Seputar Pantura

Yuk Ramaikan Military Expo Pemalang 2025, Ada Pameran Alutsista hingga Bazar UMKM
- calendar_month Kam, 9 Okt 2025
- 0Komentar
PEMALANG, puskapik.com – Dalam rangka memperingati HUT ke-80 TNI, Kodim 0711/Pemalang menggelar Military Expo yang memamerkan berbagai alat utama sistem persenjataan (alutsista) serta dimeriahkan bazar UMKM. Kegiatan tahunan yang digelar Kodim 0711/Pemalang tiap perayaan HUT TNI itu kini diselenggarakan di Jalan Surohadi Kusumo Kelurahan Kebondalem, depan Kantor Kesbangpol Pemalang selama lima hari lamanya. Acara bertema […]

Hadapi Musim Penghujan, Kapolres Pekalongan Bersama Forkopimda Gelar Apel Kesiapsiagaan Bencana
- calendar_month Kam, 9 Okt 2025
- 0Komentar
PEKALONGAN, puskapik.com – Menghadapi potensi bencana alam di musim penghujan, Kapolres Pekalongan AKBP Rachmad C. Yusuf, S.I.K., M.Si., bersama jajaran Forkopimda Kabupaten Pekalongan menghadiri Apel Gabungan Kesiapan Menghadapi Bencana Alam yang digelar di Lapangan Sekda Kabupaten Pekalongan, Kamis (09/10/2025). Apel tersebut dipimpin langsung oleh Wakil Bupati Pekalongan, H. Sukirman, S.S., M.S., selaku Pembina Apel. Turut […]

Bupati Brebes Ajak Warga Laporkan Jalan Rusak, Dorong Gotong Royong Bangun Infrastruktur
- calendar_month Kam, 9 Okt 2025
- 0Komentar
BREBES, puskapik.com – Pemerintah Kabupaten Brebes mengajak seluruh masyarakat untuk berpartisipasi aktif dalam pendataan kondisi jalan rusak sebagai bagian dari persiapan perencanaan anggaran tahun 2026. Bupati Brebes, Hj. Paramitha Widya Kusuma, menegaskan bahwa pelaporan dari warga sangat penting agar pembangunan infrastruktur benar-benar sesuai dengan kebutuhan di lapangan. “Pembangunan tidak bisa berjalan sendiri. Kita butuh gotong […]

Komisi A DPRD Pemalang Usulkan Insentif Ketua RT RW Naik Jadi Rp 1 Juta
- calendar_month Kam, 9 Okt 2025
- 0Komentar
PEMALANG, puskapik.com – Anggota Komisi A DPRD Pemalang, Heru Kundhimiarso, mengusulkan agar insentif bagi Ketua RT dan RW dinaikkan. Usulan tersebut diproyeksikan untuk dimasukkan dalam APBD Pemalang tahun 2026. Diketahui, insentif Ketua RT/RW di Kabupaten Pemalang tercatat hanya sebesar Rp500.000 per tahun. Menurut Kundhi, angka tersebut tidak sebanding dengan beban dan tanggung jawab mereka. “Persoalan […]

Proyek TMMD Bakal Buka Jalan Baru di Sukorejo Ulujami Pemalang
- calendar_month Rab, 8 Okt 2025
- 0Komentar
PEMALANG, puskapik.com – Proyek TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Sengkuyung Tahap IV di Desa Sukorejo Kecamatan Ulujami Kabupaten Pemalang resmi dibuka. Upacara pembukaan TMMD Sengkuyung Tahap IV Tahun 2025 digelar Komando Distrik Militer (Kodim) 0711/Pemalang di Lapangan Desa Sukorejo, Rabu 8 Oktober 2025, pagi. Upacara yang dipimpin Wakil Bupati Pemalang, Nurkholes, dan diikuti unsur TNI, […]

Boneka Mistis Brendung dari Pemalang Diusulkan Jadi Warisan Budaya Takbenda
- calendar_month Rab, 8 Okt 2025
- 0Komentar
PEMALANG, puskapik.com – Pemerintah Kabupaten Pemalang tengah mengusulkan kesenian Brendung dari Desa Sarwodadi, Kecamatan Comal, menjadi Warisan Budaya Takbenda (WBTB) Indonesia. Kesenian tradisional yang menampilkan boneka mistis ini menjadi salah satu dari 58 usulan WBTB Provinsi Jawa Tengah kepada Kementerian Kebudayaan Republik Indonesia tahun 2025. Pembahasan usulan WBTB dari berbagai daerah, termasuk Kesenian Brendung Pemalang […]

Bupati Tegal Launching Guci Medical Wellness, Perpaduan Kesehatan, Wisata dan Alam
- calendar_month Rab, 8 Okt 2025
- 0Komentar
SLAWI, puskapik.com – Inovasi baru ditawarkan obyek wisata pemandian air panas Guci di Kecamatan Bumijawa, Kabupaten Tegal. RSUD Dr Soeselo Kabupaten Tegal dan Dinas Pemuda Olahraga dan Pariwisata Kabupaten Tegal berkolaborasi memadukan konsep kesehatan, wisata dan alam. Konsep menarik ini dinamakan Guci Medical Wellness dilaunching Bupati Tegal, H Ischak Maulana Rohman didampingi wakilnya, Ahmad Kholid […]

Inspektorat Brebes Sampaikan Hasil Pemeriksaan Kades Sengon, BPD Minta Kantor Desa Dibuka Kembali
- calendar_month Rab, 8 Okt 2025
- 0Komentar
BREBES, puskapik.com – Pemerintah Kabupaten Brebes melalui Inspektorat menyampaikan hasil pemeriksaan terhadap Kepala Desa Sengon, Kecamatan Tanjung, dalam sebuah pertemuan terbatas yang di gelar di Kantor Kecamatan Tanjung pada Rabu, 9 Oktober 2025. Kegiatan di gelar diruang aula camat, dihadiri oleh Plt Camat Tanjung Nanang Raharjo, perwakilan masyarakat Desa Sengon yang dipimpin oleh koordinator lapangan […]

Pemkab Brebes Luncurkan Kios Adminduk Upaya Optimalisasi Layanan Administrasi
- calendar_month Rab, 8 Okt 2025
- 0Komentar
BREBES, puskapik.com – Pemkab Brebes resmi meluncurkan Kios Administrasi kependudukan (Adminduk) di seluruh 297 desa dan kelurahan secara luring dan daring. Launching Kios Adminduk ini ditandai dengan pemukulan gong, dan penyerahan 17 PC Komputer oleh Bupati Brebes Paramitha Widya Kusuma, di Pendopo Brebes, Rabu 8 Oktober 2025. Kehadiran Kios Adminduk ini bertujuan untuk mengoptimalkan pelayanan […]

TMMD Sengkuyung IV di Desa Kalibuntu Losari Tergetkan Bangun Sejumlah Infrastruktur
- calendar_month Rab, 8 Okt 2025
- 0Komentar
BREBES, puskapik.com – Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Sengkuyung Tahap IV Tahun 2025, menargetkan pembangunan sejumlah infrastruktur. Di antaranya, jalan penghubung dusun, jembaran hingga saluran irigasi. Kegiatan ini resmi di buka melalui upacara di Lapangan Desa Kalibuntu, Kecamatan Losari, Kabupaten Brebes, Rabu 8 Oktober 2025. Bupati Brebes Paramitha Widya Kusuma melalui Asisten 1 Sekda […]