Kamis, 6 Nov 2025
light_mode

FKUB Pemalang Siap Sukseskan Pilkada 2020 yang Bebas Corona

  • calendar_month Kam, 10 Sep 2020

PUSKAPIK.COM, Pemalang – Forum Komunikasi Umat Beragama (FKUB) Kabupaten Pemalang menggelar Silaturahmi Tokoh Lintas Agama di Desa Wanarejan Selatan, Kecatan Taman, Kamis 10 September 2020. Kegiatan bertema ‘Membangun Kerukunan dan Solidaritas’ ini untuk menjaga situasi damai menjelang Pilkada pada 9 Desember mendatang.

Hadir dalam silaturahmi tersebut, jajaran Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda), Juru Bbicara Penanganan Covid-19 Kabupaten Pemalang Tutuko Raharjo, dan unsur TNI/Polri.

Kapolres Pemalang AKBP Rony Tri Prasetya dalam paparannya menegaskan, jajarannya siap menepis isu intoleransi dan premanisme dengan penegakan hukum pada Pilkada serentak 2020. Selain itu juga memastikan ikut memberikan sosialisasi mengenai protokol kesehatan.

“Isu intolrransi, dan premanisme harus dilakukan penegakan hukum, tidak ada tawar-menawar,” kata Kapolres.

Sebagai tindak lanjut Kamtibmas dan penegakan protokol kesehatan, TNI/Polri serta jajaran Satpol PP dan Dinas Perhubungan telah melakukan razia atau pun sidak di beberapa tempat keramaian. Kegiatan ini sesuai dengan Peraturan Bupati (Perbup) Nomor 45 Tahun 2020 tentang Protokol Kesehatan.

Dengan diciptakanya logo ‘Ayo Maskeran’ diharapkan semua pihak dapat mematuhinya, terutama saat di luar rumah. Tempat pelayanan umum di tingkat Polsek, Kantor pembuatan SIM, dan Samsat, seluruhnya juga wajib menggenakan masker.

Saat ini, kata Kapolres, Kabupaten Pemalang masuk zona kuning karena terdapat penurunan angka masyarakat yang terpapar virus corona. Penurunan ini merupakan hasil dukungan berbagai pihak serta pemerintah daerah dalam hal ini Tim Gugus Tugas Penanganan Covid-19.

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik

Rekomendasi Untuk Anda

  • Hendak ke Kampus, Mahasiswi Brebes Tewas  di Jalan Pantura Tegal

    Hendak ke Kampus, Mahasiswi Brebes Tewas di Jalan Pantura Tegal

    • calendar_month Jum, 29 Okt 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Tegal – Seorang mahasiswi sebuah perguruan tinggi swasta di Kota Tegal tewas akibat kecelakaan lalu lintas di Jalan Raya Pantura Kota Tegal, tepatnya di Jalan dr. Ciptomangunkusumo, Kelurahan Krandon, Kecamatan Margadana. Peristiwa yang terjadi hari Jumat pagi, 29 Oktober 2021 pukul 07.20 tersebut mengakibatkan korban V warga Desa Pasarbatang, Rt 02 Rw 05 , […]

    Bagikan Ke Teman
  • Peternak di Pemalang Keberatan dengan Raperda Izin Usaha

    Peternak di Pemalang Keberatan dengan Raperda Izin Usaha

    • calendar_month Sel, 13 Okt 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Pemalang menggelar rapat dengar pendapat (public hearing) rancangan peraturan daerah (Raperda) tahap II Propemperda Kabupaten Pemalang tahun 2020, di ruang paripurna DPRD Pemalang, Selasa 13 Oktober 2020. Dalam public hearing ini ada 4 Raperda yang dibahas, dengan mengundang berbagai komponen masyarakat serta Organisasi Perangkat Daerah (OPD), yang […]

    Bagikan Ke Teman
  • Selamatkan Raja Ampat, Anggota DPR RI Doni Akbar Dukung Pencabutan 4 IUP Tambang

    Selamatkan Raja Ampat, Anggota DPR RI Doni Akbar Dukung Pencabutan 4 IUP Tambang

    • calendar_month Kam, 12 Jun 2025
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Jakarta – Anggota Komisi VI DPR RI dari Daerah Pemilihan Jawa Tengah X, Doni Akbar, mengapresiasi keputusan pemerintah mencabut izin usaha pertambangan (IUP) 4 perusahaan tambang nikel di kawasan Raja Ampat, Papua Barat Daya. Keputusan tersebut merupakan bagian dari komitmen pemerintah dalam menjaga kelestarian lingkungan dan menata ulang aktivitas pertambangan yang tidak sesuai dengan […]

    Bagikan Ke Teman
  • Menteri PUPR Tinjau Penanganan Jembatan Rembun Pekalongan

    Menteri PUPR Tinjau Penanganan Jembatan Rembun Pekalongan

    • calendar_month Sen, 8 Feb 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pekalongan – Menteri PUPR Basuki Hadimuljono meninjau langsung penanganan Jembatan Rembun II A di Kabupaten Pekalongan. Informasi yang dihimpun puskapik.com, Senin 8 Februari 2021, menyebut, Menteri PUPR datang ke lokasi jembatan pada Minggu 7 Februari 2021 kemarin. Menteri Basuki meminta perbaikan jembatan bisa segera dilaksanakan agar konektivitas antara Kabupaten Pekalongan dan Pemalang bisa kembali […]

    Bagikan Ke Teman
  • Damkarmat Satpol P3KP Kota Pekalongan Cek Kesiapan Sistem Proteksi Kebakaran Pasar Banjarsari

    Damkarmat Satpol P3KP Kota Pekalongan Cek Kesiapan Sistem Proteksi Kebakaran Pasar Banjarsari

    • calendar_month Rab, 30 Okt 2024
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pekalongan – Pembangunan kembali Pasar Banjarsari Kota Pekalongan yang terbakar pada 24 Februari 2018 lalu terus dikebut pengerjaannya. Sebelum beroperasional, jajaran Pemadam Kebakaran Dan Penyelamatan Satpol P3KP Kota Pekalongan mengecek kesiapan sistem proteksi kebakaran yang ada di pasar tradisional yang menjadi jantung ekonomi masyarakat Kota Batik tersebut. Kepala Bidang Damkarmat Satpol P3KP Kota Pekalongan, […]

    Bagikan Ke Teman
  • Ratusan Napinya Terpapar Covid, Lapas Slawi  Sigap Lakukan Penanganan

    Ratusan Napinya Terpapar Covid, Lapas Slawi Sigap Lakukan Penanganan

    • calendar_month Kam, 12 Agu 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Slawi – Sebanyak 197 Narapidana (Napi) Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Slawi, Kabupaten Tegal terpapar Covid-19. Itu diketahui setelah Dinas Kesehatan Kabupaten Tegal melakukan tracing tes rapid antigen terhadap seluruh Napi, menyusul adanya satu petugas Lapas yang dinyatakan Covid-19. “Memang pada saat kita melaksanakan tes rapid antigen pada tanggal 6 Agustus memang ada yang […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less