Kamis, 6 Nov 2025
light_mode

Lawan Corona, Satlantas Polres Pekalongan Lari Keliling Kantor

  • calendar_month Kam, 1 Jul 2021

PUSKAPIK.COM, Pekalongan – Pencegahan virus Corona (Covid-19) tidak hanya menyemprotkan disinfektan dan mengenakan masker, namun juga dengan berolahraga untuk meningkatkan daya tahan tubuh. Seperti dilakukan personel Sat Lantas Polres Pekalongan.

Hampir setiap hari sebelum dan sesudah pelayanan melaksanakan jogging mengelilingi Mako Polres Pekalongan untuk meningkatkan daya tahan tubuh guna mencegah penyebaran corona ( Covid-19).

“Dengan berolahraga akan meningkatkan daya tahan tubuh personil agar tidak mudah terserang penyakit atau virus khususnya Corona (Covid-19),” ujar Kapolres Pekalongan AKBP Darno, melalui Kasat Lantas AKP Harman Rumenegge Sitorus, Kamis 1 Juli 2021.

Menurutnya, dengan daya tahan tubuh kuat dan imun yang baik dapat menghambat virus menyerang tubuh seseorang. Namun tetap melaksanakan protokol kesehatan yang dianjurkan pemerintah.

“Daya tahan tubuh yang kuat menjadi salah satu benteng menghadapi virus corona. Olahraga teratur menjadi cara untuk menjaga kesehatan, kebugaran, dan daya tahan tubuh,” kata AKP Harman.

Kontributor: Suryo Sukarno
Editor: Amin Nurrokhman

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pemprov Jateng Siapkan SPMB Tahap II, Siswa Kurang Mampu Berpeluang Sekolah Gratis

    Pemprov Jateng Siapkan SPMB Tahap II, Siswa Kurang Mampu Berpeluang Sekolah Gratis

    • calendar_month Sab, 5 Jul 2025
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Semarang – Seleksi Penerimaan Murid Baru (SPMB) SMA/SMK Negeri Jawa Tengah 2025 telah meluluskan 224.925 Calon Murid Baru (CMB). Pemerintah Provinsi Jawa Tengah memberikan perhatian khusus bagi siswa dari keluarga kurang mampu yang belum lolos seleksi, melalui program “Sekolah Kemitraan Swasta”. Program yang diinisiasi Gubernur Jateng Ahmad Luthfi tersebut memungkinkan siswa miskin tetap dapat […]

    Bagikan Ke Teman
  • Pertama di Indonesia, Speling Melesat Gagasan Gubernur Ahmad Luthfi Hadir di Perguruan Tinggi

    Pertama di Indonesia, Speling Melesat Gagasan Gubernur Ahmad Luthfi Hadir di Perguruan Tinggi

    • calendar_month Rab, 13 Agu 2025
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Semarang – Program Speling Melesat atau Spesialis Keliling Mendekatkan Layanan Kesehatan Masyarakat yang digagas Gubernur Jawa Tengah Ahmad Luthfi untuk pertama kalinya hadir di lingkungan perguruan tinggi. Sebanyak 15 ribu mahasiswa baru Universitas Diponegoro (Undip) menjadi sasaran layanan pemeriksaan kesehatan ini. Biasanya program Speling dilakukan di daerah yang jauh dari akses rumah sakit. Kali […]

    Bagikan Ke Teman
  • KPU Pemalang Sosialisasi Surat Suara Khusus Bagi Pemilih Tuna Netra

    KPU Pemalang Sosialisasi Surat Suara Khusus Bagi Pemilih Tuna Netra

    • calendar_month Jum, 13 Nov 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Pemalang membuat ‘template’ khusus beraksara ‘braile’ dalam sosialisasi kepada Daftar Pemilih Tetap (DPT) berkebutuhan khusus. Komisioner KPU Divisi Sosialisasi Pendidikan Pemilih, Partisipasi dan SDM, Agus Setyanto Jumat, 13 November 2020 mengatakan, cara sosialisasi kepada difabel khususnya tuna netra tersebut sudah sejak lama dia fikirkan. Menurut Agus, ini jadi […]

    Bagikan Ke Teman
  • Irigasi Rusak, Ulu-ulu Desak Pemkab Tertibkan Mesin Combain

    Irigasi Rusak, Ulu-ulu Desak Pemkab Tertibkan Mesin Combain

    • calendar_month Sel, 25 Agu 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang- Petugas pembagi air (Ulu-ulu) di Pemalang akhir-akhir ini resah dengan keberadaan mesin panen atau disebut Combain yang seringkali menyisakan kerusakan pada saluran irigasi. Mereka mendesak, Bupati Pemalang Junaedi agar segera membuat Peraturan Bupati (Perbub) yang mengatur keberadaan mesin Combain. Keberadaan mesin Combain menjadi perhatian serius bagi petugas pembagi air atau Ulu-ulu di Pemalang. […]

    Bagikan Ke Teman
  • Speling Sudah Jangkau 436 Desa, Ahmad Luthfi Minta Dokter Spesialis RSUP Dr Kariadi Ikut Turun ke Desa

    Speling Sudah Jangkau 436 Desa, Ahmad Luthfi Minta Dokter Spesialis RSUP Dr Kariadi Ikut Turun ke Desa

    • calendar_month Ming, 14 Sep 2025
    • 0Komentar

    SEMARANG, puskapik.com – Gubernur Jawa Tengah Ahmad Luthfi meminta RSUP Dr Kariadi Semarang ikut serta dalam menciptakan pelayanan kesehatan paripurna. Caranya dengan menerjunkan dokter-dokter spesialisnya memberikan pelayanan kesehatan di desa-desa melalui program dokter spesialis keliling (Speling). Hal itu disampaikan Ahmad Luthfi saat menghadiri acara simposium ilmiah dalam rangka peringatan 100 tahun RSUP Dr Kariadi di […]

    Bagikan Ke Teman
  • 10 April IMI Jateng Punya Ketua Baru

    10 April IMI Jateng Punya Ketua Baru

    • calendar_month Jum, 5 Mar 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Semarang – Ikatan Motor Indonesia (IMI) Jawa Tengah dengan pimpinan sementara atau pelaksana tugas (Plt) Ketua M Riyanto untuk kali pertama menggelar rapat pleno Jumat 5 Maret 2021 sore di Graha IMI Jateng, Kompleks Jatidiri, Semarang. Rapat yang dihadiri hampir semua pengurus IMI Jateng menyepakati akan digelarnya Musyawarah Provinsi(Musprov) IMI Jawa Tengah, pada 10 […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less