Puskapik

PDAM Tirta Mulia Pemalang Tingkatkan Kerjasama Dengan Bank Jateng
- calendar_month Jum, 4 Okt 2019
- 0Komentar
PEMALANG (PuskAPIK) – Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Tirta  Mulia Kabupaten Pemalang melakukan kerjasama dengan Bank Jateng Cabang Pemalang dalam bidang Perbankan bagi karyawan PDAM. Peningkatan kerjasama tersebut untuk menguatkan antar antar lembaga/badan daerah, khususnya antara Bank Jateng Cabang Pemalang dan PDAM Tirta Mulia Kabupaten Pemalang yang dirasa kurang maksimal. Disampaikan oleh Direktur Administrasi […]

Bupati Lantik Nugroho Sebagai Pj Sekda Pemalang
- calendar_month Sel, 1 Okt 2019
- 0Komentar
PEMALANG (PuskAPIK) – Bupati Pemalang Junaedi melantik dan mengambil sumpah jabatan Drs. Nugroho Budiraharjdo, M.M., sebagai Penjabat Sekretaris Daerah Kabupaten Pemalang. Bertempat di Aula BKD, upacara pelantikan dan pengambilan sumpah jabatan diskaksikan oleh Pimpinan dan beberapa anggota DPRD Pemalang, kepala OPD, Camat se kabupaten Pemalang serta tamu undangan, Selasa, (01/10). Pj Sekda Pemalang terlantik […]

Pemkab Pemalang Dan Perusahaan Teken Deklarasi Komitmen Dalam Tanggung Jawab Sosial
- calendar_month Sen, 30 Sep 2019
- 0Komentar
PEMALANG (PuskAPIK) – Sebagai bentuk komitmen dalam kegiatan tanggung jawab sosial, bupati Pemalang Junaedi atas nama pemkab Pemalang, bersama perusahaan yang ada di kabupaten Pemalang mendeklarasikan komimetmen tanggung jawab sosial dalam lingkungan perusahaan. Deklarasi berupa penandatangan bersama antara bupati Pemalang Junaedi dengan perwakilan perusahaan yang ada di Kabupaten Pemalang di salah satu hotel di […]

Budhi Rahardjo Mantan Sekda Yang Pegang Teguh Filosofi Jawa
- calendar_month Sab, 28 Sep 2019
- 0Komentar
PEMALANG (PuskAPIK) – Menengok sosok Drs. Budhi Rahardjo MM, tidak lepas juga kalau kita kembali ke memori saat BR, begitu dia sering disapa mulai berkarir. 33 tahun mengabdi di Pemkab Pemalang sebagai PNS, terakhir menjabat Sekda Pemalang hampir 8 tahun, dengan pangkat PNS IV/E (pangkat tertinggi). Kesenangan BR adalah off road dan mengikuti komunitas […]

Budhi Rahardjo : “Saya Belum Mencalonkan Bupati
- calendar_month Rab, 25 Sep 2019
- 0Komentar
PEMALANG (PuskAPIK) – Suhu perpolitikan di kabupaten Pemalang mendekati pilkada tahun 2020 tampaknya semakin memanas. Banyak cara dilakukan oleh beberapa kelompok/golongan untuk membuat peta politik di Pemalang semakin menghangat. Salah satunya adalah ditemukannya pemasangan banner Mohon do’a Restu di lapangan beberapa hari terakhir. Pemasangan banner tersebut diketahui di beberapa titik di daerah kecamatan Bantarbolang. Drs. […]

Kagama Pemalang Peduli, Salurkan Bantuan Air Bersih
- calendar_month Sel, 24 Sep 2019
- 0Komentar
PEMALANG (PuskAPIK) – Kesulitan air bersih di beberapa desa di Kabupaten Pemalang sudah memasuki bulan ke enam melanda warga. Masyarakat yang mengalami kesulitan air bersih ini meliputi kecamatan Pulosari, Belik, Bodeh dan Bantarbolang. Melihat kondisi tersebut maka Keluarga Alumni Universitas Gadjah Mada (Kagama) Kabupaten Pemalang tergerak menyelenggarakan bakti Kagama dengan melaksanakan Droping Air Bersih, […]

Nurkholis Kembalikan Formulir Pendaftaran Calon Wakil Bupati Pemalang
- calendar_month Ming, 22 Sep 2019
- 0Komentar
PEMALANG (PuskAPIK) – Beberapa orang pendaftar bakal calon bupati maupun calon wakil bupati Pemalang periode 2021-2024 mengembalikan formulir pendaftaran di Kantor DPC PDI-P Kabupaten Pemalang, yang sudah memasuki batas akhir pengembalian formulir, Minggu (22/09) Tampak keramaian para pendukung masing-masing bakal calon mengiringi calon masing-masing menuju kantor DPC PDI-P pemalang untuk menyerahkan berkas dan formulir […]

Pjs Direktur PDAM Tirta Mulia Pemalang Pastikan Kinerja Cabang Berjalan Baik
- calendar_month Sab, 21 Sep 2019
- 0Komentar
PEMALANG (PuskAPIK) – Direktur Perusahaan Daerah Aneka Usaha (PDAU) Pemalang, Slamet Efendi, ditunjuk oleh bupati Pemalang Junaedi, untuk menjabat sebagai Pejabat Sementara (Pjs) direktur utama Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Tirta Mulia Kabupaten Pemalang beberapa pekan lalu, Kamis 25 Agustus 2019 menggantikan Aji Setyabudi yang mengundurkan diri sebagai Direktur Utama. Slamet Efendi, atau yang […]

Ketua Pemuda Pancasila Pemalang Calonkan Diri Wakil Bupati
- calendar_month Kam, 19 Sep 2019
- 0Komentar
PEMALANG (PuskAPIK) – Ketua MPC Pemuda Pancasila (PP) kabupaten Pemalang, Gandung Guntoro mendatangi kantor DPC PDI perjuangan kabupaten Pemalang. Kedatangannya untuk mengambil formulir pendaftaran sebagai calon wakil bupati Pemalang periode tahun 2021-2024, Kamis (19/09) malam. Sekitar pukul 19.30 wib ndan GG (panggilan akrab Gandung) tiba di kantor DPC PDIP kabupaten Pemalang. Diiringi jajaran pengurus […]

247 ASN Dilantik Pejabat Struktural Dan Fungsional Baru
- calendar_month Rab, 18 Sep 2019
- 0Komentar
PEMALANG (PuskAPIK) – Bupati Pemalang Junaedi, melantik dan mengambil sumpah/janji 247 ASN, Rabu (18/09). Mengambil tempat di pendopo kabupaten Pemalang, kegiatan tersebut merupakan upacara pelantikan dan pengambilan sumpah jabatan pejabat struktural dan pejabat fungsional di lingkungan pemerintah kabupaten Pemalang Tahun 2019. Bupati Pemalang mengatakan, berdasar Undang-Undang nomor 5 tahun 2014 tentang Aparatur Sipil Negara […]