Rabu, 19 Nov 2025
light_mode

Hilang di Laut Tegal Ditemukan di Jepara

  • calendar_month Rab, 15 Jan 2020

TEGAL (PUSKAPIK) – Misteri hilangnya Surono (45), seorang nelayan Muarareja Kota Tegal, saat menangkap ikan di Perairan Utara Jongor Kota Tegal, akhirnya terkuak. Mayat Surono ditemukan di Pantai Kartini Jepara, Rabu (15/1/2020) pagi, sekitar pukul 09.30 WIB.

Informasi yang diterima keluarga dari relawan BPBD Kota Tegal, korban ditemukan di bibir Pantai Jepara dalam kondisi meninggal dunia. Tim SAR setempat langsung menghubungi HNSI Kota Tegal setelah mengetahui ciri-ciri korban seperti Surono yang dilporkan hilang pada Kamis (9/1/2020) pekan lalu.

“Petunjuknya dari pakaian korban yakni celana merah baju coklat. Namun, untuk memastikannya akan dilakukan otopsi,” kata relawan BPBD Kota Tegal.

Beredar whatsapp berantai yang diterima Puskapik, pada hari Rabu tanggal 15 Januari 2020, pukul 07.30 Wib, telah di temukan mayat di Dermaga Marina Teluk awur RT 01/01 Desa Tell Awur Kecamatan Tahunan, Kabupaten Jepara.

Mayat Surono ditemukan pekerja yang sedang mengecat. Tiba-tiba tercium bau amis. Setelah didekati ternyata mayat. Temuan mayat itu selanjutnya dilaporkan ke Polsek Tahunan.

Kasatpol Airud Polres Tegal Kota AKP Toto Hadi mengatakan, pihaknya bakal mendampingi keluarga yang akan berangkat menuju Jepara.(WIJ/Eky)

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik

Rekomendasi Untuk Anda

  • Atasi Banjir Rob Demak Pusdataru Jateng Keruk Sedimentasi Sungai Dombo Sayung

    Atasi Banjir Rob Demak Pusdataru Jateng Keruk Sedimentasi Sungai Dombo Sayung

    • calendar_month Kam, 12 Jun 2025
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Demak – Sedimentasi di Sungai Dombo Sayung Kabupaten Demak mulai dikeruk. Kegiatan ini menjadi langkah mitigasi untuk mengurangi dampak banjir rob di Demak, khususnya di Desa Sayung dan Kalisari. Pengerukan sedimentasi ini dilakukan Dinas Pekerjaan Umum Sumber Daya Air Dan Penataan Ruang (Pusdataru) Provinsi Jawa Tengah mulai Kamis 12 Juni 2025 dan ditarget selesai […]

    Bagikan Ke Teman
  • Kemenag Kota Tegal Luncurkan Program ‘Ngombe Teh Tubruk’

    Kemenag Kota Tegal Luncurkan Program ‘Ngombe Teh Tubruk’

    • calendar_month Rab, 27 Jan 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Tegal – Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kota Tegal meluncurkan program “Ngombe Teh Tubruk” kependekan dari Ngomong Bebas, untuk Tegal Harmonis, Tegal Guyub Rukun. “Ngombe Teh Tubruk” dipakai sebagai tempat bertemunya tokoh-tokoh agama dan masyarakat serta Pemerintah Kota Tegal, untuk membangun kerukunan dan kemajuan Kota Tegal. Program “Ngombe Teh Tubruk” diresmikan oleh Wakil Wali Kota […]

    Bagikan Ke Teman
  • Mobil Dinas Bupati Pemalang Diduga Disalahgunakan

    Mobil Dinas Bupati Pemalang Diduga Disalahgunakan

    • calendar_month Sel, 19 Jul 2022
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Koordinator Aliansi Masyarakat Pemalang Raya (AMPERA), Heru Kundhimiarso, meminta aparat penegak hukum mengusut dugaan penyalahgunaan mobil dinas Pemerintah Kabupaten Pemalang. Mobil dinas Pemerintah Kabupaten Pemalang yang dibeli dari uang rakyat itu berbulan-bulan diduga dipakai warga sipil ‘orang dekat’ Bupati Pemalang, Mukti Agung Wibowo, tanpa ada kejelasan status. “Apa kapasitasnya orang itu sampai […]

    Bagikan Ke Teman
  • Matangkan Kemampuan, Puluhan Atlet Pemalang Dilatih di SMANOR Sidoarjo

    Matangkan Kemampuan, Puluhan Atlet Pemalang Dilatih di SMANOR Sidoarjo

    • calendar_month Kam, 1 Feb 2024
    • 103Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Bupati Pemalang, Mansur Hidayat, memberangkatkan puluhan atlet muda bertalenta untuk menjalani latihan intensif di SMA Negeri Olahraga (SMANOR) Kabupaten Sidoarjo, Jawa Timur. Puluhan atlet tersebut diberangkatkan dari Pendopo Kantor Bupati Pemalang pagi ini, Kamis 1 Februari 2024. Mereka dilepas Bupati Mansur Hidayat bersama Sekda Pemalang, Heriyanto, dan jajaran. “Pesan saya, disana jaga […]

    Bagikan Ke Teman
  • Tahun 2025, Pemkot Lanjutkan Pembangunan Tanggul Sungai Pabean Sisi Utara

    Tahun 2025, Pemkot Lanjutkan Pembangunan Tanggul Sungai Pabean Sisi Utara

    • calendar_month Ming, 22 Sep 2024
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pekalongan – Pemerintah Kota Pekalongan tengah berupaya melanjutkan pembangunan tanggul sungai secara permanen yang menghubungkan antara Kota dan Kabupaten Pekalongan, tepatnya di wilayah Pabean RW 13, Kelurahan Padukuhan Kraton, Kecamatan Pekalongan Utara, Kota Pekalongan. Hal ini dilakukan untuk mengoptimalkan penanganan banjir dan rob di wilayah tersebut. Pada tahun 2025, Pemkot berencana menganggarkan kelanjutan pembangunan […]

    Bagikan Ke Teman
  • Berada di Lereng Gunung Slamet, Begini Suasana Upacara Hari Pahlawan SMPN 2 Bojong

    Berada di Lereng Gunung Slamet, Begini Suasana Upacara Hari Pahlawan SMPN 2 Bojong

    • calendar_month Sen, 10 Nov 2025
    • 0Komentar

    BOJONG, puskapik.com – Upacara peringatan Hari Pahlawan, Senin, 10 November 2025 pukul 07.00 WIB berlangsung khidmat di lapangan SMP Negeri 2 Bojong yang berada di lereng Gunung Slamet. Upacara Peringatan Hari Pahlawan berlangsung dengan penuh semangat kebangsaan, dengan Kanit Binmas Polsek Bojong Aiptu M. Khajar bertindak sebagai Pembina Upacara. Momentum 10 November dimaknai dengan mengenang […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less