Kamis, 6 Nov 2025
light_mode

Hari Tenang Pilkada Pemalang, Paslon Wajib Stop Kampanye

  • calendar_month Sab, 5 Des 2020

PUSKAPIK.COM, Pemalang – Selama hari tenang Pilkada 2020, pasangan calon Bupati-Wakil Bupati Pemalang dilarang melakukan kegiatan kampanye. Namun, mereka masih diperbolehkan menggelar kegiatan lainnya selama hari tenang, dari 6 sampai 8 Desember 2020.

Komisioner KPU Pemalang, Divisi Teknis Penyelenggaraan, Harun Gunawan, mengatakan, masa kampanye Pilkada 2020 telah berakhir hari ini, Sabtu, 5 Desember 2020. “Nah ketika sudah memasuki masa tenang maka sudah stop kegiatan kampanye. Jangankan kampanye, bahan kampanye atau alat peraga kampanye yang diam saja diturunkan,” kata Harun.

Harun menambahkan, artinya selama 3 hari itu harus benar-benar untuk cooling down (menenangkan diri) para Cabup-Cawabup. Untuk persiapan hari H pencoblosan pada 9 Desember 2020.

“Jadi tidak diperbolehkan kemudian pada masa tenang atau hari tenang itu, pasangan calon melaksanakan kampanye. Kecuali, konsolidasi partai internal, itu tidak masalah, tetap berjalan,” kata Harun.

Pelarangan kampanye di hari tenang itu, juga meliputi kampanye via media sosial. Nantinya, Komisi Pemilihan Umum (KPU) akan menyurati semua pasangan calon, agar akun media sosial resmi mereka dinonaktifkan.

Penulis: Eriko Garda Demokrasi
Editor: Faisal M

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik

Rekomendasi Untuk Anda

  • Tabrakan Karambol Mobil dan Truk di Pemalang, Korban Alami Luka Berat

    Tabrakan Karambol Mobil dan Truk di Pemalang, Korban Alami Luka Berat

    • calendar_month Rab, 1 Jan 2025
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Kecelakaan beruntun terjadi di jalur Pantura Ampelgading, Pemalang, Jawa Tengah, Rabu (1/1/2025) siang. Insiden tragis ini menyebabkan satu orang mengalami luka berat dan kini tengah dirawat intensif di Rumah Sakit Siaga Medika Pemalang. Kecelakaan tersebut melibatkan sebuah minibus yang dikemudikan oleh Darmanto (45), warga Ujunggede, Ampelgading, Pemalang. Saat hendak putar balik, minibus […]

    Bagikan Ke Teman
  • Gubernur Ahmad Luthfi Dorong Percepatan Pengoptimalan 5.300 Sumur Minyak Masyarakat

    Gubernur Ahmad Luthfi Dorong Percepatan Pengoptimalan 5.300 Sumur Minyak Masyarakat

    • calendar_month Kam, 11 Sep 2025
    • 0Komentar

    SEMARANG, puskapik.com – Pemerintah Provinsi Jawa Tengah bersama SKK Migas Jabanusa bersepakat mempercepat pengoptimalan potensi sumur minyak masyarakat dan sumur tua sebagai tindak lanjut implementasi Peraturan Menteri (Permen) ESDM Nomor 14/2025. Hal itu disampaikan oleh Deputi Eksploitasi SKK Migas Taufan Marhaendrajana usai bertemu dengan Gubernur Ahmad Luthfi di Kantor Gubernur, Kota Semarang, Kamis, 11 September […]

    Bagikan Ke Teman
  • Nihil Pelanggaran Razia Tempat Hiburan Malam Amankan Pengunjung Tanpa Identitas

    Nihil Pelanggaran Razia Tempat Hiburan Malam Amankan Pengunjung Tanpa Identitas

    • calendar_month Sab, 21 Okt 2017
    • 0Komentar

    PEMALANG (PuskAPIK) – Kompol Alkaf Chaniago, Kabag Ops Polres Pemalang Jawa Tengah pimpin razia tempat hiburan malam, Sabtu (21/10). Dalam razia yang dilaksanakan di 2 (dua) tempat karaoke di wilayah Comal dan 1 (satu) tempat hiburan di wilayah Petarukan, tidak ditemukan pelanggaran. Petugas hanya mengamankan 3 (tiga) orang pengunjung kafe. Razia yang dipimpin oleh Kompol […]

    Bagikan Ke Teman
  • PPKM Darurat, Anggota Polres dan Kodim Pemalang Sisihkan Rezeki untuk Warga Tak Mampu

    PPKM Darurat, Anggota Polres dan Kodim Pemalang Sisihkan Rezeki untuk Warga Tak Mampu

    • calendar_month Ming, 18 Jul 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Bantuan sosial berupa beras dan sembako dari Polres dan Kodim 0711/Pemalang didistribusikan secara langsung oleh Dirpamobvit Polda Jateng Kombes Pol Iskandar Fitriana Sutisna untuk warga kurang mampu terdampak PPKM Darurat, Minggu, 18 Juli 2021. “Beras ini dikumpulkan dari personel Polres Pemalang dan Kodim 0711/Pemalang yang menyisihkan sebagian rezekinya untuk membantu meringankan beban […]

    Bagikan Ke Teman
  • Sopir Ngantuk, Minibus Terjun ke Pekarangan Dekat Sungai Clebak Randungdongkal

    Sopir Ngantuk, Minibus Terjun ke Pekarangan Dekat Sungai Clebak Randungdongkal

    • calendar_month Ming, 12 Jul 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Sebuah mobil minibus mengalami kecelakaan tunggal saat melaju dari arah barat ke timur di Jalan Raya Randudongkal-Pemalang, Minggu, 12 Juli 2020. Kapolsek Randudongkal AKP Tarhim mengungkapkan, kecelakaan terjadi sekitar pukul 03.30 WIB dini hari. Diduga korban berinisial H (36), warga Desa Kecepit, Randudongkal sedang mengantuk saat mengendarai mobilnya. “Tidak ada penumpang, korban […]

    Bagikan Ke Teman
  • PTM di Pemalang Bisa Saja Dihentikan, Begini Alasannya

    PTM di Pemalang Bisa Saja Dihentikan, Begini Alasannya

    • calendar_month Sen, 4 Okt 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Ratusan sekolah di Kabupaten Pemalang menggelar pembelajaran tatap muka (PTM) dipastikan aman dari klaster Covid-19. Dindikbud menyebut PTM tetap berpotensi dihentikan jika ditemui masalah. “Sekarang di Pemalang sudah ada sekitar 200 sekolah yang menggelar PTM,” tutur Mualip, Kepala Dindikbud Pemalang, Senin 4 Oktober 2021. Sebelumnya, pada awal September 2021, ada 108 Sekolah […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less