Kamis, 6 Nov 2025
light_mode

Lebaran Haji Sebentar Lagi, Pasar Hewan Bumiayu Sepi Pembeli

  • calendar_month Rab, 22 Jul 2020

PUSKAPIK.COM, Brebes – Sejak pandemi Covid-19, Pasar hewan di Bumiayu, Brebes, sepi pembeli. Padahal biasanya, masa-masa menjelang Hari Raya Idul Adha, atau Lebaran Haji, jumlah pembeli hewan kurban selalu mengalami peningkatan.

Pandemi Covid-19 ini benar-benar dirasakan dampaknya oleh para pedagang hewan kurban seperti sapi, kerbau dan kambing atau domba. Di Pasar Wage Kecamatan Bumiayu misalnya, para pedagang umumnya mengeluhkan sepinya pembeli. Kondisi ini dirasakan sejak mulai masa pandemi Maret lalu.

Menjelang hari raya Idul Adha juga tidak tampak adanya kenaikkan penjualan hewan. Padahal biasanya, setiap mendekati hari raya kurban, selalu terjadi peningkatan pembeli di pasar hewan ini.

Mufli (42) salah satu pedagang sapi warga Desa Buaran Kecamatan Bantarkawung Brebes mengaku, sejak pandemi COVID-19, omzetnya turun drastis. Menurut dia, tahun sebelumnya bisa menjual 20 ekor, namun sekarang hanya mampu melepas 5 ekor sapi.

“Susah sekarang, gara gara ada corona. Dijual di mana saja juga susah lakunya. Kalau tahun kemarin bisa sampai 20 ekor sekarang baru 5 ekor,” kata Mufli di pasar hewan Bumiayu, Rabu 22 Juli 2020 siang.

Hal sama dirasakan pula oleh pedagang lain. Khumaedi (60) pengepul sapi asal Ketanggungan Brebes menjelaskan, sapi yang dibawa ke pasar jarang laku. Kalaupun ada pembeli juga sangat sedikit. Dia meneruskan, tahun lalu sebelum ada pandemi, bisa menjual 50 ekor, namun sekarang turun drastis.

“Hari ini saja baru satu yang laku. Itupun sapi betina. Biasanya ramai kalau menjelang Idul Adha,” keluh Khumaedi.

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik

Rekomendasi Untuk Anda

  • Waspadai Varian Baru Covid-19, Pemkot Pekalongan Perketat Mobilitas Warga

    Waspadai Varian Baru Covid-19, Pemkot Pekalongan Perketat Mobilitas Warga

    • calendar_month Sel, 25 Mei 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Kota Pekalongan – Pemkot Pekalongan mewaspadai persebaran virus corona varian India atau B.1.617 yang sudah masuk Cilacap, Jawa Tengah. Hal itu menyusul hasil tes Whole Genome sequencing (WGS) yang dilakukan terhadap 13 anak buah kapal berkewarganegaraan Filipina yang melakukan bongkar muat di Cilacap menunjukkan mereka terkonfirmasi Covid-19 varian dari India itu. Virus itu kemudian […]

    Bagikan Ke Teman
  • Warga Desa Menjangan Ditemukan Meninggal di Belakang Rumah, Diduga Jatuh Saat Petik Nangka

    Warga Desa Menjangan Ditemukan Meninggal di Belakang Rumah, Diduga Jatuh Saat Petik Nangka

    • calendar_month Sen, 8 Sep 2025
    • 0Komentar

    PEKALONGAN, puskapik.com – Seorang warga Desa Menjangan, Kecamatan Bojong, Kabupaten Pekalongan, ditemukan meninggal dunia di area belakang rumahnya, Minggu (07/09/2025). Korban diketahui bernama Warnoto (60), yang diduga mengalami kecelakaan saat hendak memetik buah nangka. Kejadian ini pertama kali diketahui oleh seorang saksi yang juga merupakan warga satu desa dengan korban. Menurut keterangan, saat itu saksi […]

    Bagikan Ke Teman
  • Gubernur Ahmad Luthfi Tinjau Korban Banjir, Pastikan Bantuan Disalurkan Tepat Sasaran

    Gubernur Ahmad Luthfi Tinjau Korban Banjir, Pastikan Bantuan Disalurkan Tepat Sasaran

    • calendar_month Sen, 27 Okt 2025
    • 0Komentar

    SEMARANG, puskapik.com – Gubernur Jawa Tengah, Ahmad Luthfi meninjau dan menyerahkan bantuan kepada masyarakat terdampak banjir di wilayah Kecamatan Genuk, Kota Semarang, Senin, 27 Oktober 2025. “Hari ini kita memastikan bahwa semua OPD (organisasi perangkat daerah) Provinsi Jawa Tengah dan Kota Semarang bergerak bersama-sama. Kita pastikan semua bantuan dari dinas-dinas terkait, tepat sasaran, itu penting,” […]

    Bagikan Ke Teman
  • Kompetisi Sains Madrasah, Ciptakan Generasi Berkarakter

    Kompetisi Sains Madrasah, Ciptakan Generasi Berkarakter

    • calendar_month Sel, 24 Jul 2018
    • 0Komentar

    PEMALANG (PuskAPIK) – Ratusan peserta dari seluruh penjuru Jawa Tengah mengikuti acara Pembukaan Kompetisi Sains Madrasah tingkat Provinsi Jawa tengah Tahun 2018, Selasa (24/07). Kompetisi yang diselenggarakan di MTS N 1 Pemalang, jl.tentara pelajar kelurahan Mulyoharjo kec/kab. Pemalang tersebut dihadiri kepala kanwil Kemenag Jateng Drs. H. Farhani, SH. MM., kepala bidang pendidikan Madrasah Kanwil provinsi […]

    Bagikan Ke Teman
  • 1.417 Penerima PKH di Kota Tegal Berhasil Dientaskan

    1.417 Penerima PKH di Kota Tegal Berhasil Dientaskan

    • calendar_month Jum, 16 Okt 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Tegal – Pemerintah Kota Tegal mulai Oktober 2020 telah berhasil mengentaskan 1.417 Keluarga Pemerima Manfaat (KPM) Program Keluarga Harapan (PKH). Kini mereka sudah lulus seiring peningkatan perekonomian keluarga dan secara suka rela tidak menerima bantuan PKH lagi. Hal tersebut disampaikan Wakil Wali Kota Tegal, Muhamad Jumadi, saat mengunjungi secara langsung tiga keluarga penerima bantuan […]

    Bagikan Ke Teman
  • Bantu Penanganan Corona, ASN Pemalang Sumbang Rp 600 juta

    Bantu Penanganan Corona, ASN Pemalang Sumbang Rp 600 juta

    • calendar_month Sel, 31 Mar 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Aparatur Sipil Negara (ASN) memberikan bantuan Rp 600 juta untuk mendukung upaya penanganan Covid-19. Sumbangan diberikan ASN melalui Korp Pegawai Republik Indonesia (Korpri) Pemalang, Selasa siang, 31 Maret 2020 di Posko Penanggulangan Covid-19 Pemalang. Bantuan diterima Ketua Penanggulangan Covid-19 Pemalang, DR H Junaedi SH MM didampingi Ketua DPRD H Agus Sukoco, Kapolres […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less