Selasa, 18 Nov 2025
light_mode

Tempuh Magister Ilmu Politik, Iskandar Ali Syahbana Raih Predikat Cumlaude

  • calendar_month Sel, 7 Feb 2023

PUSKAPIK.COM, Pemalang – Iskandar Ali Syahbana berhasil menempuh studi magister jurusan Magister Ilmu Politik Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Diponegoro Semarang. Ia menyandang cumlaude dalam studi ini.

Studi Magister Ilmu Politik ditempuh Iskandar Ali Syahbana dalam kurun waktu kurang dari dua tahun. Politisi Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) itu menempuh studi S2 ini untuk memperdalam ilmu politik yang tengah ditekuninya.

“Alhamdulilah hari ini kami mengikuti wisuda studi S2 Magister Ilmu Politik. Semoga ilmu yang saya dapat ini bermanfaat.” ungkap Iskandar, Senin 6 Februari 2023.

Raihan cumlaude di universitas ternama ini merupakan sebuah prestasi yang membuktikan keseriusan pria yang juga ketua Kamar Dagang Industri (Kadin) Pemalang itu dalam terjun di dunia politik.

“Mengenai status cumlaude yang saya terima, tak lepas dari doa kedua orang tua saya, istri dan keluarga. Terimakasih juga kepada rekan-rekan yang tiada hentinya mensupport selama saya melakukan penelitian.” tuturnya.

Iskandar sendiri, melakukan penelitian terkait Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Pemalang 2020 sebagai bahan tesisnya. Seperti diketahui, ia juga menjadi salah satu calon Bupati saat itu, berpasangan dengan Akhmad Agus Wardana.

Mas Is, sapaan akrabnya, mengangkat tema Perilaku Pemilih Pilkada Kabupaten Pemalang 2020. Dalam tesisnya, ia menyimpulkan, mayoritas warga memilih calon Bupati-Wakil Bupati karena dipengaruhi teman, tim sukses, dan tokoh.

Dari 480 responden, hanya 10 persen yang memberikan hak pilihnya kepada Cabup-Cawabup karena tertarik dengan program serta visi-misi yang ditawarkan. Pertimbangan figur calon kandidat atau profil calon hanya 7 persen saja.

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik

Rekomendasi Untuk Anda

  • Komitmen Bersih dari Narkoba, Rutan Pekalongan Razia Kamar dan Tes Urin WBP dan Petugas

    Komitmen Bersih dari Narkoba, Rutan Pekalongan Razia Kamar dan Tes Urin WBP dan Petugas

    • calendar_month Rab, 6 Nov 2024
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pekalongan – Sebagai upaya mendukung program akselerasi Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan (Menipimas), Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas IIA Pekalongan menggalakan razia kamar hunian dan tes urin bagi Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) dan petugas. Pada 13 Program Akselerasi yang didorong oleh Menimipas, Agus Andrianto, dimana pada poin 1 berbunyi “Memberantas peredaran narkoba dan pelaku penipuan […]

    Bagikan Ke Teman
  • Ini Penampakan Komplotan Perampok Spesialis Pabrik yang Diringkus Polres Tegal

    Ini Penampakan Komplotan Perampok Spesialis Pabrik yang Diringkus Polres Tegal

    • calendar_month Sel, 10 Agu 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Slawi – Polres Tegal menggelar ekspos ungkap kasus penangkapan kawanan perampok pabrik garmen PT SAI di Warureja, Kabupaten Tegal yang terjadi pada 24 Juli 2021 lalu. Aksi penangkapan para pelaku pada Kamis malam, 5 Agustus 2021 lalu sempat viral di media sosial. Para tersangka yang ditangkap dalam penyergapan di Jalan Ahmad Yani, Slawi, Kabupaten […]

    Bagikan Ke Teman
  • Dramatis, Evakuasi Nanek 90 Tahun dari Genangan Banjir

    Dramatis, Evakuasi Nanek 90 Tahun dari Genangan Banjir

    • calendar_month Kam, 20 Feb 2020
    • 1Komentar

    PEKALONGAN (PUSKAPIK)-Mbah Mariyah, seorang nenek usia 90 tahun yang rumahnya terkepung banjir dan nyaris tenggelam. Kondisi sang nenek lumpuh serta sudah tidak bisa melihat. Dia tidur di atas genangan air banjir yang nyaris menenggelamkannya. Petugas Dalmas Polres Pekalongan Kota langsung ke lokasi untuk mengevakuasi. Proses evakuasi berlangsung dramatis. Awalnya nenek Mariyah warga Tirto, RT 4 […]

    Bagikan Ke Teman
  • Semarak HUT ke-79 RI, Ribuan Warga PIR Pemalang Jalan Sehat Berhadiah

    Semarak HUT ke-79 RI, Ribuan Warga PIR Pemalang Jalan Sehat Berhadiah

    • calendar_month Ming, 18 Agu 2024
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Jalan sehat jadi cara warga Kabupaten Pemalang memeriahkan Peringatan Hari Ulang Tahun ke-79 Republik Indonesia. Tak hanya berolahraga, momentum ini sekaligus menjadi ajang memperkuat silaturahmi. Seperti yang dilakukan warga Perumahan Pemalang Indah Regency (PIR), Bojongbata, Pemalang, Minggu (18/8/2024). Warga tampak antusias mengikuti jalan sehat yang digelar PT Rizky Group Propertyndo ini. Sejak […]

    Bagikan Ke Teman
  • Resmi Ditutup Ahmad Luthfi, Soloraya Great Sale 2025 Dapat Banyak Apresiasi

    Resmi Ditutup Ahmad Luthfi, Soloraya Great Sale 2025 Dapat Banyak Apresiasi

    • calendar_month Sen, 4 Agu 2025
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Karanganyar – Gubernur Jawa Tengah Ahmad Luthfi resmi menutup gelaran Soloraya Great Sale (SGS) 2025 di De Tjolomadoe, Karanganyar, Minggu malam (3/8/2025). Event tersebut mencatat nilai transaksi sebesar Rp10,7 triliun dengan frekuensi lebih dari 5,4 juta kali. “Hari ini Soloraya Great Sale 2025 kami tutup dengan nilai Rp 10,7 triliun. Ini luar biasa. Saya […]

    Bagikan Ke Teman
  • Pendangkalan Muara Tanjungsari Tak Kunjung Ditangani, HNSI Pemalang Ancam Gelar Demo

    Pendangkalan Muara Tanjungsari Tak Kunjung Ditangani, HNSI Pemalang Ancam Gelar Demo

    • calendar_month Sab, 3 Apr 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Nelayan pelabuhan Tanjung Sari, Kelurahan Sugihwaras, Pemalang, berteriak mengeluhkan pendangkalan muara yang tak kunjung mendapatkan perhatian dari pemerintah. Himpunan Nelayan Seluruh Indonesia (HNSI) Pemalang mengancam gelar aksi unjuk rasa agar masalah ini segera ditangani. Nelayan di Pelabuhan Tanjungsari, Kelurahan Sugihwaras, Pemalang, mengeluhkan pendangkalan muara yang menghambat akses kapal mereka. Pendangkalan muara terjadi […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less