Rabu, 19 Nov 2025
light_mode

Klaster Covid-19 di Kabupaten Tegal Terus Bermunculan

  • calendar_month Sel, 13 Okt 2020

PUSKAPIK.COM, Slawi – Kasus penularan Covid-19 sudah tidak lagi didominasi pelaku perjalanan dari daerah lain. Kasus-kasus baru justru muncul dari transmisi atau penelusuran kasus sebelumnya. Sejumlah klaster penularan pun tercipta, mulai dari klaster keluarga, kepolisian, pendidikan, kesehatan, perkantoran hingga pasar. Itu diungkapkan Juru Bicara Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Kabupaten Tegal, Selasa siang, 13 Oktober 2020.

“Bahkan tidak tertutup pula kemungkinan klaster pondok pesantren yang sampai dengan saat ini kita masih kesulitan untuk melakukan penelusuran di lingkungan sekitar,” kata Joko.

Joko mengatakan perlunya kesadaran dan upaya dari setiap pribadi diri, keluarga, lingkungan kerja dan publik untuk selalu patuh dan disiplin akan menerapkan protokol kesehatan. Karena jumlah kasus Covid-19 di Kabupaten Tegal sampai hari ini jumlahnya mencapai 445 kasus.

“Saya titip pesan, seriuslah dalam menerapkan protokol kesehatan dan konsisten melaksanakannya. Awali ini semua dari kedisiplinan kita, kesediaan bapak dan ibu untuk menjadi contoh dan oanutan gerakan disiplin penerapan protokol kesehatan,” ujar Joko.

Kontributor : Wijayanto
Editor : Amin Nurrokhman

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik

Rekomendasi Untuk Anda

  • New Normal, Terminal Bus Pekalongan Perketat Protokol Kesehatan

    New Normal, Terminal Bus Pekalongan Perketat Protokol Kesehatan

    • calendar_month Jum, 10 Jul 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pekalongan – Terminal Bus Tipe A Pekalongan terus bersiap menghadapi new normal, pasca Kementerian Perhubungan menerbitkan Peraturan Menteri Perhubungan (Permenhub) Nomor 41 Tahun 2020. Permenhub ini berisi perubahan atas Permenhub Nomor 18 Tahun 2020 tentang Pengendalian Transportasi dalam rangka Pencegahan Penyebaran Covid-19, 8 Juni 2020. Koordinator Satuan Pelayanan Terminal Bus Tipe A Pekalongan, Sularjo, […]

    Bagikan Ke Teman
  • Viral Soal Potongan Bansos di Kedungsukun Tegal, Pengunggah Minta Maaf dan Akui Tidak Klarifikasi

    Viral Soal Potongan Bansos di Kedungsukun Tegal, Pengunggah Minta Maaf dan Akui Tidak Klarifikasi

    • calendar_month Kam, 16 Okt 2025
    • 0Komentar

    SLAWI, puskapik.com – Unggahan di media sosial warga Desa Kedungsukun, Kecamatan Adiwerna, Kabupaten Tegal soal pemotongan bansos viral beberapa hari lalu. Namun, setelah dimediasi, pengunggah bernama Irwanti yang mengaku memiliki akun Tiktok @liatiana90, meminta maaf. Permintaan maaf tersebut dibarengi dengan pernyataan yang kemudian ditandantangani pengunggah video itu dan membacanya di hadapan Kepala Desa Kedungsukun, Sri […]

    Bagikan Ke Teman
  • Tinjau Longsor Situkung Banjarnegara, Ahmad Luthfi Tegaskan Hunian Sementara Rampung dalam 3 Hari

    Tinjau Longsor Situkung Banjarnegara, Ahmad Luthfi Tegaskan Hunian Sementara Rampung dalam 3 Hari

    • calendar_month Sen, 17 Nov 2025
    • 0Komentar

    BANJARNEGARA, puskapik.com – Gubernur Jawa Tengah Ahmad Luthfi meninjau secara langsung lokasi bencana tanah longsor di Dusun Situkung, Desa Pandanarum, Kecamatan Pandanarum, Banjarnegara, Senin, 17 November 2025. Dalam kunjungannya, Gubernur memberikan semangat kepada ratusan warga pengungsi, setelah rumah mereka terdampak longsor besar pada Minggu siang. Gubernur memastikan hunian baru akan siap dalam tiga hari. Longsor […]

    Bagikan Ke Teman
  • Aktivis Lingkungan Pemalang Geram Banyak Banner Paslon Dipasang di Pohon

    Aktivis Lingkungan Pemalang Geram Banyak Banner Paslon Dipasang di Pohon

    • calendar_month Jum, 25 Sep 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Banyaknya banner bergambar pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Pemalang yang dipasang di pohon tepi jalan, membuat geram salah satu aktivis lingkungan Kabupaten setempat, Tarto Budiharso. Padahal, kata Tarto, larangan pemasangan banner pasangan calon Pilkada di pohon sudah diatur dalam Peraturan Komisi Pemilihan Umum (PKPU) Nomor 15 tahun 2013. “Khususnya pasal 17 […]

    Bagikan Ke Teman
  • AFKab Pekalongan Gelar Seleksi Pemain Futsal di Empat Zona

    AFKab Pekalongan Gelar Seleksi Pemain Futsal di Empat Zona

    • calendar_month Kam, 12 Mar 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pekalongan – Asosiasi Futsal Kabupaten (AFKab) Pekalongan mulai menggelar seleksi pemain sebagai persiapan menghadapi Pekan Olahraga Wilayah Kedu, Pekalongan, dan Banyumas (Porwil Dulongmas) 2020 di Kota Pekalongan. Seleksi dibagi dalam empat zona lantaran wilayah Kabupaten Pekalongan cukup luas. Zona satu meliputi wilayah Kecamatan Kandangserang, Paninggaran, Kajen, Lebakbarang, dan Karanganyar. Zona dua adalah Kecamatan Kesesi, […]

    Bagikan Ke Teman
  • Samakan Persepsi, KPU Gelar Bimtek Penggunaan Aplikasi SITAB

    Samakan Persepsi, KPU Gelar Bimtek Penggunaan Aplikasi SITAB

    • calendar_month Sel, 15 Okt 2024
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pekalongan – Guna menyamakan persepsi dalam penggunaan Sistem Informasi Pertanggungjawab Anggaran Badan Adhoc (SITAB), KPU Kota Pekalongan menggelar Bimbingan Teknis Penggunaan SITAB yang diikuti oleh seluruh sekretaris dan staf sekretariat Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) dan Panitia Pemungutan Suara (PPS) yang akan bertugas pada kontestasi Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024, berlangsung di Hotel Khas Pekalongan. […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less