Kamis, 16 Okt 2025
light_mode

Tragis! di Brebes, Ada Kades Gantung Diri

  • calendar_month Jum, 18 Des 2020

PUSKAPIK.COM, Brebes – Belum diketahui motifnya, Kades Pamulihan, Kecamatan Larangan, Brebes, Jumat 18 Desember 2020, ditemukan tewas gantung diri.

Kapolsek Larangan, Brebes, Iptu Sutikno, membenarkan kematian Tasrudin (49) Kades Pamulihan. Kades ini meninggal dan ditemukan menggantung di rumahnya Rt 06 Rw 03 pada Jumat pagi pukul 04.30 WIB.

“Setelah dicek, kades ini meninggal karena gantung diri. Diketahui tadi pagi sekitar pukul 04.30 WIB,” kata Iptu Sutikno.

Kapolsek menambahkan, berdasarkan informasi yang diperoleh, sebelum ditemukan tewas yakni pada hari Kamis malam hingga Jumat dinihari sekitar pukul 23.00 s.d 02.00 WIB, korban sempat berinteraksi dengan masyarakat sekitar.

Beberapa warga yang diajak bicara antara lain Toro (50) alamat Rt 02 Rw 03 dan Dedi (31) perangkat Desa Pamulihan. Beberapa jam kemudian, sekitar pukul 04.30 WIB, korban sudah ditemukan menggantung di balok atap rumah.

“Pada pukul 04. 45 WIB, istri korban bangun tidur dan pada saat mau membuka jualannya langsung kaget dengan menjerit. Dia berteriak teriak, minta tolong melihat suaminya yang sudah menggantung,” ungkap Kapolsek.

Belum diketahui latar belakang permasalahan yang menjadikan Tasrudin nekat mengakhiri hidupnya. Kapolsek mengatakan, masih mencari keterangan dari orang orang dekat korban.

Kontributor: Fahri Latief
Editor: Amin Nurrokhman

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik

Rekomendasi Untuk Anda

  • Ngeri! di Pantura Tegal, Motor Vs Motor 2 Tewas Terlindas Tronton

    Ngeri! di Pantura Tegal, Motor Vs Motor 2 Tewas Terlindas Tronton

    • calendar_month Ming, 9 Agu 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Tegal – Dua pengendara motor meninggal dunia terlindas truk tronton setelah terlibat tabrakan dengan kendaraan lain di jalan utama Pantura Desa Padaharja, Kabupaten Tegal, Minggu siang, 9 Agustus 2020, sekita pukul 10.30 WIB. Sedangkan dua korban lainnya mengalami luka-luka. Informasi yang dihimpun puskapik.com di lokasi kejadian menyebut, kecelakaan maut itu melibatkan sepeda motor Yamaha […]

    Bagikan Ke Teman
  • Kasus Dugaan Kecurangan Pilkada di Pulosari Pemalang Diproses

    Kasus Dugaan Kecurangan Pilkada di Pulosari Pemalang Diproses

    • calendar_month Sel, 3 Des 2024
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Kasus dugaan kecurangan yang terjadi TPS 04 Desa Pagenteran Kecamatan Pulosari Kabupaten Pemalang diproses. Dua terduga pelaku pelanggaran Pilkada ini terancam pidana penjara. Ketua Bawaslu Kabupaten Pemalang, Sudadi mengungkapkan, pihaknya akan mengkaji dugaan kecurangan di TPS 04 Desa Pagenteran bersama Aparat Penegak Hukum dalam forum Gakkumdu (Penegakan Hukum Terpadu). “Sore ini akan […]

    Bagikan Ke Teman
  • Polisi Evakuasi Mayat Laki-Laki Umur 68 Tahun yang Ditemukan di Saluran Irigasi

    Polisi Evakuasi Mayat Laki-Laki Umur 68 Tahun yang Ditemukan di Saluran Irigasi

    • calendar_month Sab, 5 Jul 2025
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pekalongan – Warga Desa Kemplong, Kecamatan Wiradesa digegerkan dengan penemuan sesosok mayat laki-laki yang ditemukan pada saluran irigasi. Peristiwa tersebut terjadi pada pada Jumat sore (04/07/2025) sekitar pukul 16.30 wib. Petugas Kepolisian dari Polsek Wiradesa yang menerima laporan tersebut bergerak cepat ke lokasi guna melakukan olah TKP serta evakuasi. Terkait berita itu, Kasubsi Penmas […]

    Bagikan Ke Teman
  • Nyisir Warung dan Kafe, Polisi Sita Puluhan Botol Miras di Pekalongan

    Nyisir Warung dan Kafe, Polisi Sita Puluhan Botol Miras di Pekalongan

    • calendar_month Sel, 23 Sep 2025
    • 0Komentar

    PEKALONGAN, puskapik.com – Satuan Samapta Polres Pekalongan menggelar Operasi Pekat dengan sasaran minuman keras (miras) pada Selasa (23/09/2025). Operasi ini merupakan bagian dari kegiatan kepolisian yang dioptimalkan guna menjaga kondusivitas wilayah hukum Polres Pekalongan. Operasi dipimpin langsung oleh Kasat Samapta AKP Suhadi didampingi Kanit Turjawali Aiptu Karjoyo serta tiga anggota Sat Samapta lainnya. Dalam operasi […]

    Bagikan Ke Teman
  • Begini Aksi Sosial PMI Brebes untuk Warga Tak Mampu

    Begini Aksi Sosial PMI Brebes untuk Warga Tak Mampu

    • calendar_month Rab, 28 Apr 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Brebes – Palang Merah Indonesia (PMI) Kabupaten Brebes Rabu 28 April 2021, membagikan 1700 paket sembako kepada masyarakat kurang mampu yang terdampak pandemi Covid-19. “Ramadan ini kami menyalurkan sebanyak 1.700 paket sembako bagi masyarakat terdampak Covid-19. Ini juga diharapkan bisa membantu masyarakat dalam mempersiapkan Hari Raya Idul Fitri,” kata Ketua PMI cabang Brebes, Wahidin […]

    Bagikan Ke Teman
  • Museum Batik Pekalongan Gelar Lomba Mambatik dan Vlog, Cek di Sini

    Museum Batik Pekalongan Gelar Lomba Mambatik dan Vlog, Cek di Sini

    • calendar_month Sen, 6 Sep 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Kota Pekalongan – Menjelang Hari Batik Nasional (HBN) Oktober mendatang, Museum Batik Pekalongan bakal menggelar lomba membatik dan vlog pada akhir September ini. “Mekanisme pelaksanaan lomba membatik yakni seluruh proses dikerjakan dari rumah, ke museum hanya untuk mengambil perlengkapan. Jadi nanti pengerjaan batik di rumah disertakan bukti video pengerjaan 2 menit,” kata Bagian Program […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less