Kamis, 6 Nov 2025
light_mode

Almarhum Sutikno, Kades Sokawangi, Positif Corona, Ini Penjelasannya

  • calendar_month Kam, 2 Jul 2020

PUSKAPIK.COM, Pemalang – Hasil uji swab kepada pasien Sutikno (56) Kepala Desa Sokawangi, Kecamatan Taman, yang meninggal dunia dua hari lalu, dinyatakan positif Covid-19, oleh Gugus Tugas Penaganan Covid-19 Kabupaten Pemalang, Kamis 2 Juli 2020.

Sutikno meninggal dunia setelah sehari menjalani perawatan di RSUD M.Ashari dengan analisa awal penyakit TBC.

Teka teki meninggalnya Sutikno, Kades Sokawangi Kecamatan Taman, akhirnya terkuak setelah Juru Bicara Penanganan Covid -19 Pemalang, Tutuko Raharjo membenarkan jika Sutikno positif Covid-19 sebagaimana hasil uji swab.

Melalui konferensi pers Kamis Petang, 2 Juli 2020, bersama Sekretaris Dinas Kesehatan Mardiyanto, Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Pemalang Wahadi dan Direktur RSUD M.Ashari Sunardo Budi Santoso di Posko Covid-19 BPBD, Tutuko menjelaskan riwayat pasien Sutikno.

Setelah menjalani perawatan di rumah sakit, Sutikno meninggal dunia, dan setelah dilakukan uji swab laboratorium, Sutikno terkonfirmasi positif Covid-19. Almarhum telah dimakamkan dua hari yang lalu dengan standar pemakaman Covid-19.

“Innalillahi wa inna ilaihi rojiun kami sampaikan bahwa kita memperoleh informasi dari penelusuran riwayat yang bersangkutan diketahui beberapa waktu yang lalu melakukan perjalanan ke Jawa Timur, dan diketahui bersama bahwa wilayah itu merupakan zona merah Covid-19,” kata Tutuko.

Selain Sutikno, ada satu lagi yang terkonfirmasi positif Covid-19 yaitu inisial FK (29) warga Kecamatan Lamongan Kabupaten Lamongan Jawa timur, kebetulan yang bersangkutan berdomisili di Kecamatan Taman.

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kanwil Kemenkumham Jateng Raih Penghargaan Terbaik dalam Pengelolaan Kehumasan

    Kanwil Kemenkumham Jateng Raih Penghargaan Terbaik dalam Pengelolaan Kehumasan

    • calendar_month Sel, 23 Nov 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Jakarta – Prestasi kembali ditorehkan Kantor Wilayah (Kanwil) Kemenkumham Jawa Tengah pada 2021. Kanwil Jawa Tengah memperoleh penghargaan Terbaik I dalam pengelolaan kehumasan, khususnya dalam menyajikan pemberitaan positif. Sebagai ujung tombak dalam membangun citra positif instansi, Humas Kantor Wilayah Kemenkumham Jawa Tengah berhasil menyabet Public Relation Kumham Awards 2021, Selasa, 23 November 2021. Kepala […]

    Bagikan Ke Teman
  • Dikeluhkan, Terbatasnya Kuota Tes GeNose C19 di Terminal Pemalang

    Dikeluhkan, Terbatasnya Kuota Tes GeNose C19 di Terminal Pemalang

    • calendar_month Sen, 24 Mei 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Terbatasnya kuota tes GeNose C19 gratis di Terminal Induk Tipe A Pemalang dikeluhkan penumpang dan pengelola bus AKAP. Terbatasnya kuota tes itu dikeluhkan Ajik, salah satu calon penumpang di Terminal Induk Tipe A Pemalang. Ajik yang hendak ke Jawa Barat itu, nekat berangkat tanpa membawa surat keterangan bebas Covid-19, karena mengaku tak […]

    Bagikan Ke Teman
  • Berapa Belanja Daerah dalam RAPBD Kabupaten Tegal 2026? Ini Besarannya

    Berapa Belanja Daerah dalam RAPBD Kabupaten Tegal 2026? Ini Besarannya

    • calendar_month Kam, 11 Sep 2025
    • 0Komentar

    SLAWI, puskapik.com – Pemkab Tegal dan DPRD Kabupaten Tegal menandatangani pengantar nota keuangan RAPBD Kabupaten Tegal tahun 2025 dalam Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Tegal, Rabu 10 September 2025. Nota keuangan RAPBD Kabupaten Tegal 2026 itu, segera dibahas dalam di DPRD Kabupaten Tegal. Bupati Tegal, H Ischak Maulana Rohman dalam penyampaian pengantar nota keuangan menyampaikan, RAPBD […]

    Bagikan Ke Teman
  • Pengamat Apresiasi Kinerja Ahmad Luthfi di Bidang Pendidikan hingga Kesejahteraan: Visioner dan Berpihak pada Rakyat

    Pengamat Apresiasi Kinerja Ahmad Luthfi di Bidang Pendidikan hingga Kesejahteraan: Visioner dan Berpihak pada Rakyat

    • calendar_month Ming, 29 Jun 2025
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Jakarta – Analis politik dan pemerhati sosial, Nasky Putra Tandjung, memberikan apresiasi terhadap kinerja Gubernur Jawa Tengah Ahmad Luthfi yang dalam waktu singkat dinilai berhasil membawa perubahan positif di berbagai bidang. Dari 136 program yang dijanjikan pada masa kampanye, sebanyak 38 program atau 28% di antaranya telah terlaksana. Selain itu, sebanyak 73 program atau […]

    Bagikan Ke Teman
  • BINDA Jateng Gelar Vaksinasi Door To Door di 3 Daerah, Sediakan 10.000 Dosis

    BINDA Jateng Gelar Vaksinasi Door To Door di 3 Daerah, Sediakan 10.000 Dosis

    • calendar_month Sab, 4 Des 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pekalongan – Badan Intelijen Negara Daerah (BINDA) Jawa Tengah kembali menggelar vaksinasi door to door. Kali ini digelar di tiga daerah dengan menyediakan 10.000 vaksin yang dilaksanakan serentak di tiga daerah, Sabtu, 4 Desember 2021. Vaksinasi massal secara door to door digelar serentak di Kabupaten Purworejo, Kabupaten Pekalongan, dan Kabupaten Jepara. Vaksinasi dilaksanakan sesuai […]

    Bagikan Ke Teman
  • Pelajar di Bumiayu Mulai Menikmati Program Makan Gratis, Begini Responnya

    Pelajar di Bumiayu Mulai Menikmati Program Makan Gratis, Begini Responnya

    • calendar_month Jum, 29 Agu 2025
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Brebes, Para siswa SMA/SMK di Kecamatan Bumiayu, Kabupateb Brebes, Jawa Tengah, kini mulai menikmati program Makan Bergizi Gratis (MBG) yang diluncurkan.pemerintah. Salah satunya, siswa MAN 2 Brebes di Kecamatan Bumiayu. Bahkan, pada Kamis (28/08/2025) telah memasuki hari ketiga pelaksanaan program ini. Para siswa mengaku senang dengan adanya program MBG ini. Menu makanan yang diberikan […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less