Rabu, 15 Okt 2025
light_mode

Bela Warga, Dua Kelompok Pemuda Saling Serang

  • calendar_month Kam, 1 Mar 2018

COMAL (PuskAPIK) – Tawuran antar dua kelompok pemuda terjadi di wilayah kelurahan Purwoharjo kecamatan Comal kabupaten Pemalang, Rabu (28/02).

Tawuran dua dusun yang bersebelahan, Posongan dan Balutan kecamatan Comal kabupaten Pemalanh dipicu oleh peristiwa perkelahian sebelumnya, terjadi sekitar pukul 2030 wib, Rabu (28/02).

Informasi yang dihimpun puskapik.com, tawuran antar dua kelompok pemuda terjadi di wilayah kelurahan Purwoharjo kecamatan Comal kabupaten Pemalang
bahwa pemuda dusun Balutan menyerang ke dusun Posongan setelah mendengar kabar ada seorang warga dusun Balutan yang ditusuk oleh warga dusun Posongan, sore hari (28/02).

Saat melakukan penyerangan tersebut, ada beberapa warga dusun Balutan yang melakukan perusakan antaranya warung makan yang dilempar batu sehingga menyebabkan pecah kaca warung makan terrsebut, melakukan perusakan 2 unit mobil milik warga dusun Posongan dan sebuah warnet.

Kronologi peristiwa tawuran menurut keterangan beberapa warga yang berhasil dihimpun, menerangkan bahwa sore hari sebelum kejadian, terjadi keributan dan tindak kekerasan terjadap Rengki (Kenti) warga dusun Posongan. Saat itu Rengki/Kenti sedang beristirahat/tidur, tiba-tiba datang seorang warga Balutan yang diketahui bernama Toto Mugiono masuk ke rumah Rengki dan menuju tempat dimana Rengki sedang tidur, langsung memukuli berkali-kali. Keluarga Rengki yang mengetahui kejadian tersebut langsung membalas melakukan perlawan. Toto pun langsung terdesak keluar rumah Rengki. Setelah berada diluar rumah, Rengki dibantu warga yang mengetahui kejadian tersebut spontan mengamankan Pelaku. Namun karena pelaku masih saja melakukan perlawanan, pelaku langsung dimassa oleh warga sekitar hingga mengalami luka tusuk pada pinggang sebelah kirI.

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kirab Merah Putih, Momentum Perkuat Persatuan dan Nasionalisme di Batang

    Kirab Merah Putih, Momentum Perkuat Persatuan dan Nasionalisme di Batang

    • calendar_month Jum, 26 Sep 2025
    • 0Komentar

    BATANG, puskapik.com – Ribuan peserta dari berbagai elemen masyarakat mengikuti Kirab Merah Putih yang digelar di Balai Desa Masin, Kecamatan Watungasem, Kabupaten Batang, Jumat (26/9/2025). Acara yang dipusatkan di Kanzus Sholawat ini menjadi simbol kebersamaan dan ikrar setia kepada Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI). Asisten Pemerintahan dan Kesra Setda Batang Darsono menegaskan, bahwa kegiatan ini […]

    Bagikan Ke Teman
  • Ingin Tanam Durian di Daerah Pesisir, Ini Jenis yang Cocok

    Ingin Tanam Durian di Daerah Pesisir, Ini Jenis yang Cocok

    • calendar_month Jum, 5 Sep 2025
    • 0Komentar

    BREBES , puskapik.com – Buah durian memang termasuk dalam kelas buah yang elit, karena harganya mahal. Bahkan, satu buah durian jenis tertentu harganya bisa mencapai jutaan. Lalu, bagaimana kalau mau menanam sendiri pohon durian ini. Pohon durian yang buahnya bernilai ekonomi tinggi, memang edentik tumbuh di dataran tinggi. Namun bagi masyarakat di daerah pesisir atau […]

    Bagikan Ke Teman
  • Evaluasi Uji Coba PTM di Kota Pekalongan, Guru dan Siswa Akan Dirapid Test Antigen

    Evaluasi Uji Coba PTM di Kota Pekalongan, Guru dan Siswa Akan Dirapid Test Antigen

    • calendar_month Kam, 15 Apr 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Kota Pekalongan – Pelaksanaan uji coba Pembelajaran Tatap Muka (PTM) di Kota Pekalongan akan berakhir, Jumat besok, 16 April 2021. Sebagai tindak lanjut, Dinas Kesehatan bakal melakukan rapid test antigen di 5 sekolah yang menjadi percontohan. Kepala Dinas Kesehatan Kota Pekalongan Slamet Budiyanto mengatakan, pelaksanaan rapid test acak ini akan menyasar guru maupun peserta […]

    Bagikan Ke Teman
  • Ditolak DPRD, Bupati Keukeh Hutang ke Bank Atasi Defisit APBD Pemalang

    Ditolak DPRD, Bupati Keukeh Hutang ke Bank Atasi Defisit APBD Pemalang

    • calendar_month Rab, 1 Sep 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Sejumlah fraksi partai di DPRD Pemalang menolak rencana Pemkab hutang ke ank untuk menutup defisit APBD 2021. Bupati mengatakan langkah ini adalah jalan terakhir. Penolakan rencana hutang ini di antaranya datang dari Fraksi Partai Kebangkitan Bangsa (FPKB) dalam keterangan pers hari ini, Rabu 01 September 2021. Ketua FPKB DPRD Pemalang, Slamet Ramudji […]

    Bagikan Ke Teman
  • Pilkada Pemalang, Begini Ketentuan Jika Paslon Positif Covid-19

    Pilkada Pemalang, Begini Ketentuan Jika Paslon Positif Covid-19

    • calendar_month Kam, 3 Sep 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Dalam Peraturan Komisi Pemilihan Umum (PKPU) terbaru, bakal pasangan calon yang mendaftar dalam Pilkada serentak 2020 wajib bebas dari Covid-19. Lalu bagaimana jika hasil tes swab dinyatakan positif? Komisioner KPU Pemalang Divisi Teknis Penyelenggaraan, Harun Gunawan, Kamis 3 September 2020, menjelaskan, yang pertama test swab dilakukan pada saat bakal paslon sudah mendaftar […]

    Bagikan Ke Teman
  • Lokasi Pemalang Soda Racing Dipindahkan ke Sirkuit Widuri

    Lokasi Pemalang Soda Racing Dipindahkan ke Sirkuit Widuri

    • calendar_month Sen, 13 Jan 2020
    • 0Komentar

    PEMALANG (PUSKAPIK) – Kejuaraan offroad bertajuk “Pemalang Soda Racing” batal digelar di Sirkuit Benowo Park, Pengggarit Kecamatan Taman, Pemalang. Lokasi even dipindah ke Sirkuit Pantai Widuri, Pemalang. “Berdasarkan hasil survei dan rapat bersama antara panitia penyelenggara, racing commite, IOF Pengcab Pemalang, dan Tim Technical Deligate IOF Pengda Jateng, kami terpaksa harus memindahkan lokasi even. Dasar […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less