Jumat, 21 Nov 2025
light_mode

169 Narapidana Brebes Dapat Remisi Idul Fitri

  • calendar_month Kam, 13 Mei 2021

PUSKAPIK.COM, Brebes – Remisi khusus diserahkan bagi Warga binaan yang telah memenuhi persyaratan administratif dan substantif. Di Brebes, 169 orang narapidana (napi) Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIB Brebes mendapat remisi khusus (RK) Hari Raya Idul Fitri 1442 Hijriah Tahun 2021.

Pemberian Remisi Khusus Hari Raya Idul Fitri 1442 Hijriyah Tahun 2021 dilaksanakan Kamis 13 Mei 2021, di Masjid At-Taubah Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIB Brebes.

Pemberian remisi disaksikan pejabat struktural dan perwakilan Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) dengan tetap menerapkan protokol kesehatan Covid-19.

Kegiatan diawali dengan pembacaan Surat Keputusan Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia RI oleh Kasubsi Registrasi dan Bimkemas selanjutnya Pemberian Remisi oleh Perwakilan WBP dan Pembacaan sambutan Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia RI, Yasonna H. Laoly oleh Kepala Lapas Kelas IIB Brebes, Isnawan.

“Untuk seluruh warga binaan yang ada di Indonesia teruslah berperan aktif ikuti program pembinaan dan tidak melakukan perbuatan yang melanggar tata tertib dan melanggar hukum di Lapas/Rutan agar menjadi bekal mental positif untuk saudara kembali ke masyarakat. Program pembinaan yang dilakukan bertujuan agar saudara menyesali perbuatan, serta kembali menjadi warga negara masyarakat yang baik, taat kepada hukum, menjunjung tinggi nilai-nilai moral, sosial dan keagamaan sehingga tercapai kehidupan masyarakat yang aman, tertib, dan damai,” pesan Yasonna H Laoly pada sambutan Menteri Hukum dan HAM RI yang dibacakan Kepala Lapas Kelas IIB Brebes, Isnawan.

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik

Rekomendasi Untuk Anda

  • Besok, 35 ABK yang Viral Minta Dipulangkan Tiba di Tanah Air

    Besok, 35 ABK yang Viral Minta Dipulangkan Tiba di Tanah Air

    • calendar_month Rab, 27 Jan 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Puluhan Anak Buah Kapal (ABK) PT Puncak Jaya Samudra (Pemalang) yang terkatung-katung di Majuro, Kepulauan Marshall, besok tiba di Tanah Air. Disnaker Pemalang bakal mengumpulkan keluarga para ABK yang sempat viral ini, untuk diberi pengarahan. “untuk ABK tanggal 27 berangkat tetap sesuai kemarin, tanggal 28 (Januari 2021) sampai Indonesia,” kata Kasi Pengupahan […]

    Bagikan Ke Teman
  • Kapolres Tegal Tegaskan Larangan Arak-Arakan dan Knalpot Brong Selama Masa Kampanye

    Kapolres Tegal Tegaskan Larangan Arak-Arakan dan Knalpot Brong Selama Masa Kampanye

    • calendar_month Sel, 1 Okt 2024
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Slawi – Kapolres Tegal, AKBP Andi M Indra Waspada Amirullah, mengingatkan kepada semua peserta kampanye Pemilihan Umum Kepala Daerah (Pemilukada) 2024 di Kabupaten Tegal untuk mematuhi aturan kampanye serta tata cara berlalu lintas di jalan raya. Imbauan tersebut disampaikan kepada para pendukung calon bupati dan wakil bupati Tegal usai pengambilan nomor urut di KPU […]

    Bagikan Ke Teman
  • Kejari Kota Pekalongan Komitmen Tingkatkan Pelayanan Masyarakat

    Kejari Kota Pekalongan Komitmen Tingkatkan Pelayanan Masyarakat

    • calendar_month Jum, 7 Feb 2020
    • 0Komentar

    PEKALONGAN (PUSKAPIK) – Kepala Kejaksaan Negeri (Kejari) Kota Pekalongan Zainul Arifin berkomitmen meningkatkan pelayanan kepada masyarakat untuk mewujudkan zona integritas menuju Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM). Menurut Zainul, Kejari menjadi benteng dasar pelayanan hukum dan keadilan. Jika masyarakat membutuhkan informasi mengenai keadilan, kejaksaan selalu terbuka untuk melayani. “Saat […]

    Bagikan Ke Teman
  • Corona, Keluar Rumah Wajib Pakai Masker Kesehatan atau Kain

    Corona, Keluar Rumah Wajib Pakai Masker Kesehatan atau Kain

    • calendar_month Sen, 6 Apr 2020
    • 418Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang- Mulai Senin 6 April 2020, hari ini, pemerintah mengimbau masyarakat wajib menggunakan masker saat keluar rumah untuk mencegah penyebaran Covid-19. Untuk memenuhi kebutuhan itu, Pemerintah Kabupaten Pemalang sedang melakukan pengadaan masker dan dalam waktu dekat masker segera dibagikan. “Pemkab Pemalang mengimbau masyarakat agar selalu menggunakan masker saat aktivitas keluar rumah,” kata Juru bicara […]

    Bagikan Ke Teman
  • UIN Gusdur Taekwondo Competition, Atlet Cilik Zulfa Raih Emas Kurang dari Satu Menit

    UIN Gusdur Taekwondo Competition, Atlet Cilik Zulfa Raih Emas Kurang dari Satu Menit

    • calendar_month Sen, 10 Nov 2025
    • 0Komentar

    PEKALONGAN, puskapik.com – Kejuaraan Taekwondo bertajuk UIN Gusdur Taekwondo Competition, Beladiri Championship III 2025 di Universitas Islam Negeri KH. Abdurrahman Wahid (UIN Gus Dur) Pekalongan berlangsung meriah. Sebanyak 308 taekwondoin dari berbagai daerah di Pantura mulai Tegal, Pemalang, Pekalongan hingga Semarang, turut ambil bagian dalam kompetisi yang digelar Minggu, 9 November 2025. Kejuaraan ini mempertandingkan […]

    Bagikan Ke Teman
  • Tanggul Sungai Meduri Jebol, Banjir Rob Pekalongan Makin Parah

    Tanggul Sungai Meduri Jebol, Banjir Rob Pekalongan Makin Parah

    • calendar_month Kam, 4 Jun 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pekalongan – Banjir rob di Kota Pekalongan semakin parah, menyusul jebolnya tanggul Sungai Meduri karena tidak kuat menahan derasnya arus. Bangunan tembok sisi timur rusak dan ambruk di beberapa titik sepanjang sekitar 200 meter. Jebolnya tanggul sungai itu, sampai Kamis 4 Juni 2020, mengakibatkan ratusan rumah di Dukuh Pasirsari, Kelurahan Pasir Kraton, terendam. Warga […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less