Selasa, 7 Okt 2025
light_mode

Polsek Tarub Tegal Bantu Pengaturan Lalu Lintas Masyarakat di Pagi Hari

  • calendar_month 3 jam yang lalu

TARUB, puskapik.com – Suasana pagi di wilayah Kecamatan Tarub, Kabupaten Tegal, tampak berbeda dari biasanya.

Sejak matahari mulai terbit, jajaran Polsek Tarub telah bersiap memberikan pelayanan kepada masyarakat.

Dengan penuh semangat, seluruh personel diturunkan ke berbagai titik, seperti persimpangan jalan yang ramai, kawasan sekolah, serta area pemukiman yang menjadi pusat aktivitas warga.

Kapolsek Tarub, Iptu Muklisin, pada Selasa 7 Oktober 2025 menjelaskan, kegiatan pelayanan pagi ini diawali dengan apel kesiapan personel .

Dalam apel tersebut, ia memberikan arahan kepada anggota agar bekerja dengan tulus dan penuh rasa tanggung jawab.

Usai apel, personel kemudian bergerak menuju lokasi yang telah ditentukan sesuai rencana pengamanan dan pengaturan.

“Kami ingin memastikan masyarakat merasa aman dan nyaman memulai aktivitasnya di pagi hari. Kehadiran anggota Polri di lapangan bukan sekadar menjalankan tugas, tetapi juga wujud kepedulian dan pelayanan kami kepada warga,” tutur Iptu Muklisin.

Kegiatan ini, lanjutnya, merupakan tindak lanjut dari arahan Kapolres Tegal, AKBP Bayu Prasatyo yang menekankan pentingnya memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat.

Menurut Kapolres Tegal, Polri hadir bukan hanya sebagai penjaga keamanan, tetapi juga sebagai pengayom, pelindung, dan pelayan masyarakat, sehingga kehadiran anggota di lapangan benar-benar dirasakan manfaatnya.

Dengan kehadiran petugas. anak-anak sekolah bisa menyeberang jalan dengan aman, lalu lintas berjalan lebih tertib, dan warga yang berangkat bekerja merasa lebih tenang.

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: Redaksi
  • Editor: dwa

Rekomendasi Untuk Anda

  • Restoran Suki dan BBQ Hadir di Pekalongan, Bawa Warna Baru Dunia Kuliner

    • calendar_month Sel, 12 Agu 2025
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pekalongan – Dunia kuliner Kota Pekalongan kedatangan pemain baru. Gerai Raa Cha Suki & BBQ resmi dibuka di lantai dasar Transmart Pekalongan, Selasa (12/8/2025). Ini menjadi outlet pertama di Kota Batik dan ke-8 di Jawa Tengah. Peresmian dilakukan oleh Staf Ahli Bidang Kemasyarakatan dan SDM Setda Kota Pekalongan, Rudy Hartanto, mewakili Wali Kota HA […]

    Bagikan Ke Teman
  • Satgas Lawan Covid-19 DPRD Pemalang Minta Rekam Medis Jenazah Covid-19 Dibuka

    • calendar_month Jum, 25 Jun 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Satgas Lawan Covid-19 DPRD Pemalang yakin ada penyakit lain (komorbid) yang memperparah kondisi pasien Covid-19, sehingga akhirnya meninggal. Karena itu, satgas berharap rekam medis pasien dibuka. Ketua Satgas Lawan Covid-19 DPRD Pemalang, Fahmi Hakim, meminta agar pemda mampu membuat terobosan strategis dalam menghambat tingkat kematian tinggi akibat Covid-19. “Kita minta dari orang […]

    Bagikan Ke Teman
  • Program UMKM Berdaya, Agung-Mansur Ingin Perluas Ladang Ekonomi Masyarakat Pemalang

    • calendar_month Jum, 30 Okt 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Pemalang, Mukti Agung Wibowo-Mansur Hidayat, sudah sedari dini menggagas program mereka ke depan jika menang dan terpilih dalam kontestasi Pilkada 2020. Salah satu program mereka, di antaranya adalah Usaha Mikro, Kecil, Menangah (UMKM) Berdaya. Saat ditemui usai blusukan di kampung Kelurahan Pelutan, Pemalang, Jumat, 30 Oktober […]

    Bagikan Ke Teman
  • Kejari Pemalang Periksa Suhu Tubuh Pelanggar Lalu-lintas

    • calendar_month Kam, 19 Mar 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Kejaksaan Negeri (Kejari) Pemalang, memeriksa para pelanggar lalu-lintas yang akan mengambil SIM atau STNK. Ini dilakukan terkait pencegahan virus corona. Jumlah pelanggar juga dibatasi, 100 orang dalam 14 hari ini. Kepala Kejaksan Negeri (Kajari) Pemalang, Ferizal SH MH, Kamis (19/3/2020) mengungkapkan, pihaknya meminta maaf kepada masyarakat yang berkepentingan dengan Kejari, karena pelayanan […]

    Bagikan Ke Teman
  • Alhamdulillah! Dua Pasien Positif Corona di Pemalang Sembuh

    • calendar_month Kam, 16 Apr 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang– Dua warga Pemalang yang sebelumnya dinyatakan positif virus corona (Covid-19), akhirnya sembuh. Kedua pasien domyatakan sembuh dan akan dipulangkan ke rumahnya setelah hasil uji swab ulang menyatakan negatif Covid-19. Kedua pasien sebelumnya menjalani perawataan oleh tim medis dan isolasi mandiri di rumah singgah gedung PGRI Pemalang. Keduanya adalah warga Desa Sidorejo Kecamatan Comal. […]

    Bagikan Ke Teman
  • Evaluasi Uji Coba PTM di Kota Pekalongan, Guru dan Siswa Akan Dirapid Test Antigen

    • calendar_month Kam, 15 Apr 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Kota Pekalongan – Pelaksanaan uji coba Pembelajaran Tatap Muka (PTM) di Kota Pekalongan akan berakhir, Jumat besok, 16 April 2021. Sebagai tindak lanjut, Dinas Kesehatan bakal melakukan rapid test antigen di 5 sekolah yang menjadi percontohan. Kepala Dinas Kesehatan Kota Pekalongan Slamet Budiyanto mengatakan, pelaksanaan rapid test acak ini akan menyasar guru maupun peserta […]

    Bagikan Ke Teman
error: Konten dilindungi oleh Hak Cipta!!
expand_less