Rabu, 19 Nov 2025
light_mode

Tim Respekta Pekalongan Siap Lumpuhkan Perusuh Pilkada

  • calendar_month Rab, 26 Agu 2020

PUSKAPIK.COM, Pekalongan – Mengantisipasi dampak Covid-19 dan memanasnya suhu politik jelang pesta demokrasi Pemilihan Walikota-Wakil Walikota (Pilwalkot) Pekalongan Tahun 2020, Tim Unit Patroli Reaksi Cepat (UPRC) yang diberi nama Tim Respekta (Religius, Peka, dan Tangguh) dikukuhkan.

Tim Respekta bentukan Sat Shabara Polres Pekalongan Kota yang menjadi unit khusus penindak dari gangguan keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) dikukuhkan oleh Kapolres Pekalongan Kota, AKBP Adrian Suez, didampingi Wakil Walikota Pekalongan, Afzan Arslan Djunaid, Ketua DPRD Kota Pekalongan,Hj Balgies Diab, Dandim 0710/Pekalongan,Letkol CZI Hamonangan Lumban Toruan, dan jajaran Forkopimda lainnya, di Halaman Mapolres Pekalongan Kota setempat, Rabu 26 Agustus 2020.

Kapolres Pekalongan Kota, AKBP Adrian Suez, menjelaskan, pembentukan dan pengukuhan Tim Respekta di wilayah hukum Polres Pekalongan Kota ini menindaklanjuti instruksi Kapolda Jateng yang untuk membentuk unit khusus yang bertugas mengantisipasi dampak Covid-19 dan meredam suhu politik menjelang pilkada serentak yang akan segera digelar dan diprediksi meningkatnya tindak kriminalitas khususnya premanisme, kejahatan jalanan, dan gangguan kamtibmas lainnya.

FOTO/PUSKAPIK/SURYO SUKARNO

“Hari ini Polres Pekalongan Kota khususnya bidang Sat Shabara membentuk Unit Patroli Reaksi Cepat dengan sebutan Respekta (Religius Peka dan Tangguh), yang dimaknai sesuai Kakerda wilayah Pekalongan Kota yang mana dipandang Kota Pekalongan ini lebih dominan sebagai Kota Santri dan memiliki religius yang tinggi,” kata Adrian.

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik

Rekomendasi Untuk Anda

  • Tak Ada Lagi Konferensi Pers Covid-19 di Pemalang, Begini Penjelasan Satgas

    Tak Ada Lagi Konferensi Pers Covid-19 di Pemalang, Begini Penjelasan Satgas

    • calendar_month Kam, 6 Agu 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Informasi update pantauan Covid-19 mulai beberapa hari kedepan tidak lagi melalui konferensi pers oleh Satuan Tugas Penanggulangan Covid-19 Kabupaten Pemalang. Menurut Juru Bicara Satgas Covid-19 Kabupaten Pemalang, Tutuko Raharjo Kamis 6 Agustus 2020, informasi akan disampaikan kepada awak media melalui pesan Whatsapp (WA) dalam grup WA yang telah dibentuk oleh Gugus Tugas […]

    Bagikan Ke Teman
  • Pengunjung Pasar di Pemalang Dicek Suhu Tubuh

    Pengunjung Pasar di Pemalang Dicek Suhu Tubuh

    • calendar_month Rab, 25 Mar 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Pemerintah Kabupaten Pemalang menetapkan Standar Operasional Prosedur (SOP) bagi pengunjung pasar tradisional, wajib cuci tangan dan tes suhu badan sebelum masuk ke pasar. Hal itu dilakukan untuk mencegah dan memutus kemungkinan penularan Covid-19. Sebelum masuk pasar, pengunjung pasar wajib mencuci tangannya dengan sabun yang sudah disediakan di setiap sudut pintu masuk. Di […]

    Bagikan Ke Teman
  • Frits: Jateng Harus Punya Minimal 3 Sirkuit Berstandar Internasional

    Frits: Jateng Harus Punya Minimal 3 Sirkuit Berstandar Internasional

    • calendar_month Ming, 11 Apr 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Semarang – Terpilih sebagai Ketua Ikatan Motor Indonesia (IMI) Jawa Tengah, Frits Yohanes akan langsung tancap gas. Sejumlah rencana akan digagasnya. Satu di antaranya menjadikan Jawa Tengah sebagai pusat even otomotif di Indonesia, khususnya balap motor. Karena itu Frits ingin setidaknya di Jawa Tengah harus mempunyai sirkuit balap motor dengan standar internasional. Satu sirkuit […]

    Bagikan Ke Teman
  • Pawai Artis, Alun-alun Pemalang Jadi Lautan Manusia

    Pawai Artis, Alun-alun Pemalang Jadi Lautan Manusia

    • calendar_month Sab, 25 Jan 2020
    • 1516Komentar

    PEMALANG (PUSKAPIK)- Puluhan ribu masyarakat Pemalang Sabtu (25/1/2020) sore, memadati Alun-alun Pemalang, menyaksikan pawai artis yang akan tampil pada Konser Road to Kilo Raya MNC TV, di Pantai Widuri, Sabtu (25/1/2020) nanti malam. Konsentrasi massa terbanyak terjadi di Alun-alun Pemalang. Puluhan ribu massa menyemut, menonton pawai artis yang dihelat untuk memeriahkan HUT ke 445 Pemalang […]

    Bagikan Ke Teman
  • Ny Erna Sulistyawati Dikukuhkan Menjadi Bunda Literasi Banyumas

    Ny Erna Sulistyawati Dikukuhkan Menjadi Bunda Literasi Banyumas

    • calendar_month Rab, 4 Mar 2020
    • 0Komentar

    BANYUMAS (PUSKAPIK) – Ny Erna Sulistyawati Achmad Husein dikukuhkan sebagai Bunda Literasi Kabupaten Banyumas Tahun 2020-2023. Pengukuhan dilakukan oleh Bupati Banyumas Achmad Husein di halaman Dinas Arsip dan Perpustakaan Daerah Kabupaten Banyumas, Rabu (04/03/2020). Pengukuhan dilakukan bersamaan dengan pembukaan Lomba Bercerita dan Penulisan Artikel Populer. Kegiatan ini bertujuan meningkatkan minat baca di Kabupaten Banyumas. Kepala […]

    Bagikan Ke Teman
  • Gencarkan Sosialisasi, KPU Adakan Pemilu Run

    Gencarkan Sosialisasi, KPU Adakan Pemilu Run

    • calendar_month Ming, 7 Apr 2019
    • 0Komentar

    PEMALANG (PuskAPIK) – Ribuan warga ikuti acara Pemilu Run 2019 yang diadakan oleh KPU Kabupaten Pemalang, Minggu (07/04). Mengambil Start dan Finish di Kantor KPU Kabupaten Pemalang, acara Pemilu Run dihadiri Komisioner KPU Pemalang beserta jajaran Forkopimda kabupaten Pemalang. Kapolres Pemalang AKBP Kristanto Yoga Darmawan S.I.K., M.Si., berkesempatan mengangkat bendera start pertanda lomba dimulai, sementara […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less