Jumat, 21 Nov 2025
light_mode

Tadi Malam, Satpol PP Pemalang Sita Puluhan Botol Miras

  • calendar_month Rab, 28 Apr 2021

“Bukan kita membatasi ruang gerak untuk mencari nafkah, tapi lagi-lagi kami menegakan aturan Perbub 21 tahun 2016 tentang penyelenggaraan hiburan malam. Yang didalamnya mengatur tempat hiburan malam tutup selama bulan suci Ramadan,” ungkapnya.

Petugas lalu melanjutkan ke titik terakhir, yakni tempat karaoke Wisma Klasik, di Kelurahan Beji, Kecamatan Taman. Di sana petugas mendapati satu perempuan berpakaian minim yang mencurigakan. Di lokasi tersebut tidak mendapati aktivitas hiburan malam, sebagaimana laporan masyarakat sebelumnya.

Anggota Komisi A DPRD Pemalang, Nurkholis yang ikut memantau operasi malam itu menyampaikan, yang dilakukannya itu sebagai fungsi pengawasan secara langsung kinerja Satpol PP sebagai salah satu mitra Komisi A.

“Fakta di lapangan kita lihat adanya miras dan beberapa warung remang-remang yang masih buka. Dilakukan penyitaan dan pendataan, lalu sang pemilik warung, dan adik-adik yang kedapatan ada di sana. Pemilik miras juga dipanggil,” ungkapnya.

Nurkholis menyayangkan, operasi di warung remang-remang Comal baru, Jatirejo, Ampelgading diduga bocor.

“Kami dapat laporan hari-hari biasa kemarin masih rame, tapi ini kok sepi. Ada dugaan rencana operasi bocor,” pungkasnya.

lebih lanjut, DPRD, khususnya komisi A akan mendukung penuh upaya penanggulangan penyakit masyarakat oleh Satpol PP.

“Namun juga kita akan dorong penegakan hukumnya agar ada efek jera,” ucapnya.

Selain Nurkholis, Anggota komisi A DPRD lainnya, Masrukhin Ahmadi juga ikut dalam operasi Pekat malam itu.

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik

Rekomendasi Untuk Anda

  • Tak Kunjung Kuorum, Rapat Paripurna Penetapan RPJMD Pemalang Diambil Alih Pimpinan DPRD

    Tak Kunjung Kuorum, Rapat Paripurna Penetapan RPJMD Pemalang Diambil Alih Pimpinan DPRD

    • calendar_month Sen, 23 Agu 2021
    • 1Komentar

    Ia menegaskan, meski rapat penetapan RPJMD sudah tiga kali dibuka, tapi jumlah anggota DPRD Pemalang yang hadir tak juga memenuhi kuorum. Selanjutnya keputusan akan diambil dalam rapat pimpinan. “Kemungkinan, kami akan ambil keputusan Permendagri (Nomor) 86, kita akan mengusulkan RPJMD ini ditetapkan oleh Bupati,” katanya. Untuk diketahui, rapat paripurna tak kunjung kuorum ini merupakan kali […]

    Bagikan Ke Teman
  • Anggota DPRD Pemalang Diminta Disiplin Saat Hadiri Rapat Paripurna

    Anggota DPRD Pemalang Diminta Disiplin Saat Hadiri Rapat Paripurna

    • calendar_month Rab, 30 Okt 2024
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Kedisiplinan anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Pemalang perlu dievaluasi. Mereka diminta hadir secara fisik saat pengambilan keputusan kebijakan penting. Hal itu menjadi usulan anggota DPRD Pemalang, Heru Kundhimiarso dalam interupsinya saat rapat paripurna pembentukan alat-alat kelengkapan dewan (AKD), Senin (28/10/2024). “Interupsi pimpinan, kami mohon sebelum pengambilan keputusan agar dipastikan peserta rapat […]

    Bagikan Ke Teman
  • Ahmad Luthfi: Borobudur Marathon Dorong Jawa Tengah Menjadi Ikon Maraton Dunia

    Ahmad Luthfi: Borobudur Marathon Dorong Jawa Tengah Menjadi Ikon Maraton Dunia

    • calendar_month Ming, 16 Nov 2025
    • 0Komentar

    “Event Borobudur Marathon akan menjadi trigger untuk marathon-marathon yang lain. Ini akan kita lakukan secara terjadwal. Tidak hanya event untuk 35 kabupaten/kota saja tetapi internasional, sehingga secara tidak langsung masyarakat menjadi sehat. Kemudian UMKM berdiri. Investasi akan tumbuh karena ada pariwisatanya, dan yang tidak kalah penting adalah Jawa Tengah menjadi ikonnya marathon dunia,” jelasnya. Ahmad […]

    Bagikan Ke Teman
  • 36 Tahun Jadi Pelayan Warteg, Pulang ke Brebes, Tewas di Tol Cipali

    36 Tahun Jadi Pelayan Warteg, Pulang ke Brebes, Tewas di Tol Cipali

    • calendar_month Sen, 10 Agu 2020
    • 0Komentar

    Namun belum sempat tiba di rumah, mobil travel Elf nopol D 7013 AN yang ditumpanginya mengalami kecelakaan di ruas tol Cipali KM 184.300 jalur B mengalami kecelakaan pada Senin pagi pukul 03.30 WIB. Akibat kecelakaan ini, Cayem dan 7 penumpang lainnya meninggal dunia. “Rupanya keinginan untuk istirahat itu ternyata istirahat selamanya. Nisan yang dipesan untuk […]

    Bagikan Ke Teman
  • Sindikat Pencurian Mobil Antar Kota, Ditangkap Aparat Polres Batang

    Sindikat Pencurian Mobil Antar Kota, Ditangkap Aparat Polres Batang

    • calendar_month Rab, 6 Nov 2024
    • 0Komentar

    Sementara itu, Polres Batang telah mengembalikan mobil Daihatsu Luxio kepada Wahyu Triyanto, pemilik kendaraan yang menjadi korban. (**) Bagikan Ke Teman

    Bagikan Ke Teman
  • Masyarakat Adat Suku Dayak Wehea Desak Pengakuan dari Pemerintah Kutai Timur

    Masyarakat Adat Suku Dayak Wehea Desak Pengakuan dari Pemerintah Kutai Timur

    • calendar_month Ming, 8 Mar 2020
    • 0Komentar

    Mendengar pernyataan itu, Bupati Ismunandar mempertanyakan apakah memang belum ada SK terkait pengakuan Masyarakat Hukum Adat Wehea? Serempak rombongan menjawab belum. Bupati kemudian berjanji menerbitkan SK Bupati. Namun sebelumnya dia akan mengkonsultasikannya dengan Bagian Hukum Setkab. “Saya upayakan SK Bupati tanggal 15 April akan keluar. Ini sambil menunggu Perda selesai, karena Perda kan panjang pembahasannya. […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less