Rabu, 15 Okt 2025
light_mode

Positif Corona Tambah 7 Orang, Gugus Tugas Pemalang Imbau Tokoh Agama Kampanyekan Protokol Kesehatan

  • calendar_month Kam, 30 Jul 2020

PUSKAPIK.COM, Pemalang – Jumlah pasien Covid-19 di Kabupaten Pemalang kembali bertambah 7 orang. Sebagian besar adalah hasil tracing Dinas Kesehatan terhadap orang-orang yang diduga pernah kontak langsung dengan pasien positif terinfeksi virus corona, beberapa waktu lalu.

“Tujuh orang tersebut adalah NH (57), perempuan, Kecamatan Petarukan; R (70) laki-laki, Kecamatan Petarukan; AHY (49) laki-laki, Kecamatan Bantarbolang; AH (54) laki-laki, Kecamatan Pulosari; SGK (25), laki-laki, Kecamatan Petarukan; CFN (26) laki-laki, Kecamatan Taman; HAL (36), Kecamatan Taman,” kata Juru Bicara Dinas Kesehatan Pemalang, dr Yulies Nuraya mewakili Gugus Tugas Penanggulangan Covid-19 Kabupaten Pemalang dalam konferensi pers di posko penanggulangan Covid-19 BPBD Pemalang, Kamis malam, 30 Juli 2020.

Gugus tugas mengakui berdasarkan pantauan di lapangan, kesadaran masyarakat dalam mematuhi protokol kesehatan masih rendah. “Maka dari itu kami mengimbau tokoh-tokoh agama, tokoh masyarakat dan kita semua untuk mengampanyekan kembali protokol kesehatan kepada masyarakat, mengingat peningkatan pasien Covid-19 masih tinggi dalam beberapa hari terakhir,” katanya.

Selain penambahan kasus Covid-19, terdapat pula enam pasien corona yang dinyatakan sembuh berdasarkan hasil tes swab lanjutan setelah menjalani isolasi sebelumya. Mereka adalag J (58) laki-laki, Kecamatan Pemalang; MA (54) laki-laki, Kecamatan Pemalang; BS (59) laki-laki, Kecamatan Ampelgading; SP (15) perempuan, Kecamatan Ulujami; E (38) perempuan, Kecamatan Ulujami; N (50) perempuan, Kecamatan Taman.

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik

Rekomendasi Untuk Anda

  • Tiga Pasien Suspek dan Positif Corona di RSUD Slawi Meninggal

    Tiga Pasien Suspek dan Positif Corona di RSUD Slawi Meninggal

    • calendar_month Sen, 28 Sep 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Slawi – Dalam sehari, pasien RSUD dr Soesilo, Slawi, Kabupaten Tegal meninggal. Dari tiga itu, dua orang merupakan pasien suspek (terduga) dan 1 orang pasien positif COVID-19. Direktur RSUD dr Soesilo Slawi, Guntur Muhamad Taqwin saat dikonformasi puskapik.com, Senin siang, 28 September 2020, membenarkan informasi tersebut ada yang positif COVID -19 dan ada yang […]

    Bagikan Ke Teman
  • Pemprov Jateng Siapkan 1.000 Sambungan Listrik Gratis untuk Masyarakat Kurang Mampu

    Pemprov Jateng Siapkan 1.000 Sambungan Listrik Gratis untuk Masyarakat Kurang Mampu

    • calendar_month Sel, 26 Agu 2025
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Semarang – Pemerintah Provinsi Jawa Tengah menargetkan pemasangan 1.000 sambungan listrik gratis berdaya 450 VA untuk masyarakat kurang mampu pada 2025 melalui dana Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD). Hal itu dikatakan Kepala Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Jateng, Agus Sugiharto, saat mendampingi Gubernur Jateng Ahmad Luthfi menerima kunjungan pemangku kepentingan PT […]

    Bagikan Ke Teman
  • Isi Akhir Pekan, Yuk Jajal Wisata Ekstrem Arung Jeram di Pemalang

    Isi Akhir Pekan, Yuk Jajal Wisata Ekstrem Arung Jeram di Pemalang

    • calendar_month Ming, 28 Mar 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Wisata alam tentunya menjadi pilihan yang tepat untuk mengisi akhir pekan, guna melepas rasa penat dari rutinitas kerja sehari-hari. Akan terasa lebih asyik dan seru, jika libur akhir pekan dirayakan bersama kawan, sahabat, maupun keluarga. Beragam wisata alam bisa ditemukan di Kabupaten Pemalang. Jika bosan dengan yang mainstream, mungkin wisata alam yang […]

    Bagikan Ke Teman
  • Aktivitas Warga Normal, Meski Ada Imbauan Tidak Keluar Rumah

    Aktivitas Warga Normal, Meski Ada Imbauan Tidak Keluar Rumah

    • calendar_month Sen, 16 Mar 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pekalongan – Pada Senin hari ini (16/3/2020), meskipun banyak imbauan agar warga menjauhi keramaian, untuk memangkas pesebaran virus corona (Covid-19), namun aktivitas warga di Pekalongan, terlihat normal, areal publik tetap dipenuhi warga. Warga memadati pasar tradisional, mall, juga tempat pelayanan umum. Tidak ada kepanikan warga yang menjauhi areal keramaian, begitu pun warga yang memakai […]

    Bagikan Ke Teman
  • Menang Telak 3-0 Membuka Peluang Persibat Lolos 32 Besar

    Menang Telak 3-0 Membuka Peluang Persibat Lolos 32 Besar

    • calendar_month Rab, 23 Apr 2025
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Batang – Setelah melakukan jeda kompetisi yang lumayan panjang akhirnya liga 4 Nasional kembali bergulir. Kali ini Liga 4 Nasional bergulir melibatkan 64 tim yang akan bersaing untuk mendapatkan tiket ke babak 32 besar. Di wilayah Jawa Tengah semua tim yang dinyatakan lolos melaju ke tingkat nasional semuanya dipercaya menjadi tuan rumah. Diantaranya Persibat […]

    Bagikan Ke Teman
  • Horor, Alun-alun Pemalang Gelap

    Horor, Alun-alun Pemalang Gelap

    • calendar_month Jum, 3 Jan 2020
    • 0Komentar

    PEMALANG (PUSKAPIK)-Sebagai tempat publik, Alun-alun Pemalang dinilai sangat tidak representatif. Meskipun sudah direnovasi dan dipercantik, namun tidak dibarengi dengan lampu penerangan yang memadai. Sehingga justru di-bully netizen Pemalang, sebagai destinasi wisata hantu. Gelapnya Alun-alun Pemalang, viral di media sosial (medsos) dalam beberapa hari ini. Jumat (3/1/2020), Puskapik mendapat kiriman foto alun-alun yang gelap dari salah […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less