desa Pegongsoran Kabupaten Pemalang, Rabu (25/6/2025). Ditemukannya mayat tersebut bermula saat salah seorang warga tengah menggembala kambing di area perhutanan Dusun Pesalakan Desa Pegongsoran, Rabu sore, sekitar pukul 15.00 WIB. Penggembala kambing itu kemudian mencium bau busuk yang menyengat, ia lalu […]

    Bagikan Ke Teman
  • Kodim Pekalongan Bagikan Ribuan Masker dan Nasi Kotak untuk Warga Kurang Mampu

    Kodim Pekalongan Bagikan Ribuan Masker dan Nasi Kotak untuk Warga Kurang Mampu

    • calendar_month Sen, 3 Mei 2021
    • 1Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pekalongan – Guna membantu masyarakat kurang mampu dan terdampak Covid-19, Kodim 0710/Pekalongan membagikan nasi kotak. Tak kurang dari 1.000 nasi kotak dan 2.000 masker dibagikan di wilayah Kota maupun Kabupaten Pekalongan, Senin, 3 Mei 2021. Pembagian nasi kotak dipimpin langsung oleh Dandim 0710/Pekalongan Letkol CZi Hamonangan Lumban dan diikuti oleh para Babinsa. Nasi kotak […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less