Jumat, 17 Okt 2025
light_mode

Anggaran Pilkada 2020 di Jateng Rp687,938 Miliar, Ini Rinciannya

  • calendar_month Jum, 20 Des 2019

SEMARANG (PUSKAPIK) – Sebanyak 21 kabupaten/kota di Jawa Tengah akan menggelar pemilihan kepala daerah (Pilkada) pada 2020 mendatang. Total anggaran biaya pesta demokrasi lima tahun tersebut mencapai Rp687,938 miliar.

“21 KPU kabupaten/kota yang akan menggelar pilkada telah menandatangani naskah perjanjian hibah daerah (NPHD) dengan pemerintah kabupaten/kota setempat senilai Rp687,938 miliar,” kata Anggota KPU Jateng Diana Ariyanti di Semarang, Kamis (19/12/2019).

Menurutnya, sumber anggaran pembiayaan Pilkada berasal dari APBD kabupaten/kota. Besar kecil anggaran tergantung dari kemampuan daerah masing-masing.

Berikut ini rincian anggaran pilkada di 21 kabupaten/kota berdasarkan data KPU Jateng:

1. Kabupaten Wonosobo senilai Rp40,772 miliar
2. Kabupaten Boyolali Rp28,157 miliar
3. Kabupaten Klaten Rp46,313 miliar
4. Kabupaten Sukoharjo Rp23,138 miliar
5. Kabupaten Wonogiri Rp29,233 miliar
6. Kabupaten Purbalingga Rp30,302 miliar
7. Kabupaten Kebumen Rp41,893 miliar
8. Kabupaten Purworejo Rp47,521 miliar
9. Kabupaten Pemalang Rp50,227 miliar
10. Kabupaten Semarang Rp40,933 miliar
11. Kabupaten Kendal Rp35,989 miliar
12. Kabupaten Pekalongan Rp30,283 miliar
13. Kota Magelang Rp7,277 miliar
14. Kota Surakarta Rp15 miliar
15. Kota Semarang Rp71,953 miliar
16. Kota Pekalongan Rp12 miliar
17. Kabupaten Sragen Rp24,438 miliar
18. Kabupaten Grobogan Rp37,246 miliar
19. Kabupaten Blora Rp25 miliar
20. Kabupaten Rembang Rp21,250 miliar
21. Kabupaten Demak Rp29,006 miliar

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sopir Ditemukan Terikat Tali Rafia di Pinggir Jalan Pemalang

    Sopir Ditemukan Terikat Tali Rafia di Pinggir Jalan Pemalang

    • calendar_month Kam, 30 Jul 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Seorang laki-laki, K (51), yang ditemukan warga dalam keadaan terikat tali plastik dan tergeletak di tepi Jalan Raya Kwasen, Bodeh, Pemalang, Rabu lalu, Kamis 30 Juli 2020, dibawa ke Polres Indramayu. Melihat ada laki-laki dengan tangan terikat, warga Desa Kwasen memberikan pertolongan pada K dan membawanya ke Polres Pemalang. Dalam pengakuannya, K […]

    Bagikan Ke Teman
  • Bupati Pemalang Sidak Proyek Daerah

    Bupati Pemalang Sidak Proyek Daerah

    • calendar_month Rab, 11 Des 2019
    • 0Komentar

      PEMALANG (PuskAPIK) – Untuk memastikan proyek-proyek pembangunan berjalan sesuai jadwal, bupati Pemalang melakukan inspeksi mendadak (sidak) di sejumlah proyek pembangunan yang ada di daerahnya, Rabu (11/12) Bersama Ketua DPRD Agus Sukoco turun langsung untuk mengetahui sejauh mana hasil  pelaksanaan pembangunan yang di danai APBD. Mengawali  kegiatan tersebeut, bupati bersama rombongan meninjau pembangunan Rumah Sakit […]

    Bagikan Ke Teman
  • Kedapatan Bawa Paket Sabu, Pria 45 Tahun Diamankan Sat Resnarkoba Polres Pekalongan

    Kedapatan Bawa Paket Sabu, Pria 45 Tahun Diamankan Sat Resnarkoba Polres Pekalongan

    • calendar_month Sel, 24 Jun 2025
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pekalongan – BR (45) warga Desa Kedungkebo, Kecamatan Karangdadap, Kabupaten Pekalongan diamankan petugas dari Sat resnarkoba Polres Pekalongan. BR diamankan pada Jumat, 20 Juni sekitar pukul 23.00 wib di jalan Desa Karangsari Rt. 001 Rw. 001 Kecamatan Bojong. Dari penuturan Kasubsi Penmas Sihumas Ipda Warsito, S.H., penangkapan ini sebagai tindak lanjut dari informasi masyarakat […]

    Bagikan Ke Teman
  • 118 WBP Lapas Pekalongan Diusulkan Terima Remisi Idul Fitri 1446 H

    118 WBP Lapas Pekalongan Diusulkan Terima Remisi Idul Fitri 1446 H

    • calendar_month Jum, 21 Mar 2025
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pekalongan – Sebanyak 118 Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Pekalongan diusulkan untuk mendapatkan remisi khusus Idul Fitri 1446 Hijriyah/2025 Masehi. Usulan ini diajukan oleh pihak Lapas setelah memastikan bahwa para WBP memenuhi syarat administratif dan substantif yang ditentukan. Kalapas Kelas IIA Pekalongan, Ika P. Nusantara, mengungkapkan bahwa saat ini jumlah […]

    Bagikan Ke Teman
  • Pemkot Pekalongan Imbau RT/RW Zona Merah Lockdown

    Pemkot Pekalongan Imbau RT/RW Zona Merah Lockdown

    • calendar_month Kam, 1 Jul 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pekalongan – Mencegah penyebaran Covid-19, Pemerintah Kota Pekalongan mengkaji penerapan kebijakan lockdown lokal untuk tingkat RT/RW yang masuk zona merah. Wali Kota Pekalongan, Afzan Arslan Djunaid (Aaf), mengungkapkan, lockdown lokal dilakukan, seiring melonjaknya kasus Covid-19 di Kota Pekalongan sekaligus respon cepat terkait 7 instruksi Gubernur Jateng kepada bupati dan walikota terkait dengan bertambahnya jumlah […]

    Bagikan Ke Teman
  • Kapolda Imbau Pemudik yang Melintas Jalur Selatan-selatan harap Hati-hati

    Kapolda Imbau Pemudik yang Melintas Jalur Selatan-selatan harap Hati-hati

    • calendar_month Rab, 27 Apr 2022
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Kebumen –Kapolda Jateng Irjen Pol Ahmad Luthfi bersama pejabat utama Polda Jateng melakukan monitoring kesiapan pengamanan lebaran di Kebumen, Selasa (26/4). Secara umum pospam dan pelayanan masyarakat di jajaran Polda Jawa Tengah siap dalam rangka melaksanakan kegiatan mudik tahun ini. Kapolda dalam kunjungannya tersebut langsung menuju Pos pelayanan mudik lebaran Haji Tino di Desa […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less