Rabu, 15 Okt 2025
light_mode

Usai Lebaran, Jalan Perkotaan di Batang Disemprot Disinfektan

  • calendar_month Sel, 26 Mei 2020

PUSKAPIK.COM, Batang – Usai Lebaran Idul Fitri 1441 H, Tim Gugus Tugas Penanganan Percepatan Covid-19, Batang, lakukan penyemprotan disinfektan, Selasa 26 Mei 2020.

Bupati Batang, Wihaji, memimpin kegiatan tersebut mengatakan, dua hari jelang lebaran sirkulasi orang sangat luar biasa, menjaga kemungkinan ada kelengahan masyarakat yang tidak mengindahkan protokol kesehatan.

“Penyemprotan disinfektan ini sebagai ikhtiar mengurangi laju virus. Karena hari ini sudah tercatat 27 orang positif Covid-19 di Batang,” kata Wihaji.

14 hari usai lebaran, lanjut Wihaji, jika masa inkubasi tidak ada penambahan kasus Covid-19 berarti masyarakat melaksanakan protokol kesehatan dengan baik.

Sementara Kapolres Batang AKBP Abdul Waras, mengatakan, penyemprotan disinfektan secara serentak oleh petugas gabungan untuk support kepada masyarakat, agar tetap siaga terhadap penyebaran Covid-19.

“Kemarin masyarakat merayakan Lebaran mungkin terlena, maka kita gugah lagi semangat memutus mata rantai secara bersama – sama,” kata Abdul Waras.

Penyemprotan disinfektan dilakukan dibeberapa titik di Batang. Tidak hanya itu, penyemprotan juga di laksanakan secara serentak oleh Poksek.

Kontributor : Suryo Sukarno
Editor        : Amin Nurrokhman

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pemalang Krisis Sampah, Mbah Watmo Puluhan Tahun Jadi Relawan Pemungut Sampah di Candi Batur

    Pemalang Krisis Sampah, Mbah Watmo Puluhan Tahun Jadi Relawan Pemungut Sampah di Candi Batur

    • calendar_month Ming, 6 Jul 2025
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Gerimis baru reda setelah mengguyur kawasan obyek wisata Candi Bantur, di Desa Bulakan, Kecamatan Belik, Kabupaten Pemalang, Minggu sore (6/7/2025). Pelataran Candi Batur yang luas masih terlihat basah. Sementara, puluhan pengunjung nampak asyik memberikan makan pada kera liar yang ada Candi Batur ini. Dibalik hiruk pikuk pengunjung Candi Batur yang asyik memberikan […]

    Bagikan Ke Teman
  • Ketua APINDO Pemalang Jamin Tak Ada Buruh Ikut Mogok Kerja Nasional

    Ketua APINDO Pemalang Jamin Tak Ada Buruh Ikut Mogok Kerja Nasional

    • calendar_month Jum, 2 Okt 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Ketua Asosiasi Pengusaha Indonesia (APINDO) Pemalang, Edi Sisworo, memastikan ajakan mogok kerja nasional pada 6 sampai dengan 8 Oktober 2020 tidak akan terjadi di perusahaan-perusahaan yang ada di Pemalang. Ia juga menegaskan, APINDO akan selalu berkomitmen dan bersinergi dengan pemerintah dalam menjaga kondusivitas daerah. Itu diungkapkan Edi Sisworo saat ditemui serampung acara […]

    Bagikan Ke Teman
  • Penjahat yang Satroni Anak Bupati Brebes Positif Narkoba

    Penjahat yang Satroni Anak Bupati Brebes Positif Narkoba

    • calendar_month Sen, 19 Apr 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Brebes – Pelaku percobaan perampasan mobil Elsanti, anak Bupati Brebes, Idza Priyanti, positif narkoba. Hasil pemeriksaan sampel urin Zacky Rohman, pelaku penguntit anak Bupati Brebes dan penabrak gerbang Mapolres Brebes dinyatakan positif mengandung narkoba jenis sabu-sabu. Kapolres Brebes, AKBP Gatot Yulianto, kepada wartawan di Mapolres Brebes, Senin 19 Maret 2021 menegaskan, hasil pemeriksaan urin […]

    Bagikan Ke Teman
  • Tragis! Kakek di Pemalang Tewas Usai Tolong Kucing di Sumur

    Tragis! Kakek di Pemalang Tewas Usai Tolong Kucing di Sumur

    • calendar_month Sen, 11 Agu 2025
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Niat hati ingin menolong kucing yang tercebur ke sumur, pria lanjut usia di Desa Bantarbolang Kabupaten Pemalang justru tewas setelah jatuh saat berupaya naik keluar dari sumur. Peristiwa tragis itu terjadi di sumur rumah warga di RT 09 RW 06 Dukuh Lumpang Desa Bantarbolang Kecamatan Bantarbolang Kabupaten Pemalang, Senin (11/8/2025), pagi. Saat […]

    Bagikan Ke Teman
  • Penghuni Rumah yang Dibongkar di Tegal Minta Keadilan, Klaim Tinggal Sejak 1887

    Penghuni Rumah yang Dibongkar di Tegal Minta Keadilan, Klaim Tinggal Sejak 1887

    • calendar_month Kam, 2 Okt 2025
    • 0Komentar

    TEGAL, puskapik.com – Penghuni rumah di Jalan Salak 2, Kelurahan Kraton, Kecamatan Tegal Barat, Kota Tegal, yang dibongkar dan dipasangi pagar, meminta keadilan setelah tempat tinggal turun-temurun mereka rata dengan tanah. Rumah yang berada di RT 02/ RW 01 itu dihuni oleh satu keluarga. Salah satu penghuni, Kushayatun (65) mengaku keluarganya sudah menempati rumah tersebut […]

    Bagikan Ke Teman
  • Gubernur Jateng Serahkan Sapi Kurban ke MAJT, Total 547.590 Hewan Disiapkan

    Gubernur Jateng Serahkan Sapi Kurban ke MAJT, Total 547.590 Hewan Disiapkan

    • calendar_month Jum, 6 Jun 2025
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Semarang – Gubernur Jawa Tengah Ahmad Luthfi melaksanakan salat Iduladha di Masjid Agung Jawa Tengah (MAJT), Semarang, Jumat (6/6/2025). Usai salat, ia menyerahkan seekor sapi kurban secara simbolis kepada panitia MAJT, sebagai bagian dari total 547.590 hewan kurban yang disiapkan se-Jawa Tengah tahun ini. Salat Id di MAJT dimulai pukul 06.35. Bertindak sebagai imam […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less