Jumat, 7 Nov 2025
light_mode

Dony Alfisahrin, Kepala Kantor Imigrasi Baru Pemalang

  • calendar_month Sel, 23 Okt 2018

PEMALANG (PuskAPIK) – Kantor Imigrasi Kelas II Pemalang melaksanakan acara serah terima jabatan dan pisah sambut pejabat lama dengan pejabat baru di aula kantor Imigrasi setempat, Senin (22/10).

Diketahui upacara serah terima dilaksanakan antara kepala kantor Imigrasi yang lama Supartono, S.H., M.H., dengan kepala kantor Imigrasi yang baru Dony Alfisyahrin, SE

Supartono akan menduduki jabatan baru sebagai Kepala Subdirektorat Visa pada Direktorat Lalu Lintas Keimigrasian Direktorat Jenderal Imigrasi Jakarta, dan kepala yang baru Dony Alfisyahrin, SE yang sebelumnya sebagai Kabid Lalintuskim Ngurahrai Bali.

Kepala Divisi (Kadiv) Imigrasi Kanwil Kemenkumham Jateng Ramli HS dalam sambutannya menyampaikan bahwa mutasi adalah suatu hal yang biasa di jajaran Kemekumham. Hal tersebut bukan sesuatu yang awam karena sejak dilantik menjadi pejabat merupakan konsekuensi yang harus diterima.

“Ini merupakan suatu hal yang lazim,” jelasnya.

Ramli juga menyampaikan terima kasih kepada kepala Kanim lama yang sudah menjalankan tugas dengan baik. Pihaknya mohon maaf bila selama ini keras namun semata-mata untuk kedisiplinan dan kebaikan bersama. Kepada kepala yang baru diharapkan untuk bisa beradaptasi dan melakukan koordinasi dengan pihak terkait di Pemalang.

Masih dalam acara yang sama, Dony Alfisyahrin, SE kepala kantor Imigrasi Kelas II Pemalang yang baru menyampaikan siap melanjutkan tugas kakanim lama yang sudah baik menjadi
lebih baik.

Kanim Kelas II Pemalang telah meraih tiga penghargaan yakni dari Kemenkumham, Bupati Pemalang dan juara pertama pada stand pelayanan publik di Pekalongan.

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik

Rekomendasi Untuk Anda

  • Deklarasikan Dukungan, ‘Sedulur Arif’ Siap Menangkan Mansur-Bobby di Taman

    Deklarasikan Dukungan, ‘Sedulur Arif’ Siap Menangkan Mansur-Bobby di Taman

    • calendar_month Sen, 9 Sep 2024
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Legislator muda PDI Perjuangan Pemalang, Arif Lukman Muslim, siap gelontorkan dukungan kepada pasangan bakal calon Bupati – Wakil Bupati Pemalang, Mansur – Bobby di Pilkada 2024.   Dukungan itu ditegaskan Arif Lukman Muslim lewat deklarasi ‘Sedulur Arif’, massa pendukungnya saat gelaran Pemilihan Legislatif lalu. Deklarasi digelar Gedung Serbaguna Pemalang, Minggu (8/9/2024).   […]

    Bagikan Ke Teman
  • Pendukung AMAN Sebut Kader dan Simpatisan PPP Pemalang yang Membelot, Serupa Pelakor

    Pendukung AMAN Sebut Kader dan Simpatisan PPP Pemalang yang Membelot, Serupa Pelakor

    • calendar_month Sel, 22 Sep 2020
    • 637Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Sebagian kader dan simpatisan PPP Pemalang mendeklarasikan dukungan kepada Agus Sukoco dan Eko Priyono. Mereka membelot dari PPP yang bersama Gerindra mengusung pasangan Mukti Agung Wibowo dan Mansur Hidayat dalam Pilkada Pemalang. Deklarasi yang dilaksanakan di kediaman mantan kader PPP Pemalang, Muntoha, pada Minggu 20 September 2020 lalu itupun mendapat tanggapan dari […]

    Bagikan Ke Teman
  • Video Viral Mobil Pikap Terbakar di Jalan Ahmad Yani Comal Pemalang, Begini Kronologinya

    Video Viral Mobil Pikap Terbakar di Jalan Ahmad Yani Comal Pemalang, Begini Kronologinya

    • calendar_month Ming, 19 Sep 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Sebuah mobil pikap terbakar saat melintas di Jalan Ahmad Yani, Kecamatan Comal, Kabupaten Pemalang. Kejadian naas itu terjadi Minggu, 19 September 2021, sekitar pukul 17.00 WIB. “Tim kami di Pos Comal langsung datang ke lokasi 7 personel, berhasil dipadamkan sekitar jam 18.00,” tutur Sonhaji, Korlap Damkar Pemalang via telepon. Kronologi kejadian terbakarnya […]

    Bagikan Ke Teman
  • Tegal City Run Diramaikan 2.000 Pelari, Ini Para Juaranya

    Tegal City Run Diramaikan 2.000 Pelari, Ini Para Juaranya

    • calendar_month Ming, 23 Feb 2025
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Tegal – Setidaknya 2.000 pelari dari berbagai daerah, mengikuti Tegal City Run (TCR), Minggu (23/2/2025). Event ini digelar dalam rangkaian peringatan Hari Jadi Kota Tegal ke-445 dan Anniversary TCR yang pertama. Ribuan peserta ini, terbagi menjadi dua kategori yakni lima kilometer (5K) dan sepuluh kilometer (10K). TCR dilepas Wakil Wali Kota Tegal, Tazkiyyatul Muthmainnah, […]

    Bagikan Ke Teman
  • Raperda Pemalang 2021, Begini Jawaban Eksekutif Terhadap PU Fraksi DPRD

    Raperda Pemalang 2021, Begini Jawaban Eksekutif Terhadap PU Fraksi DPRD

    • calendar_month Kam, 3 Jun 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Pemerintah Kabupaten Pemalang menjawab pandangan umum fraksi-fraksi DPRD terkait Raperda tahap I tahun 2021, dalam rapat paripurna yang digelar siang tadi, Kamis 3 Juni 2021. Jawaban eksekutif itu disampaikan oleh Wakil Bupati Pemalang, Mansur Hidayat. Pada tahap I tahun ini, total ada 6 Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) yang masih dalam proses pembahasan. […]

    Bagikan Ke Teman
  • Ditegur Usai Pesta Miras, Warga Ulujami Aniaya Tetangga Hingga Tewas

    Ditegur Usai Pesta Miras, Warga Ulujami Aniaya Tetangga Hingga Tewas

    • calendar_month Jum, 27 Agu 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang– Suselo (37) warga Rt 04 Rw 05 Desa Rowosari, Kecamatan Ulujami, Pemalang, tega menganiaya tetangganya Slamet (56) hingga tewas lantaran tak terima ditegur usai pesta miras. Menurut Kapolsek Ulujami, AKP Suryadi, pihaknya berhasil menangkap pelaku S di rumah istri sirinya di Kecamatan Kasepuhan, Kabupaten Batang Jumat 27 Agustus 2021. “Barang bukti yang diamankan […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less