Kamis, 16 Okt 2025
light_mode

Penerimaan Siswa Baru SD-SMP Mulai Bulan Ini

  • calendar_month Sel, 2 Jun 2020

Mualip menambahkan, dengan adanya sistem zonasi diharapkan semua siswa-siswi dapat mendapatkan akses pendidikan yang sama tidak melihat latar belakang siswa tersebut baik secara prestasi maupun ekonominnya. Selain itu pemenuhan fasilitas sarana dan prasarana akan dilakukan secara merata, adil dan proposional.

“Bagi orang tua siswa yang ingin mendapatkan informasi bisa langsung ke satuan pendidikan yang dituju, apabila belum jelas maka silahkan bisa menghubungi Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Pemalang,” tutupnya.

Penulis : Baktiawan Candheki
Editor : Amin Nurrokhman

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik

Rekomendasi Untuk Anda

  • Datangi PKB, Bupati Mansur Bahas Sinergitas hingga Peluang Koalisi di Pilkada 2024

    Datangi PKB, Bupati Mansur Bahas Sinergitas hingga Peluang Koalisi di Pilkada 2024

    • calendar_month Ming, 12 Mei 2024
    • 108Komentar

    “Kalau nanti ada diskusi yang lebih intens, mungkin bisa dibentuk koalisi besar, itu bisa terjadi. Agar Kabupaten Pemalang kedepan lebih baik.” terangnya. Sementara itu Ketua DPC PKB Pemalang, Iskandar Ali Syahbana, mengatakan, pihaknya menyambut baik kunjungan Bupati Mansur Hidayat dalam rangka persiapan menuju Pilkada 2024 mendatang. “Tentunya kami ucapkan terima kasih sudah menyapa PKB. Tadi […]

    Bagikan Ke Teman
  • Cetak Figur Remaja Teladan, Pemkot Tegal Gelar Pemilihan Duta GenRe

    Cetak Figur Remaja Teladan, Pemkot Tegal Gelar Pemilihan Duta GenRe

    • calendar_month Rab, 22 Jul 2020
    • 0Komentar

    “Duta GenRe diharapkan mampu membangun remaja Kota Tegal lebih baik dalam menghadapi tiga ancaman ketahananan remaja. Tugas duta genre berat dan mulia yakni menyebarkan virus kebaikan untuk menciptakan generasi berkualitas,” ujar Roro. Roro juga mengapreasiasi beberapa kegiatan seperti forum genre menyapa, pelatihan menjadi konselor dan lainnya. Pada kesempatan tersebut, Roro berpesan untuk tidak melakukan bullying […]

    Bagikan Ke Teman
  • Budidaya Cacing Usaha Menjanjikan di Tengah Covid-19

    Budidaya Cacing Usaha Menjanjikan di Tengah Covid-19

    • calendar_month Sab, 27 Jun 2020
    • 0Komentar

    Bupati Batang Wihaji yang hadir dalam workshop tersebut mengapresiasi budidaya cacing karena di masa pandemi Covid-19 dapat menjadi soulusi untuk menjadi wirausaha baru. “Budidaya cacing salah satu solusi di era normal baru Covid-19, karena usahanya di rumah, perawatanya gampang, lahannya tidak luas dengan modal sedikit tapi hasilnya lumayan,” kata Wihaji. Bupati juga mengapresiasi paguyuban pengusaha […]

    Bagikan Ke Teman
  • Meriahnya PBN 2024 Peringati Satu Dekade Kota Pekalongan Jejaring Kota Kreatif Dunia

    Meriahnya PBN 2024 Peringati Satu Dekade Kota Pekalongan Jejaring Kota Kreatif Dunia

    • calendar_month Rab, 4 Des 2024
    • 0Komentar

    “Harapan kami, anak-anak muda ini bisa meneruskan dan minat menjadi pelaku usaha batik maupun pengusaha batik yang memiliki banyak inovasi dan mengenalkan batik secara meluas dalam rangka meningkatkan perekonomian Kota Pekalongan,”ujarnya. Mas Aaf menargetkan, realisasi nilai transaksi dalam PBN ini bisa mencapai Rp4 Milliar. Pihaknya mendorong agar para pelaku usaha batik di Kota Pekalongan bisa […]

    Bagikan Ke Teman
  • Tingkatkan Kinerja Pengurus, LAZISNU Pemalang Gelar Pelatihan

    Tingkatkan Kinerja Pengurus, LAZISNU Pemalang Gelar Pelatihan

    • calendar_month Sab, 29 Feb 2020
    • 0Komentar

    PEMALANG (PUSKAPIK) – Lembaga Amil Zakat Infak dan Sodaqoh Nahdlatul Ulama (LAZISNU) Pemalang menggelar acara pelatihan/workshop kinerja di Hotel Winner Jalan A Yani, Mulyoharjo, Pemalang, Sabtu (29/02/2020) Ditemui Puskapik di sela-sela acara, Achmad Hibatullah, ketua LAZISNU Pemalang menyampaikan bahwa pelatihan itu diikuti oleh para anggota LAZISNU Kecamatan se-Kabupaten Pemalang. “acara workshop ini untuk memberikan pelatihan […]

    Bagikan Ke Teman
  • Pasca Bencana, Tim Gabungan Sigap Evakuasi Pohon Tumbang di Petungkriyono

    Pasca Bencana, Tim Gabungan Sigap Evakuasi Pohon Tumbang di Petungkriyono

    • calendar_month Kam, 25 Sep 2025
    • 0Komentar

    PEKALONGAN, puskapik.com – Pasca hujan deras disertai angin kencang yang melanda Kecamatan Petungkriyono, Kabupaten Pekalongan, Rabu (24/9/2025), tim gabungan bergerak cepat mengevakuasi puluhan pohon pinus yang tumbang. Pembersihan dilakukan secara gotong royong menggunakan chainsaw agar akses jalan kembali terbuka. Tim terdiri dari Polsek Petungkriyono, BPBD, PMI, BAGANA, Kampung Siaga Bencana (KSB), Perhutani, dan warga setempat. […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less