Selasa, 18 Nov 2025
light_mode

98 Pengurus Ponpes dan Santri Putra di Pemalang Positif Corona

  • calendar_month Sel, 17 Nov 2020

PUSKAPIK.COM, Pemalang – Sebanyak 98 pengurus dan santri putra Pondok Pesantren Al-Hikmah, Desa Mereng Kecamatan Warungpring, Kabupaten Pemalang, positif terpapar Covid-19. Jumlah itu diketahui usai dilakukan swab test terhadap 123 orang pengurus dan santri putra.

Itu dibenarkan Dra Hj Amiroh MAg, Kepala Seksi Pendidikan Diniyah Pondok Pesantren Kemenag Pemalang, saat dihubungi via telepon, Selasa 17 November 2020.

“Iya kami menerima laporan dari gugus tugas Covid-19 Kecamatan Warungpring, melalui kepala KUA Kecamatan Warungpring,” kata Amiroh.

Amiroh menambahkan, pihaknya juga sudah mengkonfirmasi dan menindaklanjuti dengan bersurat ke H Musthofa Hadna, pengasuh Pondok Pesantren tersebut, yang diterima Ustadz Ahmad Balya.

“Yang ini sudah diisolasi di Rusunawa, rumah susun, masih di lokasi pondok, dipisahkan dengan yang lain,” tutur Amiroh.

Usai diketahui ada 98 pengurus dan santri putra positif Covid-19, keesokan harinya dilakukan tracing terhadap santri putri oleh Puskesmas setempat.

Terkait hal ini, belum ada keterangan dari Juru bicara Satgas Covid-19 Kabupaten Pemalang.

Penulis : Eriko Garda Demokrasi
Editor: Amin Nurrokhman

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik

Rekomendasi Untuk Anda

  • Harga Unggas di Pemalang Naik Jelang Lebaran, Bebek Paling Meroket

    Harga Unggas di Pemalang Naik Jelang Lebaran, Bebek Paling Meroket

    • calendar_month Sel, 11 Mei 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Harga unggas konsumsi di Kabupaten Pemalang melonjak drastis menjelang Lebaran 1442 H, bahkan lebih mahal dari tahun lalu. Terpaut jauh dari hari-hari biasa, harga bebek paling meroket dibanding lainnya. Menjelang Lebaran, ayam merah dan entok paling diburu dan laris manis di pasar unggas Pemalang. Dua unggas itu, dijual dengan harga satuan. “Kalau […]

    Bagikan Ke Teman
  • Mau Jadi Eksportir Sukses? Ini Tips dan Syarat Lengkap dari Disperindag Jateng

    Mau Jadi Eksportir Sukses? Ini Tips dan Syarat Lengkap dari Disperindag Jateng

    • calendar_month Sel, 21 Okt 2025
    • 0Komentar

    TEGAL, puskapik.com – Banyak pelaku usaha bermimpi bisa menembus pasar luar negeri, tapi belum tahu harus memulai dari mana. Melalui kegiatan Sosialisasi Ekspor 2025 di Kota Tegal, Analis Perdagangan Ahli Muda dari Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Provinsi Jawa Tengah, Himawan Puji Nugroho, membeberkan berbagai kiat penting agar pelaku usaha siap menjadi eksportir sesungguhnya. Menurut […]

    Bagikan Ke Teman
  • Tangani Korban Gempa Cianjur, PMI Pemalang Kirim Puluhan Motor Trail

    Tangani Korban Gempa Cianjur, PMI Pemalang Kirim Puluhan Motor Trail

    • calendar_month Sel, 6 Des 2022
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Palang Merah Indonesia (PMI) Kabupaten Pemalang menerjunkan relawannya dengan puluhan motor trail untuk membantu penanganan korban bencana gempa bumi di Cianjur, Jawa barat. Rombongan relawan PMI Kabupaten Pemalang dilepas oleh Plt Bupati Pemalang, Mansur Hidayat. Mereka berangkat dari Halaman Kantor Bupati Pemalang menuju Cianjur pagi ini, Selasa 6 Desember 2022. “Teman-teman relawan […]

    Bagikan Ke Teman
  • Satpol PP Copot Spanduk Liar dan Tak Berijin

    Satpol PP Copot Spanduk Liar dan Tak Berijin

    • calendar_month Sen, 25 Apr 2022
    • 0Komentar

    PUSKAPIK,COM,Pemalang – Senin,  25 April 2022, Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Pemalang, melakukan penertiban spanduk melalui operasi rutin. Sejumlah spanduk liar berjenis iklan produk, rokok, gadjet, pakaian dan lainnya dicopot. Hal itu dilakukan Satpol PP karena melanggar peraturan daerah (Perda) tentang penyelenggaraan reklame dan petunjuk dan pelaksanaan pemungutan pajak reklame. Dimana dalam perda […]

    Bagikan Ke Teman
  • Sangat Ketat, Ini Proses Sortir Lipat Surat Suara Pilkada Pemalang

    Sangat Ketat, Ini Proses Sortir Lipat Surat Suara Pilkada Pemalang

    • calendar_month Sel, 24 Nov 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Saat ini, logistik surat suara Pilkada Pemalang 2020 dalam proses sortir lipat. Proses sortir lipat ini bertujuan untuk memastikan tidak ada surat suara yang rusak, baik sobek, maupun gambar kurang jelas. Itu dikatakan Mustaghfirin, Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Pemalang, saat mengawal proses sortir lipat surat suara yang digelar di Aula Sekolah […]

    Bagikan Ke Teman
  • Jenazah TKI Batang Negatif Corona, Bupati Imbau Masyarakat Tidak Khawatir

    Jenazah TKI Batang Negatif Corona, Bupati Imbau Masyarakat Tidak Khawatir

    • calendar_month Jum, 28 Feb 2020
    • 0Komentar

    BATANG (PUSKAPIK)-Bupati Batang Wihaji mengatakan kepulangan jenazah Siti Khotijah (37) buruh migran atau tenaga kerja Indonesia (TKI) asal Batang yang bekerja di HonKong tidak perlu dikawatirkan oleh masyarakat. “Berdasarkan informasi dan data dari Rumah Sakit di HongKong yang merawatnya serta di tegaskas melalui suart dari Konsulat Jendral Republik Indonesia (KJRI) dengan Nomor : B-00069/HONGKONG/200214. Menyatakan […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less