Selasa, 18 Nov 2025
light_mode

BKSDA : Foto Buaya Belum Bisa Dipertanggung jawabkan

  • calendar_month Rab, 4 Sep 2019

PEMALANG (PuskAPIK) – Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Jawa Tengah SKW II Pemalang turun langsung ke lapangan untuk melakukan peninjauan dan pengamatan, menyusul adanya laporan dari warga yg diduga ada kemunculan Buaya di sungai Comal tepatnya di desa Kauman kecamatan Comal Kabupaten Pemalang, Rabu (04/09).

Bersama dinas LH kabupaten Pemalang, MuspikaComal dan pemetintah desa Kauman yang sekaligus melakukan pemasangan spanduk peringatan untuk warga agar tidak melakukan aktivitas di sekitar kali Comal.

Slamet Mahlul, BKSDA Jateng, mengatakan bahwa berita yang muncul di media-media seperti foto buaya tersebut belum bisa dipertanggung jawabkan kebenarannya, karena pada saat pengecekan ke lokasi dimana saksi dari warga (Kuat Sudiarto warga Kauman, Comal yang katanya melihat buaya tersebut tidak sempat mendokumentasikan/memfoto karena waktunya senja setelah Maghrib pada saat mandi di sungai.
“Begitu melihat langsung bergegas naik ke darat dan mengabarkan kepada warga, ucap Slamet menirukan penuturan Kuat.

Ditambahkan juga bahwa BKSDA beluma belum bisa memastikan kalau satwa yang dilihat oleh warga tersebut betul betul buaya. Namun demikian pihaknya menghimbau kepada warga utk berhati-hati bila melakukan aktivitas di sungai serta menyarankan kepada pemerintah desa utk melakukan perondaan dan bila menjumpai buaya agar melaporkan BKSDA Jateng.

Sementara itu dalam waktu yang sama, dikatakan juga oleh Rahardja dinas LH Pemalang, bahwa dirinya akan melaksanakan pemantauan terlebih dahulu benar atau tidaknya penampakan buaya tersebut. Seandainya benar, harus dicermati apakah intensitasn kemunculannya seperti apa.

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik

Rekomendasi Untuk Anda

  • Jalan Rusak Dan Berdebu, Warga Blokir Jalan Untuk Proyek Tol

    Jalan Rusak Dan Berdebu, Warga Blokir Jalan Untuk Proyek Tol

    • calendar_month Sab, 14 Okt 2017
    • 0Komentar

    AMPELGADING (PuskAPIK) – Semakin rusak dan parahnya jalan raya Ampelgading yang digunakan sebagai jalur proyek pembangunan jalan tol Pemalang-Batang, membuat masyarakat desa Losari kecamatan Ampelgading kabupaten Pemalang, semakin tidak merasa nyaman. Selain jalan rusak, debu yang tebal sangat mengganggu masyarakat, baik saat melewati jalan tersebut maupun masyarakat yang sudah terjangkit penyakit ISPA. Puncaknya, masyarakat desa […]

    Bagikan Ke Teman
  • Pulosari-Belik Kekeringan, LDII Pemalang Suplai 83 Ribu Liter Air Bersih

    Pulosari-Belik Kekeringan, LDII Pemalang Suplai 83 Ribu Liter Air Bersih

    • calendar_month Jum, 8 Sep 2023
    • 1Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Lembaga Dakwah Islam Indonesia (LDII) Pemalang mensuplai puluhan ribu liter air bersih untuk warga di Kecamatan Belik dan Pulosari yang mengalami krisis air akibat kemarau panjang. Pemberian bantuan tersebut dilakukan dalam dua tahap, yakni tanggal 30 Agustus dan 7 September 2023. Total bantuan air bersih diperkirakan mencapai 83 […]

    Bagikan Ke Teman
  • Ganjar: Masih Banyak Kerumuman dan Warga Abaikan Prokes

    Ganjar: Masih Banyak Kerumuman dan Warga Abaikan Prokes

    • calendar_month Sen, 8 Mar 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Semarang – Sudah sebulan terakhir ini seluruh daerah di Jateng bebas dari zona merah. Angka kasus Covid-19 di provinsi ini pun terus merosot. Dari data Dinas Kesehatan (Dinkes) Jateng kasus aktif Covid-19 mencapai puncak pada Desember 2020 lalu. Memasuki Januari 2021, angkanya mulai menurun. Pada 28 Februari 2021, hanya ada 6.038 kasus aktif Covid-19 […]

    Bagikan Ke Teman
  • Update Hari Kelima Pencarian Korban Longsor di Petungkriyono, Dua Korban Kembali Ditemukan

    Update Hari Kelima Pencarian Korban Longsor di Petungkriyono, Dua Korban Kembali Ditemukan

    • calendar_month Sab, 25 Jan 2025
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pekalongan – Banjir bandang dan tanah longsor yang menerjang Kecamatan Petungkriyono, Kabupaten Pekalongan menelan banyak korban jiwa. Sedikitnya sampai dengan saat ini, Sabtu (25/1/2025) berdasarkan data dari posko penanganan bencana di Petungkriyono, total sudah 25 korban meninggal dunia yang telah berhasil ditemukan oleh tim gabungan. Kasubsi Penmas Si Humas Polres Pekalongan Iptu Suwarti, S.H. […]

    Bagikan Ke Teman
  • Jelajah Kopi, Empat Pemuda ‘Pawon Tembemburi’ Ngonthel dari Klaten ke Depok

    Jelajah Kopi, Empat Pemuda ‘Pawon Tembemburi’ Ngonthel dari Klaten ke Depok

    • calendar_month Rab, 17 Mei 2023
    • 1Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Berpetualang mungkin bisa menjadi tantangan bagi anak muda untuk mengukir cerita dalam hidupnya. Jauhnya perjalanan bakal membuka pengetahuan dan memberikan mereka segudang pengalaman. Seperti yang saat ini tengah dilakoni empat pemuda dari sebuah rumah kreativitas bernama “Pawon Tembemburi” di Jetis, Kecamatan Jatinom, Kabupaten Klaten, Jawa Tengah. Mereka adalah Arsi, Noval, Okta, dan […]

    Bagikan Ke Teman
  • Tutup Jalan Utama Karangdadap-Doro! Pohon Tumbang Malam Hari, Polisi dan Warga Turun Tangan Cepat

    Tutup Jalan Utama Karangdadap-Doro! Pohon Tumbang Malam Hari, Polisi dan Warga Turun Tangan Cepat

    • calendar_month Sel, 11 Nov 2025
    • 0Komentar

    PEKALONGAN, puskapik.com – Jalan raya penghubung utama Karangdadap-Doro di Kabupaten Pekalongan sempat tertutup setelah sebuah pohon besar tumbang melintang di tengah jalan. Insiden ini terjadi pada Senin, 10 November 2025, sekitar pukul 20.00 wib di Dukuh Pejaten, Desa Karangdadap. Pohon tumbang dengan diameter batang sekitar 20 cm dan panjang sekitar 4 meter tersebut menutup penuh […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less