Sabtu, 25 Okt 2025
light_mode

Banyak Nakes Terpapar Corona, RSUD Brebes Lockdown?

  • calendar_month Kam, 12 Nov 2020

Dirut menambahkan, sejak alat yang dipakai untuk memeriksa swab ini habis, pemeriksaan swab pasien terhadap pasien terduga COVID-19 mengalami hambatan. Pasalnya, sampel swab terpaksa dikirimkan ke RSND di Semarang. Konsekwensinya, pasien harus menunggu paling cepat dua hari untuk mrngetahui hasilnya.

Ada dua bangsal yang terpaksa dikorbankan untuk dijadikan tempat intermediate. Yakni dua ruang di bangsal bedah dengan kapasitas 20 orang. Dari 20 tempat yang tersedia itu, sekarang tersisa 4 tempat yang masih kosong.

Pemerintah diharapkan Oo Suprana, segera bertindak cepat agar pelayanan rumah sakit ini tidak tutup. Karena menurutnya, alat tersebut sangat sulit diperoleh. Alat catridge dari bantuan pemerintah sudah habis sementara di pasaran, juga sangat sulit ditemukan.

“Jika kondisinya terus seperti ini, kita akan lockdown. Saya harap ada perhatian khusus dari pemerintah untuk menanggulangi masalah ini supaya kami bisa tetap buka dan melayani pasien,” harapnya.

Untuk sementara agar tetap melayani pasien, imbuh Dirut, pihak RSUD harus mengalihkan atau menggeser tenaga tenaga dari tempat lain. Beberapa tenaga medis yang dialihkan diantaranya dari IGD dan ICU.

Kontributor: Fahri Latief
Editor : Amin Nurrokhman

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik

Rekomendasi Untuk Anda

  • Vaksinasi Covid-19 di Kota Pekalongan Dijadwalkan Mulai Februari 2021

    Vaksinasi Covid-19 di Kota Pekalongan Dijadwalkan Mulai Februari 2021

    • calendar_month Jum, 22 Jan 2021
    • 0Komentar

    “Kami saat ini masih terus melakukan usulan dan juga menugaskan tenaga kesehatan, di mana dari usulan tersebut nanti, pihak Kemenkes dalam hal ini Badan Pusdiknakes akan memberikan pelatihan vaksinasi secara daring. Setelah menunjuk fasilitas pelayanan kesehatan (fasyankes) untuk melaksanakan vaksinasi,maka ada surat pemberitahuan untuk segera mengirimkan nama-nama tenaga kesehatannya untuk dilatih vaksinasi. Seluruh tenaga kesehatan […]

    Bagikan Ke Teman
  • Gagal Umrah, Janda Pejuang Veteran di Tegal Sangat Kecewa dan Sedih

    Gagal Umrah, Janda Pejuang Veteran di Tegal Sangat Kecewa dan Sedih

    • calendar_month Sab, 29 Feb 2020
    • 0Komentar

    “Kami akan reschedule untuk keberangkatan para jamaah. Kami jamin uang yang sudah masuk tidak akan hilang. Kami harap para Jemaah tetap tenang,” tandasnya.(WIJ) Bagikan Ke Teman

    Bagikan Ke Teman
  • Dedy Yon dan Anggota DPD Irman Gusman Bahas Pelabuhan Tegal di Indonesia Tourisme Marketing Week 2025

    Dedy Yon dan Anggota DPD Irman Gusman Bahas Pelabuhan Tegal di Indonesia Tourisme Marketing Week 2025

    • calendar_month Sel, 14 Okt 2025
    • 0Komentar

    BALI, puskapik.com – Revitalisasi Pelabuhan Tegal dan keberlanjutan pemanfaatan aset PT Pelindo menjadi sorotan utama dalam diskusi Wali Kota Tegal, Dedy Yon Supriyono, bersama Anggota DPD RI Irman Gusman dan pakar pemasaran Hermawan Kartajaya pada gelaran Indonesia Tourism Marketing Week 2025, di Sanur, Bali Minggu (12/10/2025). Dalam forum tersebut, Dedy Yon menegaskan bahwa Pelabuhan Tegal […]

    Bagikan Ke Teman
  • Relawan Kumis Serahkan Surat Dukungan ke Iskandar

    Relawan Kumis Serahkan Surat Dukungan ke Iskandar

    • calendar_month Jum, 3 Apr 2020
    • 0Komentar

    Setelah penyerahan surat dukungan, rencananya relawan akan langsung bergerak dalam kegiatan sosial pembagian masker dalam rangka penanggulangan Covid-19 di Pemalang. “Kita agendakan pembagian 1000 masker gratis di beberapa titik, prioritas hari ini, Comal dan Taman,” kata Rifki Jumat sore 3 April 2020. Penulis : Baktiawan Candheki Editor : Amin Nurrokhman Bagikan Ke Teman

    Bagikan Ke Teman
  • Disnaker Pemalang Gelar Job Fair Virtual dengan Ribuan Lowongan

    Disnaker Pemalang Gelar Job Fair Virtual dengan Ribuan Lowongan

    • calendar_month Sel, 20 Okt 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang- Dalam mengatasi masalah pengangguran, Dinas Tenaga Kerja (Disnaker) Pemalang menggelar job fair virtual pada 26-27 Oktober 2020. Kasi Pengupahan Disnaker Pemalamg, Arya Dhita, Selasa 20 Oktober 2020, menjelaskan, alasan utama memilih job fair virtual guna menghindari kerumunan massa pencari kerja, mencegah penyebaran Covid-19. “Intinya job fair kali ini, agar tidak jadi klaster baru, […]

    Bagikan Ke Teman
  • Di Pemalang, Kades dan RT/RW Bergerak Cegah Corona

    Di Pemalang, Kades dan RT/RW Bergerak Cegah Corona

    • calendar_month Sen, 23 Mar 2020
    • 1Komentar

    Penulis : Heru Kundhimiarso Bagikan Ke Teman

    Bagikan Ke Teman
expand_less