Sabtu, 18 Okt 2025
light_mode

Kemenag Pemalang Beri Penghargaan Siswa Berprestasi

  • calendar_month Jum, 3 Jan 2020

PEMALANG (PUSKAPIK)– Kementerian Agama Kabupaten Pemalang memberikan penghargaan kepada sisw-siswi Madrasah Tsanawiyah (MTs) yang berprestasi di bidang kesenian dan olahraga. Sejumlah siswa dan siswi MTS mendapatkan piala dan sertifikat penghargaan.

Penghargaan diberikan oleh Moh Arifin, Asisten Ekonomi Pembangunan, Setda Kabupaten Pemalang, pada Upacara Peringatan Hari Amal Bhakti ke-74 Kementerian Agama RI Jumat (3/2/2020), di Madrasah Tsanawiyah Negeri 1 PemaIang, jalan Tentara Pelajar Nomor 6 Pemalang.

Usai upacara, kepada puskapik, Arifin mengungkapkan, kondusifitas masyarakat Kabupaten Pemalang, harus tetap terjaga. “Apalagi di Pemalang kan ada Forum Komunikasi Antar Umat Beragama (FKUB). Sehingga hubungan sinergis antarumat beragama di Pemalang akan tetap terjaga,” katanya.(EKY)

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik

Rekomendasi Untuk Anda

  • Wisata Malam Hutan Surajaya, Pemalang, Mistis, Indah dan Seru

    Wisata Malam Hutan Surajaya, Pemalang, Mistis, Indah dan Seru

    • calendar_month Sen, 3 Agu 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Berwisata tidak hanya siang hari, bahkan ketika tengah malam juga ada keindahan serta keseruan tersendiri yang bisa dinikmati. Salah satunya adalah menyusur hutan jati saat malam hari, ditemani penerangan obor, di Dukuh Kemamang, Desa Surajaya, Kecamatan Pemalang, Kabupaten Pemalang. Di lokasi wisata tengah hutan , warga atau wisatawan bisa menikmati aneka pertunjukan […]

    Bagikan Ke Teman
  • Proyek Air Baku Pulosari Pemalang Dilanjut, Mansur Targetkan Rampung Februari 2024

    Proyek Air Baku Pulosari Pemalang Dilanjut, Mansur Targetkan Rampung Februari 2024

    • calendar_month Sen, 25 Sep 2023
    • 1Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Pembangunan jaringan air baku Kecamatan Pulosari Kabupaten Pemalang bakal segera dilanjutkan menyusul rampungnya Analisis Mengenai Dampak Lingkungan (AMDAL) proyek tersebut. Lanjutan pembangunan jaringan air baku di Kecamatan Pulosari itu dibahas melalui rapat koordinasi di Kantor Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Pemalang, Senin 25 September 2023. Rapat koordinasi (Rakor) ini menjadi tindaklanjut pasca […]

    Bagikan Ke Teman
  • Tok! Briptu WR Penipu Seleksi Polri di Pemalang Dipecat

    Tok! Briptu WR Penipu Seleksi Polri di Pemalang Dipecat

    • calendar_month Kam, 9 Jan 2025
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Sidang Komisi Kode Etik Polri menjatuhkan putusan sanksi Pemberhentian Tidak Dengan Hormat (PTDH) terhadap Briptu WR, oknum anggota Polres Pemalang tersangka penipuan seleksi masuk Polri yang rugikan korbannya Rp 900 juta. Sidang Komisi Kode Etik Polri (KKEP) terhadap Briptu WR itu digelar Aula Tribrata Polres Pemalang, Rabu (8/1/2025) siang tadi. Sidang dipimpin […]

    Bagikan Ke Teman
  • Nasihin Unggul di Pilkades Widodaren, Kapolsek: Jangan Ada Arak-arakan

    Nasihin Unggul di Pilkades Widodaren, Kapolsek: Jangan Ada Arak-arakan

    • calendar_month Ming, 27 Des 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Nasikin, calon Kepala Desa Widodaren, Kecamatan Petarukan dengan nomor urut 02, mendapat suara tertinggi dibanding tiga kandidat lainnya dalam Pilkades yang digelar serentak hari ini, Minggu, 27 Desember 2020. Dari data rekapitulasi penghitungan sementara di 16 Tempat Pemungutan Suara (TPS) Pilkades Widodaren, Nasikin unggul dengan total 2.028 suara, disusul calon kades nomor […]

    Bagikan Ke Teman
  • Sebelum Dilantik, Caleg DPRD Kota Pekalongan Terpilih Wajib Sampaikan LHKPN

    Sebelum Dilantik, Caleg DPRD Kota Pekalongan Terpilih Wajib Sampaikan LHKPN

    • calendar_month Jum, 19 Jul 2024
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pekalongan – Komisi Pemilihan Umum  (KPU) Kota Pekalongan telah menerima tanda diterimanya Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN) dari 30 Calon Legislatif (Caleg) DPRD terpilih Kota Pekalongan periode 2024-2029 yang telah ditetapkan KPU setempat belum lama ini. Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara adalah daftar seluruh harta kekayaan Penyelenggara Negara yang dituangkan di dalam formulir […]

    Bagikan Ke Teman
  • Oi Batang Gelar Aksi Berbagi, Bagikan Ratusan Takjil Gratis

    Oi Batang Gelar Aksi Berbagi, Bagikan Ratusan Takjil Gratis

    • calendar_month Ming, 23 Mar 2025
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Batang – Dalam semangat berbagi di bulan Ramadan, Badan Pengurus Ormas Oi Kabupaten Batang mengadakan aksi sosial dengan membagikan ratusan paket takjil gratis kepada para pengguna jalan di ruas protokol Kota Batang, Minggu (23/03/2025). Kegiatan yang berlangsung di perempatan Jalan Gajah Mada ini diikuti oleh sekitar 30 anggota Oi Batang, termasuk penggemar setia penyanyi […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less