Jumat, 24 Okt 2025
light_mode

PSSI

Askab PSSI Kabupaten Tegal Curhat ke Bupati Ischak, 2 Tahun Tak Dapat Anggaran

Askab PSSI Kabupaten Tegal Curhat ke Bupati Ischak, 2 Tahun Tak Dapat Anggaran

  • calendar_month Sab, 9 Agu 2025
  • 0Komentar

PUSKAPIK.COM, Slawi – Asosiasi Kabupaten (Askab) PSSI Tegal audiensi dengan Bupati Tegal, H Ischak Maulana Rohman di ruang rapat Bupati Tegal, Jumat (8/8/2025). Dalam audiensi itu, terungkap bahwa Askab PSSI Tegal selama dua tahun tidak mendapatkan alokasi anggaran dari APBD Kabupaten Tegal. “Selama ini, kegiatan di Askab dibiayai sendiri. Mungkin sudah ratusan juta yang kita […]

Erick Thohir Temui Gubernur Ahmad Luthfi, Pemprov Jateng Dukung PSSI Gelar Liga 3 dan 4

Erick Thohir Temui Gubernur Ahmad Luthfi, Pemprov Jateng Dukung PSSI Gelar Liga 3 dan 4

  • calendar_month Jum, 8 Agu 2025
  • 0Komentar

PUSKAPIK.COM, Semarang – Pemerintah Provinsi Jawa Tengah menyatakan dukungan terhadap rencana Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) menggelar Liga 4 untuk klub amatir dan Liga 3 wilayah Jateng. Kompetisi ini dinilai dapat menjadi ajang pembinaan usia muda sekaligus mengurangi kenakalan remaja. Ketua Umum PSSI Erick Thohir mengatakan, sesuai dengan statuta (aturan dasar) baru PSSI ingin […]

Mansur Hidayat Buka Bupati Cup, 32 Tim Siap Berlaga di Stadion Mochtar Pemalang

Mansur Hidayat Buka Bupati Cup, 32 Tim Siap Berlaga di Stadion Mochtar Pemalang

  • calendar_month Sab, 20 Jul 2024
  • 0Komentar

PUSKAPIK.COM, Pemalang – Turnamen sepak bola Bupati Cup 2024 di Stadion Mochtar Pemalang dimulai. Puluhan tim akan bertanding memperebutkan piala bupati dan hadiah ratusan juta rupiah. Gelaran turnamen yang selalu ditunggu-tunggu pecinta sepak bola ini secara resmi dibuka oleh Bupati Pemalang, Mansur Hidayat di Lapangan Stadion Mochtar, Sabtu (20/7/2024). Secara simbolis turnamen Bupati Cup 2024 […]

expand_less